Anda di halaman 1dari 4

ISU GLOBAL

La Nino dan El Nina

Menurut, National Oceanic and


Atmospheric Administration (NOAA) El
Nino dan La Nina sebagai sebuah
fenomena cuaca yang rumit sebagai hasil
dari berbagai variasi suhu di Samudera
Pasifik.
El Nino

El Nino adalah suatu fenomena perubahan iklim yang secara


global diakibatkan karena memanasnya suhu di permukaan air
laut Pasifik bagian timur. Peristiwa ini paling sering terjadi di
daerah Peru atau Equador.
La Nina

La Nina merupakan
peristiwa alam yang
dapat dikatakan seperti
opposite atau kebalikan
dari El Nino, yaitu suatu
kondisi dimana suhu
permukaan air laut di
kawasan Timur Equador
atau di lautan Pasifik
mengalami penurunan.
Dampak Terjadinya El Nino dan La Nina secara global

El Nino La Nina
 Angin pasat Timur menjadi  Menguatnya angin pasat Timur
melemah  Menguatnya sirkulasi Moonson
 Melemahnya sirkulasi Moonson  Di wilayah pasifik bagian Timur,
 Berkurangnya akumulasi curah akumulasi curah hujan menjadi
hujan yang berada di wilayah berkurang. Hal ini membuat cuaca
Indonesia, Amerika Tengah, serta menjadi hangat dan juga kering
Amerika Selatan di bagian Utara.  Adanya potensi hujan yang turun
 Cuaca cenderung akan terasa lebih terdapat di sepanjang perairan Pasifik
hangat dan juga lembab di sepanjang Ekuatorial Barat, yang meliputi
daerah Pasifik Ekuatorial Tengan dan Indonesia, Malaysia, dan juga bagian
Barat. Utara Australia

Anda mungkin juga menyukai