Anda di halaman 1dari 37

DISASTER GENERAL CONCEPTS

(KONSEP DASAR BENCANA)

Ns. Kasmad, M.Kep.

han Disaster Management AKPER Dharma Husada Cirebon 2017


Pendahuluan
• Kesiapan Masyarakat
Masyarakat yg siap adalah masyarakat yg idividu-individunya
menyadari bahaya dan tahu bagaiamana cara melindungi diri
mereka, keluarga dan rumah mereka dari bencana
• Kegawatan adalah suatu kondisi atau situasi dalam keadaan
ancaman bahaya ataupun sudah terjadi dampak buruk dari
bahaya tersebut yg mengakibatkan kerusakan lebih lanjut 
perlu tindakan cepat dan tepat dan prosedur yg khusus
• The Golden Hour Period adalah jumlah waktu sejak
terjadinya cedera sampai terapi definitif yg diperlukan untuk
memaksimalkan survival dari suatu cidera/trauma.
Definisi Bencana
• Segala kejadian yang menyebabkan kerugian, gangguan
ekonomi, kerugian jiwa manusia, dan kemerosotan kesehatan
serta pelayanan kesehatan dengan skala yang cukup besar
sehingga memerlukan bantuan penanganan lebih besar dan
lebih lanjut dari daerah lain yg tidak terkena dampak (WHO)
• Peristiwa atau rangkaian peristiwa yg mengancam dan
menganggu kehidupan dan penghidupan masyarakat yg
disebabkan baik oleh alam dan/atau non alam maupun
faktor manusia sehingga mengakibatkan timbulnya korban
jiwa manusia, kerusakan lingkungan, kerugian harta benda
dan dampak psikologis. (UU No. 24 Tahun 2007 ttg Bencana)

Pelatihan Disaster Management AKPER Dharma Husada Cirebon 2017


Kesimpulan Definisi
1. Fungsi normal dari masyarakat yang terkena
bencana menjadi terganggu
2. Bencana melebihi kemampuan dan mekanisme
masyarakat yg terkena untuk melaksanakan
fungsi sehari-hari
3. Gangguan akibat bencana cukup besar sehingga
tidak mungkin masyarakat yg terkena mampu
mengembalikan keadaan kembali ke fungsi
normal tanpa bantuan dari luar atau eksternal
Pelatihan Disaster Management AKPER Dharma Husada Cirebon 2017
Kejadian Bencana
• Kesenjangan yg besar antara kebutuhan dan
kecepatan pelayanan yg diharapkan dengan
tersedianya fasilitas (baik tenaga maupun
sarana)
• Kesenjangan hrs segera diatasi dengan
mendatangkan bantuan sesuai yg diperlukan
dalam waktu yg cepat sehingga tidak terjadi
bertambahnya korban yg lebih banyak

Pelatihan Disaster Management AKPER Dharma Husada Cirebon 2017


Kebijakan penanganan BENCANA di
Indonesia
• UU no 23 th 1992 tentang Kesehatan
• Keppres no 3 th 2001 ttg BAKORNAS PBP
• Keppres no 111 th 2001 ttg perubahan atas
Keppres no 3 th 2001

UU BENCANA NO 24 – 2007
BADAN NASIONAL PENANGGULANGAN BENCANA
BADAN PENNAGGULANGAN BENCANA DAERAH TK I/ II

Bab XII ps 80 . Pada saat berlakunya UU ini semua peraturan per UU


Yg berkaitan dg PB dinyatakan tetap berlaku sepanjang tdk bertentangan
Atau belum dikeluarkan peraturan pelaksanaan baru berdasarkan UU ini
TANGGAP DARURAT BENCANA

Fase represif sekitar 2 minggu pertama

Pelatihan Disaster Management AKPER Dharma Husada Cirebon 2017


TANGGAP DARURAT BENCANA
• Adalah serangkaian kegiatan yg dilakukan dengan
segera pada saat kejadian bencana untuk menangani
dampak buruk yg ditimbulkan, yang meliputi kegiatan
– penyelamatan dan evakuasi korban, harta benda,
– pemenuhan kebutuhan dasar, perlindungan,pengurusan
pengungsi,
– penyelamatan serta pemulihan prasarana dan sarana

UU no 24/2007 BAB.I,pasal 1 butir 10

Pelatihan Disaster Management AKPER Dharma Husada Cirebon 2017


Tanggap Darurat
UU No 24/ 2007 ttg Bencana. Bab VII ps .48

Penyelengaraan bencana saat tanggap darurat meliputi:


a. Pengkajian secara cepat dan tepat lokasi, kerusakan dan
sumber daya
b. Penentuan status keadaan darurat bencana
c. Penyelamatan dan evakuasi masyarakat terkena bencana
d. Pemenuhan kebutuhan dasar
e. Perlindungan terhadap kelompok rentan dan
f. Pemulihan dgn segera prasarana dan sarana vital

Pelatihan Disaster Management AKPER Dharma Husada Cirebon 2017


Response on Disaster
(Tanggap darurat)

1. Tergantung jenis bencana / ancaman yang terjadi.


2. Tergantung personel, fasilitas & peralatan yang
dibutuhkan
3. Tergantung dari pengalaman masyarakat dalam
menghadapi bencana

Pelatihan Disaster Management AKPER Dharma Husada Cirebon 2017


RESPON CEPAT (ACUTE RESPONSE)

1. RAPID MEDICAL ASSESMENT (RMA) TEAM (Doctor,


nurses, ambulance crew)

2. RAPID HEALTH ASSESMENT (RHA ) TEAM (Sanitarian,


Pharmacist, Laboratorist)

3. RAPID LOGISTIC SUPPORT (RLS) TEAM


– transportation
– communication,
– shelter,
– Water supply/ purifier,Waste disposal

Di Indonesia 2010 dibentuk SRC Satuan Reaksi Cepat dari BNPB/ BPB daerah tk1/2
Pelatihan Disaster Management AKPER Dharma Husada Cirebon 2017
Kebutuhan Saat Tanggap Darurat
– Rescue (sesuai jenis bencana)
– Bantuan Logistik (shelter, air bersih, makanan)
– Transportasi (petugas, korban bencana)
– Bantuan Medis (Triage, pertolongan pertama)
– Komunikasi (informasi, koordinasi, pengendalian operasi)
– Koordinasi (lintas sektor, tim bertugas, relawan)
– dll

Pelatihan Disaster Management AKPER Dharma Husada Cirebon 2017


Indonesia Hazard

• Natural hazard / disaster :


– Volcanoes eruption (500 volcanoes, 128 active – 79 dangerous),
– earthquake,
– rainy monsoon rain that cause annual floods
– Landslides/tanah longsor
– tidal waves /gelombang pasang.

• Man made disaster :


– Traffic (road) accident , train collision
– Terrorism (bomb),NBC disaster
– Fire (forest, building)
– Complex disaster (riot, ethnic problem)

Pelatihan Disaster Management AKPER Dharma Husada Cirebon 2017


HAZARD MAPPING

• Depkes menetapkan perlunya pembuatan peta geomedik

• Pertimbangan adanya OTODA di Bidang Kesehatan :


pemberian kewenangan kepada daerah untuk merumuskan &
mengembangkan sistem kesehatan didaerahnya.

• Penyusunan peta geomedik dapat merupakan acuan dalam


melaksanakan pelayanan kesehatan khususnya kesiapsiagaan
(preparedness) kegawat daruratan dalam menciptakan SPGDT
(Sistem penanganan gawat darurat terpadu)

Pelatihan Disaster Management AKPER Dharma Husada Cirebon 2017


PETA HAZARD WILAYAH
(contoh kabupaten Cirebon)
PETA DEMOGRAFI WILAYAH
(CONTOH Kabupaten CIREBON)
PETA SUMBER DAYA SARANA & PRASARANA
KESEHATAN (PUSKESMAS & AMBULANS)
Kerawanan (Vulnerability)
• Sejauh mana atau seberapa besar
kemungkinan dapat terjadinya suatu
kerusakan pada fasilitas, lingkungan, struktur
dan manusia serta masyarakat.
• Apabila kemungkinannya tinggi maka
dikatakan kerawanannya tinggi atau
masyarakat dalam situasi rawan terkena
bencana

Pelatihan Disaster Management AKPER Dharma Husada Cirebon 2017


Lanjutan Kerawanan

• Kerawanan dapat diartikan jg sbg


ketidakmampuan komunitas
menahan/mengatasi dampak perubahan
lingkungan
• Kerawanan  kombinasi dari kerentanan
(susceptibility) dan ketahanan (resilience)

Pelatihan Disaster Management AKPER Dharma Husada Cirebon 2017


Lanjutan

• Risiko = hazard/bahaya x kerawanan


• Kerawanan tinggi = kerentanan tinggi x
ketahanan rendah
• Kerawanan rendah = kerentanan rendah x
ketahanan tinggi
• Kerawanan lebih rendah = kerentanan rendah
x ketahanan rendah
• Kerawanan = kerentanan / ketahanan
Pelatihan Disaster Management AKPER Dharma Husada Cirebon 2017
Risiko
• Risiko (Risk) harus diartikan sebagai
kemungkinan (probability) terjadinya bencana
dan korban massal yg dikaitkan dg berbagai
fenomena yg merupakan hazard seperti gempa,
banjir, tsunami dll.
• Terjadinya fenomena karena alam atau karena
ulah manusia
• Terjadinya bencana dg korban massal sebagai
damapak fenomena tersebut pada populasi
Pelatihan Disaster Management AKPER Dharma Husada Cirebon 2017
Klasifikasi Fenomena
Penyebab Bencana
• Asal (Origin)
 berasal dr geofisika (gunung berapi, gempa dll)
• Kecepatan terjadinya (Speed of Onset)
bisa tiba-tiba (seperti gempa dll), bisa bertahap (seperti
paceklik, gagal panen, kelaparan
• Tingkatan Bencana (Hierarchy)
 Dibedakan dlam dua tahap, yaitu tahap pertama ketika
belum ada korban manusia walaupun sudah terjadi
fenomena (gempa, gunung berapi dll) dan tahap kedua
yang merupakan konsekuensi dari tahap pertama
Pelatihan Disaster Management AKPER Dharma Husada Cirebon 2017
• Respon  tindakan yg diambil secara langsung
setelah dampak sebuah bencana muncul untuk
mengurangi efek dan untuk memberikan keselamatan
dan bantuan langsung kepada masyarakat
• Buffering Capacity  kemampuan untuk mengurangi
dampak buruk suatu bencana terhadap masyarakat
• Absorbing Capcity  kapasitas atau kemampuan
untuk menghilangkan dampak buruk dan kemampuan
untuk dengan cepat merehabilitisai dan mengurangi
dampak buruk

Pelatihan Disaster Management AKPER Dharma Husada Cirebon 2017


MITIGASI (PENCEGAHAN)
• MITIGASI : adalah serangkaian upaya untuk
mengurangi risiko bencana, baik melalui
pembangunan fisik maupun penyadaran dan
peningkatan kemampuan menghadapi
ancaman bencana

UU no 24/2007 BAB.I,pasal 1 butir 9. 8

Pelatihan Disaster Management AKPER Dharma Husada Cirebon 2017


PERINGATAN DINI

• PERINGATAN DINI (EARLY WARNING) : adalah


serangkaian pemberian peringatan sesegera
mungkin terjadinya bencana pd suatu tempat
oleh lembaga yg berwenang
UU no 24/2007 BAB.I,pasal 1 butir 9. 8

Pelatihan Disaster Management AKPER Dharma Husada Cirebon 2017


Kesiapan (Preparedness)
• Kesiapan adalah semua kegiatan dan tindakan
untuk mengantisipasi terjadinya bencana
dengan mempersiapkan masyarakat,
lingkungan, serta berbagai upaya untuk
menurunkan dampak buruk / kerusakan akibat
bencana.

Pelatihan Disaster Management AKPER Dharma Husada Cirebon 2017


Kesiapsiagaan Pra Bencana
1. Pemantapan dan peningkatan kemampuan sistem /
tatanan
2. Inventarisasi kemungkinan terjadinya bencana
(jenis dan lokasi), inventarisasi SDM
3. Pembuatan geomedik
4. Penyusunan protap untuk tiap lokasi berpotensi
5. Penyebarluasan protap kepada semua pihak terkait
6. Pelatihan untuk setiap pihak dan para petugas yang
terkait
Pelatihan Disaster Management AKPER Dharma Husada Cirebon 2017
Bencana dan Kegawatdaruratan
Sehari-hari (Silent Disaster)

Pelatihan Disaster Management AKPER Dharma Husada Cirebon 2017


• Bencana yg tidak terjadi sehari-hari, namun
bila terjadi akan mendapatkan perhatian besar
dari kalangan masyarakat, media dan
pemerintah

Pelatihan Disaster Management AKPER Dharma Husada Cirebon 2017


Bencana dengan Korban Massal

Pelatihan Disaster Management AKPER Dharma Husada Cirebon 2017


Bencana dengan Korban
Massal
• Kriteria bencana dg korban massal tidak selalu
terkait dengan jumlah korban, tetapi juga dg
kemampuan fasilitas di daerah terjadinya
bencana yg mungkin berbeda
• Ex : di wilayah kecil dg kemampuan terbatas,
10 – 15 korban apapun, apakah akibat trauma,
keracunan sudah disebut sebagai korban
massal  memerlukan pertolongan dari luar

Pelatihan Disaster Management AKPER Dharma Husada Cirebon 2017


Jenis Bencana dg Korban Massal

• Major Incident (Kejadian Luar Biasa)


• Simple Major Incident & Compound Major
Incident
• Compensated Major Incident &
Uncompensated Incident
• Complex Disaster
Major Incident
(Kejadian Luar Biasa)
• Kriteria dikatakan major incident :
• Jika melibatkan manusia (korban/pasien) dalam jumlah
besar
• Dalam pelayanan kesehatan  diartikan semua insiden
(peristiwa atau kejadian) di mana lokasi, jumlah, beratnya
cidera atau tipe korban hidup, untuk menanggulanginya
memerlukan semua usaha di luar kebiasaan, atau
penanggulangan gawat darurat sehari-hari memerlukan
eskalasi.
• Bencana yg terjadi di daerah terpencil  meskipun
korbannya sedikit
Simple Major Incident & Compound
Major Incident
• Simple major incident Terjadi bencana
tetapi infrastruktur seperti jalan, jembatan dll
masih utuh dan berfungsi
• Compound Major Incident  Terjadi bencana
yang menyebabkan infrastruktur seperti jalan,
jembatan dll rusak karena bencana
• Ex : jalan2 yg tidak dapat dilalui akibat longsor,
gempa, banjir dll
Compensated Major Incident &
Uncompensated Incident
• Compensated Major Incident terjadi bila semua
korban dpt ditagani oleh sumber daya lokal dengan
eskalasi respon (sistem penanggulangan) sehari-
hari dalam batas kemampuan
• Uncompensated Major Incident terjadi bila
sumber daya lokal tidak mampu menangani
korban yg jumlahnya banyak meskipun sudah
dilakukan eskalasi sistem penanggulangan karena
beban melebihi kapasitas yg ada.
Complex Disaster
• Complex Humanitarian Emergencies
• Bencana yg terjadi akibat konflik etnis, agama,
militer, politik dll
• Ex : konflik yg di Bosnia, Kongo, Rwanda, dan
di Indonesia  Sampit, Ambon, Papua dll
Terima Kasih

Pelatihan Disaster Management AKPER Dharma Husada Cirebon 2017

Anda mungkin juga menyukai