Anda di halaman 1dari 34

EPIDEMIOLOGI

D R . I S N A Q A D R I J AT I , D R . , M K E S
RENCANA PEMBELAJARAN

No TOPIK PENGAMPU
1 Definisi Epidemiologi, Kegunaan Dr. Isna Qadrijati, dr.,MKes
Epidemiologi

2 Ruang Lingkup, Peranan Epidemiologi


3 Keterkaitan dgn ilmu lain
4 kecelakaan kerja berdasarkan orang,
tempat, dan waktu
5 Penyakit akibat kerja berdasarkan orang,
tempat, dan waktu
6 Jenis-jenis Penelitian Epidemiologi dan
analisisnya
7 Praktikum
8 UTS
RENCANA PEMBELAJARAN

No TOPIK PENGAMPU
9 melakukan input data Odds Ratio (OR) Reni Wijayanti, dr. MKes
menggunakan software
10 melakukan input data Relative Risk (RR)
menggunakan software
11 Mempraktikkan pengambilan data epidemiologi
untuk menghitung Odds Ratio (OR)
12 Mempraktikkan pengambilan data epidemiologi Farhana Syahrotun
untuk menghitung Relative Risk (RR) ,S.ST,M.KKK
13 Mempresentasikan penyajian hasil olah data
epidemiologi untuk Odds Ratio (OR) dan Relative
Risk (RR) (13,14,15)
16 UAS
DEFINISI EPIDEMIOLOGI

• Adalah bagian dr IKM (ilmu kesehatn masy) yg


menekankan pd peny / masalah kes dlm masy
• Asal kata :
• Secara etimologis  ilmu mengenai kejadian yg menimpa
penduduk
• Bahasa yunani 
• Epi = upon (pada/tentang)
• Demos = people (penduduk/masy)
• Logia = knowledge (ilmu pengetahuan)
DEFINISI

• International Epidemiological Association :


“ilmu yang mempelajari distribusi dan determinan (faktor
yang menentukan) dari keadaan atau peristiwa terkait
kesehatan pada populasi tertentu, dan aplikasi dari ilmu
tersebut untuk mengendalikan masalah-masalah kesehatan”
(Center for Disease Control and Prevention, 2004)
DEFINISI
studi tentang penyebaran dan penyebab frekuensi
penyakit pada manusia dan mengapa terjadi distribusi
semacam itu.

suatu ilmu mengenai terjadi dan distribusi keadaan


kesehatan, penyakit dan perubahan pada penduduk,
determinannya serta akibat –akibat yang terjadi pada
kelompok penduduk

ilmu tentang distribusi dan determinan-determinan dari


keadaan atau kejadian yang berhubungan dengan kesehatan
didalam populasi tertentu, serta penerapan ilmu ini guna
mengendalikan masalah-masalah kesehatan
Definisi tersebut dapat dipecah menjadi kata kunci-kata kunci berikut:
1) Ilmu
Sebagai ilmu pengetahuan atau sains yang merupakan dasar dari ilmu
kesehatan masyarakat, epidemiologi menggunakan metode ilmiah
melalui metode penelitian dan biostatistika, untuk menarik kesimpulan
yang benar (valid) dan dapat diandalkan untuk jangka panjang
(reliabel).
2) Distribusi
Epidemiologi mempelajari distribusi frekuensi dan pola dari
penyakit/masalah kesehatan berdasarkan tempat, orang, dan waktu.
Pendekatan ini disebut epidemilogi deskriptif.
3) Determinan
• Epidemiologi mempelajari determinan penyakit pada populasi
tertentu. Pendekatan ini disebut epidemiologi analitik.
• mempelajari hubungan sebab akibat antara paparan dengan
terjadinya penyakit.
• determinan mencakup faktor risiko dan penyebab penyakit. Faktor
risiko : hal-hal yang meningkatkan peluang atau kemungkinan untuk
terjadinya penyakit atau masalah kesehatan, baik ada hubungan
sebab akibat atau tidak.
• pada epidemiologi analitik, mencakup What, who, where, when, how
dan why.
4) Keadaan atau peristiwa terkait kesehatan
praktek epidemiologi diterapkan pada kejadian kesehatan
masalah infeksi, masalah lingkungan, penyakit kronik, masalah
perilaku, dan trauma juga menjadi obyek dari epidemiologi.
3 HAL DALAM PENGERTIAN
EPIDEMIOLOGI
• merupakan upaya melakukan kuantifikasi/
proses patologis atas kejadian untuk
Frekuensi mengukur besarnya kejadian/ masalah serta
melakukan perbandingan.

• menunjukkan bahwa dalam memahami


kejadian yang berkaitan dengan penyakit atau
Distribusi masalah kesehatan, epidemiologi
menggambarkan kejadian tersebut menurut
karakter/ variabel orang, tempat, waktu

• faktor yang mempengaruhi, berhubungan atau


Determinan memberi risiko terhadap terjadinya penyakit/
masalah kesehatan
• Mencakup semua penyakit :
• Penyakit infeksi (TBC, Flu burung) & non infeksi
(kanker)

• Populasi :
• Dipusatkan pd distribusi peny pd populasi (masy)
atau kelp

• Pendekatan ekologi :
• Penyakit pd seseorang dikaji dr manusia (fisik,
bio,sosio) & total lingkungan
DEFINISI EPIDEMIOLOGI

• Ilmu ttg insidensi (frekuensi), distribusi


(penyebaran) & determinan (faktor penentu)
masalah kesmas yg bertujuan utk pembuatan
perencanaan (development) & pengambilan
keputusan dlm menanggulangi masalah kesehatan

• Jelaskan contoh penyakit secara epidemiologi !


KULIAH 2
KEGUNAAN EPIDEMIOLOGI
GENETIC FACTORS
1. Causation

GOOD HEALTH HEALTH

ENVIRONMENTAL FACTORS Death


(incluiding lifestyle)
2. Natural history Subclinical Clinical
Good health changes disease

3. Description of health status Recovery


of populations
Good health
Propotion with III health,
change over time, change III
with age, etc. health Time

Treatment medical care

4. Evaluation of Good health III health


Intervention
Health promotion
Preventive measures
Public health services
KEGUNAAN EPIDEMIOLOGI

1. Pencegahan & Pengendalian peny. (Metoda mencari


sebab)
2. Mendiagnosis & mengukur kebutuhan yang akan datang
3. Perubahan perawatan
4. Merencanakan kegiatan
5. Menganalisis status demografi, statistik rutin (morbiditas
& mortalitas)
6. Menentukan kecenderungan epidemiologik (surveilens)
KEGUNAAN

1. Membantu Pekerjaan Administrasi Kesehatan.


 Yaitu membantu dalam Perencanaan (Planning) dari
pelayanan kesehatan, Pemantauan (Monitoring) dan
Penilaian (Evaluation) suatu upaya kesehatan.
 Data dapat dimanfaatkan untuk melihat apakah upaya
yang dilakukan telah sesuai dengan rencana atau tidak
(Pemantauan) dan ataukah tujuan yang ditetapkan telah
tercapai atau tidak (Penilaian).
KEGUNAAN

2. Dapat Menerangkan Penyebab Suatu Masalah Kesehatan.


 Dengan diketahuinya penyebab suatu masalah kesehatan,
maka dapat disusun langkah – langkah penaggulangan
selanjutnya, baik yang bersifat pencegahan ataupun yang
bersifat pengobatan.
KEGUNAAN

3. Dapat Menerangkan Perkembangan Alamiah Suatu


Penyakit.
 Dapatlah diterangkan Riwayat Alamiah Perkembangan
Suatu Penyakit ( Natural History of Disease ) utk
menggambarkan perjalanan suatu penyakit.
 Pemanfaatan tentang frekwensi dan penyebaran
penyakit terutama penyebaran penyakit menurut waktu
 shg dapat dilakukan berbagai upaya untuk
menghentikan perjalanan penyakit supaya penyakit tidak
sampai berkelanjutan.
KEGUNAAN

4. Dapat Menerangkan Keadaan Suatu Masalah


Kesehatan.
Karena mempelajari frekwensi dan
penyebaran masalah kesehatan, maka diperoleh
keterangan tentang keadaan masalah kesehatan
yang merupakan perpaduan dari keterangan
menurut ciri – ciri orang, tempat dan Waktu
PERANAN EPIDEMIOLOGI
• Epidemiologi berperan dlm pembangunan kesmas secara
keseluruhan
• 7 peran utama menurut Valanis :
• Investigasi etiologi penyakit
• Identifikasi faktor risiko
• Identifikasi sindrom & klasifikasi penyakit
• Melakukan diagnosa banding & perencanaan
pengobatan
• Surveilan status kesehatan penduduk
• Diagnosis komunitas & perencanaan yankes
• Evaluasi yankes & intervensi yankes
PERAN EPIDEMIOLOGI :
1. Mengidentifikasi masalah kesehatan yang utama yg sedang
dihadapi masyarakat
2. Mengetahui faktor-faktor yang berperan dalam terjadinya
masalah kesehatan atau penyakit dalam masyarakat
3. Menyediakan data yang diperlukan untuk perencanaan
kesehatan dan pengambilan keputusan
4. Membantu melakukan evaluasi terhadap program kesehatan yang
sedang atau telah dilakukan
5. Mengembangkan metodologi untuk menganalisis keadaan
suatu penyakit dalam upaya untuk mengatasi atau
menanggulanginya
6. Mengarahkan intervensi yang diperlukanuntuk
menanggulangi masalah yang perlu dipecahkan
KULIAH 3
KEADAAN MASALAH KESEHATAN
EPIDEMI
Keadaan dimana suatu
PANDEMI
masalah kesehatan
Keadaan dimana masalah
ENDEMI
(umumnya penyakit ) yang
ditemukan pada suatu kesehatan (umumnya
daerah tertentu dalam penyakit ) ditemukan pada Keadaan dimana
waktu singkat berada suatu daerah tertentu masalah kesehatan
dalam frekwensi dalam waktu singkat
memperlihatkan
(umumnya penyakit )
meningkat
peningkatan amat tinggi yang frekwensinya
serta penyebarannya telah pada suatu wilayah
mencakup suatu wilayah tertentu menetap
yang amat luas. dalam waktu lama.

SPORADIK : Keadaan dimana masalah kesehatan (umumnya penyakit ) yang ada di suatu
wilayah tertentu frekwensinya berubah – ubah menurut perubahan waktu
FACTUAL DESCRIPTION
(WHAT, WHO, WHEN & WHERE)

TO PROVE OF CONSTRUCTION OF
HYPOTHESIS HYPOTHESIS (WHY
& HOW)

WHAT NOW
RUANG LINGKUP
EPIDEMIOLOGI
RUANG LINGKUP EPIDEMIOLOGI

Subjek & objek : masalah


kesehatan  penyakit infeksi,
program KB, program
perbaikan lingkungan
pemukiman

Masalah kesehatan yang


ditemukan pada sekelompok
manusia, bukan orang per orang

Dalam merumuskan penyebab


timbulnya suatu masalah kesehatan
dimanfaatkan data tentang frekuensi
dan penyebaran masalah kesehatan
tersebut
RUANG LINGKUP EPIDEMIOLOGI DALAM MASALAH
KESEHATAN MELIPUTI “6E” YAITU:

• Etiologi
• Efikasi (efficacy)
• Efektifitas (effectiveness)
• Efisiensi (efficiency)
• Evaluasi
• Edukasi
ETIOLOGI EFIKASI
Identifikasi penyebab Efek/ daya optimal
penyakit dan masalah yang dapat diperoleh
kesehatan lain. dari pemberian
tindakan (intervensi)
Misalnya, etiologi
kesehatan.
dari TBC adalah
mycobacterium Efikasi dimaksudkan
tuberculosa. untuk melihat hasil
atau efek suatu
intervensi, misalnya efikasi
imunisasi, efikasi
pemberantasan sarang
nyamuk
EFEKTIFITAS EFISIENSI
Besarnya hasil yg diperoleh Efisiensi ini ditujukan
dari suatu tindakan untuk mengetahui
(intervensi) dan besarnya kegunaan dan hasiil
perbedaan dari suatu yang diperoleh
tindakan yang satu dengan
yang lain
berdasarkan
untuk mengetahui efek
besarnya
intervensi dalam berbagai pengeluaran ekonomi/
kondisi lapangan yang biaya yang dilakukan.
sebenarnya yang sangat Co : pemberantasan
berbeda-beda. sarang nyamuk dg
Co : peningkatan kasus DBD 3M, tdk efisien jk
70%  fogging  kasus membersihkan tdk di
turun jd 50%
semua lingk
EVALUASI EDUKASI
Penilaian secara Intervensi berupa
keseluruhan peningkatan
keberhasilan suatu pengetahuan tentang
pengobatan atau kesehatan
program kesehatan masyarakat sebagai
masyarakat.
Evaluasi melihat dan bagian dari upaya
memberi nilai Preventif penyakit,
keberhasilan program contoh: kegiatan
seutuhnya. penyuluhan
Co : imunisasi TT pd
bumil > 90% 
menurunkan angka
kesakitan tetanus
neonatorum
KETERKAITAN
EPIDEMIOLOGI DG
DISIPLIN ILMU LAIN
• Epidemiologi tdk dpt melepaskan diri dlm
keterkaitannya dg disiplin kesmas lainnya (admin
kesmas, biostat, kesling, & pendkes/imu perilaku)
• Intervensi pendkes  peran epid membuat
diagnosis dr masalah kes
• Contoh : malnutrisi, overpopulasi, kesakitan ibu,
rendahnya kes bayi, alkoholisme, anemia, peny
parasit & kes mental, penyakit akibat kerja
SeMoGa BerManFaaT
…..

Anda mungkin juga menyukai