Anda di halaman 1dari 12

Risiko Operasional

Oleh :
Aditya Priansyah
Ardy Agil Utama
Bobby Kurniawan Santosa
Yogi Dwi Setyawan
Apa yang dimaksud dengan risiko operasional

“Risiko kerugian yang dihasilkan dari kesalahan


yang bisa terjadi pada proses internal yang
meliputi orang dan system bisnis atau dari sumber
eksternal “
Kerusakan Sistem Bisnis

• Risiko yang berhubungan dengan kegagalan pada system yang ada


dalam suatu bisnis, baik system informasi, system utilitas, dan
kegagalan system lainnya yang dapat menganggu jalannya bisnis
Kerusakan Sistem Bisnis - Komputer

Risiko yang dapat muncul dalam bidang operasional computer yaitu :


•Terjadi perubahan data karena virus serangan hack
•Perubahan teknologi di bidang IT yang cepat mengharuskan
perubahan hardware dan software computer serta training dan
service computer yang membutuhkan biaya yang tinggi.

•Contoh : Salomon Brothers kehilangan $ 303 Juta akibat perubahan


teknologi komputer
perkerja dan Keselamatan kerja

• Risiko yang berhubungan


dengan pekerja dan
keselamatan kerja akibat dari
tidak diterapkan kesepakatan
pekerja, dan hukum
keselamatan kerja

• Contoh : Merril Lynch


mengalami kerugian $250 Juta
akibat dituntut melakukan
diskriminasi gender
perkerja dan Keselamatan kerja – Pegawai
Outsourcing

Risiko yang ditanggung perusahaan dalam implementasi pegawai


outsourcing :
•Rasa tanggung jawab dan komitmen yang kurang dalam pegawai
outsourcing akibat bukan pegawai tetap
•Risiko rahasia perusahaan yang mungkin bocor akibat pegawai
outsourcing yang sudah habis masa kontraknya membocorkan
rahasia perusahaan ke publik
Kerusakan Asset

• Risiko kehilangan atau


kerusakan pada asset fisik
akibat dari kesalahan internal
atau sebab eksternal

• Contoh : Bank of New York


mengalami kerugian $140 Juta
karena kerusakan fasilitas
pada saat 11 September 2001
Kerusakan Asset – Maintenance Pabrik

Risiko yang ditanggung pada saat kerusakan maintenance pabrik :


•Terhentinya aktivitas produksi
•Biaya service dengan mendatangkan tenaga ahli
•Biaya penggantian dalam bentuk pembelian asset baru
Globalisasi dalam Konsep dan Produk

• Risiko kalah dari pesaing akibat dari konsep perusahaan dan


produk yang ditawarkan tidak bersifat global
Pengukuran Risiko Operasional

1. Posisi I
E(R) dan δ berada di posisi tertinggi, searah (linier)
2. Posisi II
E(R) pada posisi rendah dan δ pada posisi tinggi.
3. Posisi III
E(R) dan δ berada di posisi rendah.
4. Posisi IV
E(R) pada posisi tinggi dan δ pada posisi rendah.
5. Posisi M
Posisi yang dianggap paling optimal untuk E(R) dan δ yaitu kondisi
yang stabil (safety position).
BIAYA UNTUK RISIKO OPERASIONAL

Untuk mengatasi risiko operasional suatu perusahaan harus


membuat suatu analisa yang mencakup :
•Menghitung dan memetakan bentuk risiko yang sedang dan akan
dihadapi.
•Menghitung berapa biaya yang harus dialokasikan menyangkut
pengelolaan risiko
•Memutuskan pembentukkan mekanisme seperti apa yang layak
diterapkan untuk mengelola risiko.
•Memutuskan darimana sumber dana yang dapat dialokasikan untuk
mendukung penyelesaian risiko operasinal ini.

Anda mungkin juga menyukai