Anda di halaman 1dari 9

ANALISIS KEBUTUHAN

PENDIDIKAN
DI MASYARAKAT
KELOMPOK 2
Hadzakia Robiyanti ( 2221190008)
Hilwatul Hanan (2221190011)
Siti Azizah ( 2221190034 )
Fifi Dwi Irawan ( 2221190057 )
Haviddin Lutfi ( 2221190059 )
Febriana Nur RahmawatI ( 2221190062 )

PNF 3B
A. Pengertian Analisis Kebutuhan

01 Menurut KBBI
Analisis : proses pencarian jalan keluar yang berangkat dari
dugaan akan kebenarannya
Kebutuhan : segala sesuatu yang dibutuhkan manusia untuk
mempertahankan hidup serta untuk memperoleh kesejahteraan dan
kenyamanan

02 Roger Kaufman dan Fenwick W. English (1979)


Analisis kebutuhan sebagai satu proses formal untuk menentukan jarak atau
kesenjangan antara keluaran dan dampak yang nyata dengan keluaran dan dampak
yang diinginkan, kemudian menempatkan deretan kesenjangan ini dalam skala
prioritas, lalu memilih hal yang paling penting untuk diselesaikan masalahnya.
Kebutuhan diartikan sebagai jarak antara keluaran nyata dan keluaran nyata
dengan keluaran yang didinginkan untuk memperoleh keluaran dan dampak yang
ditentukan.

Jadi, analisis kebutuhan merupakan sebuah proses penting bagi evalusi program
Karena melalui kegiatan ini akan dihasilkan gambaran yang jelas tentang
kesenjangan antara hal atau kondisi nyata dengan kondisi yang diinginkan.
B. Tujuan dan Fungsi Analisis Kebutuhan
Tujuan Fungsi
Menyediakan informasi untuk Mengidentifikasi kebutuhan relevan
01 perencanaan 01 dengan pekerjaan atau tugas sekarang
yaitu masalah apa yang mempengaruhi
hasil
Diagnosis / Identifikasi pembelajaran.
Mengideptifikasi kebutuhan mendesak
02 Masalah 02 yang terkait dengan financial, masalah
lingkungann pendidikan.

Menyajikan prioritas untuk


03 Menentukan Kriteria Masalah 03 memilih tindakan

Memuji / Mengkritik Memberikan data basis untuk


04 Institusi
04 menganalisa efektifitas
pembelajaran
C. Pengertian Pendidikan Masyarakat

Pengertian
Undang-Undang Pengertian Pendidikan
No. 20 tahun 2003 Masyarakat Masyarakat

Pendidikan Menurut Istilah Pendidikan Masyarakat

usaha sadar terencana untuk Society yang berasal dari kata suatu layanan pendidikan yang
mewujudkan suasana belajar dan latin socius yang berarti kawan. diperumtukkan bagi masyarakat
proses pembelajaran agar Istilah masyarakat berasal dari tanpa melihat perbedaan tingkat
peserta didik secara aktif bahasa arab syukara yang berarti pendidikan, usia, status sosial,
mengembangkan potensi dirinya ikut seta/ berpartisipasi. ekonomi, agama, suku, kondisi
untuk Masyarakat adalah sekumpulan mental fisiknya, yang mempunyai
memiliki kekuatan spiritual manusia yang saling keinginan untuk menambah atau
keagamaan, pengendalian diri, bergaul/saling berinteraksi. meningkatkan konpetensi untuk
kepribadian, kecerdasan, akhlak meningkatkan kesejahteraan
mulia, serta keterampilan yang hidupnya.
diperlukannya, masyarakat,
bangsa, dan Negara.
D. Fungsi dan Tujuan Pendidikan Bagi Masyarakat

Fungsi dan Tujuan Pendidikan Fungsi dan Tujuan Pendidikan


01 sebagai Sosialisasi 04 sebagai Seleksi

02 Fungsi dan Tujuan Pendidikan


02
Fungsi dan Tujuan Pendidikan
02 sebagai Kontrol Sosial 05 sebagai Peruabahan Sosial

Fungsi dan Tujuan Pendidikan Fungsi dan Tujuan Pendidikan


03 sebagai Pelestari Budaya 06 sebagai Partner masyarakat
E. Analisis Kebutuhan Pendidikan Di Masyarakat
Menganalisis kebutuhan pendidikan tentu tidak luput dari
komponen-komponen pendidikan, yang antara lain mencakup tentang:

01 02 03 04

Biaya Mutu Kurikulum Sarana dan


Prasarana
Pendidikan Pendidikan Pendidikan Pembelajaran
F. Masalah Pendidikan di Masyarakat

Permasalahan
A Pada Tahap Input
Permasalahan
Pada Tahap Proses
B

C Output :
Menjadi
Pemimpin
Di Dunia Kerja
G. Solusi Masalah Pendidikan di
Masyarakat
Pada Tahap Input
A Pada Tahap Input
Permasalahan Permasalahan pendidikan di
Indonesia hanya dapat
Pada Tahap Proses diselesaikan
dengan kerjasama dari semua
pihak yaitu orangtua,
B masyarakatdan sekolah.

Menciptakan budaya
organisasi yang baik dengan Pada Tahap Output
menanamkan 12 nilai-nilai C Peserta didik yang telah
hidup yang baik
menamatkan pendidikannya
harus siap menghadapi
tantangan di dunia kerja yang
terkadang tidak semudah
teorinya
Thank you

Anda mungkin juga menyukai