Anda di halaman 1dari 8

ILMU KESEJAHTERAAN

KELUARGA
STATUS HAK DAN KEWAJIBAN ORANG TUA DAN ANAK DAN
HUBUNGAN INTER DAN ANTAR KELUARGA

DISUSUN OLEH :
KELOMPOK 4
ASNIDAR INDARAHAYU ; 15280 41011
SITTI HUMAIRAH BUSTANG : 1528041030
NANANG ISLAMI : 1528042017
BAB I
PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG
1. Perkawinan

Perkawinan menimbulkan hubungan


hukum dengan anak yang
dilahirkan, maka selanjutnya
timbul kedudukan anak yang
dilahirkan yang semuanya diatur
dengan hukum.
2. Kekuasaan Orang Tua

Kekuasaan orang tua adalah kekuasaan, kewajiban-kewajiban terhadap anak mereka


yang sah yang masih dibawah umur sampai anak tersebut dewasa dan juga sampai
anak tersebut melangsungkan perkawinan.

B. RUMUSAN MASALAH

1. Apa yang dimaksud dengan


status dan kewajiban orang tua
2. Apa pengertian hubungan inter
dan antar keluarga
3. Bagaimana hubungan inter
dan antar dalam keluarga.
1. UNTUK
C. TUJUAN MENGETAHUI
STATUS DAN
KEWAJIBAN ORANG
TUA DAN ANAK
2. UNTUK
MENGETAHUI
PENGERTIAN
HUBUNGAN INTER
DAN ANTAR
KELUARGA
3. UNTUK
MENGETAHUI
BAGAIMANA
HUBUNGAN INTER
DAN ANTAR DALAM
KELUARGA
4. MENYELESAIKAN
TUGAS DARI DOSEN
BAB II
PEMBAHASAN

1. Status Hak Dan Kewajiban Orang Tua Dan Anak

Orang tua sebagai individu yang secara langsung merawat dan mendidik anak pada
tahun-tahun pertama
a. Kasih Sayang

Tugas merawat dan mendidik anak dapat berjalan dengan


baik apabila di dasarkan pada kasih sayang orang tua

b. Sebagai Kewajiban yang Melahirkan Tanggung Jawab.


Sudah merupakan kewajiban orang tua untuk merawat dan
mendidik anak-anak yang lahir pada perkawinannya. Orang
tua juga wajib menyediakan kebutuhan-kebutuhan fisik dan
psikisnya.
2. HUBUNGAN INTER DAN ANTAR KELUARGA
Yang dimaksud dengan hubungan Inter dan antar keluarga adalah hubungan antar
keluarga dalam satu rumah tangga

a. Hubungan Ayah dan Ibu (Suami Istri)


Peran ayah sebagi suami dan ibu yang bertanggung jawab sebagai ibu rumah tangga dan
istri
b. Hubungan antara orang tua dan Anak
Orang tua dan anak mempunyai pengaruh yang besar terhadap kepribadian si anak.
Hubungan orang tua dengan keluarganya adalah yang pertama kali dikenal oleh
anak.
c. Hubungan antara anak dan Anak
Hubungan antara anak dan anak adalah hubungan anak dengan saudara dari satu ibu
dan satu ayah dalam satu keluarga
SESI TANYA
t

JAWAB

Anda mungkin juga menyukai