Anda di halaman 1dari 8

Pertemuan 3

Manejemen Strategi Kesehatam


PROSES MANAJEMEN STRATEGI
LINGKUNGAN EKTERNAL
LINGKUNGAN INTERNAL
FORMULASI STRATEGI

IMPLEMENTASI STRATEGI
EVALUASI DAN PENGAWASAN IMPLEMENTASI
Proses manajemen strategi
• Proses manajemen strategis adalah seperangkap lengkap komitmen,
keputusan, dan Tindakan yang diperlukan bagi perusahaan untuk
mencapai daya saing strategis dan mendapatkan pengembangan di atas
rata rata. Tahapannya biasanya dimulai dari analisis situasi, peumusan
strateg, implementasi strategi dan evaluasi strategi
lanjut
Menurut Thomas Wheelen dkk (2010:105) manajemen strategi adalah serangkaian
dari pada keputusan manajerial dan kegiatan-kegiatan yang menentukan
keberhasilan perusahaan dalam jangka Panjang. Kegiatan tersebut terdiri dari
perumusan/ perencanaan strategi. Pelaksaan /implementasi dan evaluasi
Menurut Bambang Hariyadi (2003:3) strategi manajemen suatu prosesyang
dirancang secara sistematis oleh manajemen untuk merumuskan strategi,
menjalankan strategi dan mengevaluasi strategidalam rangka menyediakan nilai
nilai yang terbaik bagi seluruh pelanggan untuk mewujudkan visi organisasi
Lingkungan eksternal
• 1, Lingkungan Umum meliputi faktor ekonomi, factor sosial dan politik,
factor peraturan perundang undangan, factor ilmu pengetahuan dan
tehnologi, factor demografi,
• 2, Lingkungan Industri adalah serangkaian factor faktoryang merupakan
ancamandari prilaku bisnis baru, supplier, pembeli, produck pengganti,
dan intensitaspersaingan
Faktor internal
• Faktor internal adalah factor untuk menentukan kekuatan dan kelemahan
organisasi antara lain adalah, Phsycal capital, human capital meliputi
kompetensi SDM, system MSDM yang baik dan karyawan yang
produktif, financial capital merupakan seluruh sumber daya keuangan
yang mendukung aktifitas bisnisdan pencapaian sasaran strategi.
Organisasi capital, informasi capital, product
Formula strategi
• Formula atau formulasi strategi merupakan proses penyusunan Langkah
Langkah ke depan yang dimaksudkan untuk membangun visi dan misi
organisasi. Menetapkan tujuan strategidan keuangan perusahaan, serta
merancang strategi untuk mencapai tujuab tersebut dalam rangka
menyediakan customer value terbai
Implementasi strategi

• Implementasi strategi adalah jumlah keseluruhan


aktifitas dan pilihan yang dibutuhkan untuk dapat
menjalankan perencanaan strategi, implementasi
strategi ini merupakan wujud pelaksaan dari
perencanaan strategi yang telah dibuat oleh manajemen
guna mencapai tujuan perusahaan

Anda mungkin juga menyukai