Anda di halaman 1dari 16

Sistem Informasi

Pemasaran
SISTEM INFORMASI PEMASARAN

Apa Saja?
1 Pengendali Utama Pemasaran Baru

Apa Perbedaan
2 Pemasaran Lama Vs Pemasaran
Baru ?
Bagaimana
3 Perubahan Praktik Pemasaran
Modern ?

Apa Yang dimaksud dengan


4
Pemasaran rasional Pelanggan ?
1 4 PENGENDALI
POIN
UTAMA
YANG MELANDASI
PEREKONOMIAN
BARU

LOREM IPSUM DOLOR SIT AMET,


CU USU AGAM INTEGRE IMPEDIT.
Digitalisasi & Konektivitas
Di zaman sekarang ini banyak peralatan dan system
beroperasi dengan informasi digital, yang mengubah teks,
data, suara dan gambar ke dalam arus nol dan satu yang
dapat dikombinasikan ke dalam bit dan dikirim kan dari dari
peralatan tertentu ke peralatan yang lain melalui konektivitas
jaringan. Baik berkabel maupun tanpa kabel.

Contoh: M-Commerce
membuka peluang baru bagi
para pemasar, para konsumen
dan pelaku bisnis tidak lagi
harus dekat dengancomputer
untuk mengirim dan menerima
informasi. Yang mereka Text Text Text Text
perlukan hanya telepon seluler
atau assistant digital.
Disintermediasi & Reintermediasi
Disintermediasi merupakan terpotongnya perannya sebagai
perantara oleh e-tailer (pemasar-pemasar berbasis elektronik)
yang baru, sedangkan reintermediasi merupakan munculnya
perantara online baru seperti mySimon.com, Evenbetter.com,
Buycom, dll.

Sebagai contoh : Compaq telah


tidak berdaya karena menjual
komputernya melalui computer,
sedangkan Dell berkembang
pesat karena memilih penjualan
melalui online.

Text Text Text Text


Kustomisasi & Kustomerisasi

How Social Media


Influences Purchase
Decisions
Kustomisasi berarti bahwa perusahaan mampu memproduksi barang
yang terdiferensiasi secara individual baik yang dipesan dengan
kehadiran orang itu, maupun telpon atau online.
Kostomerisasi merupakan kombinasi antara kustomisasi operasi dan
kustomisasi pemasaran. Perusahaan juga memperoleh kemampuan
untuk berinteraksi dengan tiap-tiap pelanggannya secara pribadi,
yakni kemampuan untuk mem-personaliasasikan pesan,layanan, dan
relasional.
Konvergensi Industri
Merupakan
. proses berkembangnya industri baru yang secara
mutual berhasil menggabungkan dua industri yang berbeda
dengan pertumbuhan ekonomi yang baru.

Contoh : perusahaan film seperti Kodak, juga merupakan


perusahaan kimia, namun mereka beralih ke elektronik untuk
mendigitalkan kemampuan mereka membuat gambar Kotler,
Philip. Manajemen Pemasaran (Edisi Bahasa Indonesia, Jilid 1
dan 2, PT Indeks Kelompok Gramedia Jakarta, 2005)HandOut

.
2 PERBEDAAN
POIN PEMASARAN LAMA
DAN PEMASARAN
BARU

LOREM IPSUM DOLOR SIT AMET,


CU USU AGAM INTEGRE IMPEDIT.
PEMASARAN LAMA VS PEMASARAN BARU

PERBEDAAN
PEMASARAN BARU
Pemasaran lama merupakan pendekatan PEMASARAN LAMA
komando dan kendali terhadap penciptaan dan Jumlah Outlet media
tak terbatas
penyebaran berbagai gagasan. Pemasaran lama
sebagai tindakan menginterupsi massa dengan
Jumlah outlet media
terbatas
VS Komunikasi ke
pelanggan-
pelanggan
iklan-iklan tentang berbagai produk biasa.
Inovasi merupakan
Komunikasi pemasar pengeluaran
Pemasaran baru memperlakukan setiap ke konsumen
Rangkaian produk
interaksi, produk, layanan, dan efek samping Iklan merupakan dibatasi imajinasi
pengeluaran besar
sebagai sebuah bentuk media. Pemasaran baru
Mode
didasarkan pada kombinasi berbagai Rangkaian produk
dibatasi pabrik
kecenderungan atau tren, masing-masing Cerita-cerita
sedang mengubah cara pemahaman berbagai
Pangsa pasar
ide dan penyebarannya.
Ciri-ciri
3 PERUBAHAN
POIN PRAKTEK
PEMASARAN MODERN

Ranah Internet
C2C&C2B,B2B&B2C

LOREM IPSUM DOLOR SIT AMET,


CU USU AGAM INTEGRE IMPEDIT.
Perubahan Praktik Pemasaran Modern
bentuk jual-beli produk atau jasa yang Yaitu aktivitas bisnis (penjualan) yang dilakukan
melibatkan dua atau beberapa 01 oleh individu (konsumen) kepada individu
perusahaan dan dilakukan secara (konsumen) lainnya.
elektronis.
03

03 01
B2B C2C
Bussiness to
Bussiness
Consumer to
consumer
04
B2C
Bussines
to
Cutomers
02 02
04 C2B merupakan model bisnis dimana
Consumer to konsumen (individu) menciptakan dan
model penjualan antara pelaku Bussiness
bisnis dengan konsumen. Jenis membentuk nilai akan proses bisnis.
ini bisa lebih mudah dan
dinamis, namun juga lebih
menyebar secara tak merata
atau bahkan bisa terhenti.
4 PEMASARAN
POIN Relasional Pelanggan

LOREM IPSUM DOLOR SIT AMET,


CU USU AGAM INTEGRE IMPEDIT.
Pemasaran Relasional
Pemasaran relasional adalah suatu pendekatan
yang menekankan pada usaha menarik dan
mempertahankan pelanggan melalui peningkatan
hubungan perusahaan dengan pelanggannya

Tujuan Pemasaran Relasional


• Menggunakan hubungan dengan
pelanggan untuk meningkatkan keuntungan
perusahaan.
• Menggunaan informasi untuk memberikan
pelayanan yang memuaskan.
• Mendukung proses penjualan berulang
kepada pelanggan
Manfaat Relasi Pemasaran
Mendorong loyalitas pelanggan 75%
Aplikasi penerapan relasional memungkinkan perusahaan untuk mendayagunakan informasi dari
semua titik kontak dengan pelanggan,

Mengurangi biaya 75%


Dengan kemampuan dalam penjualan dan pelayanan pelanggan, ada biaya yang bisa dikurangi.
Misalnya dalam memanfaatkan teknologi web.

Meningkatkan efisiensi operasional 92%


Otomatis penjualan dan proses layanan dapat mengurangi resiko turunnya kualitas pelayanan dan
mengurangi beban cash flow.

Peningkatan time to market 65%


Aplikasi CRM memungkinkan kita membawa produk ke pasar dengan lebih cepat dengan
keseluruhan informasi pelanggan yang lebih baik.

Peningkatan Pendapatan 99%


Denagn aplikasi CRM, perusahaan dapat melakukan penjualan dan pelayanan melalui website
sehingga peluang dari penjualan secara global tanpa perlu menyediakan upaya khusus untuk
mendukungpenjualan dan pelayanan tersebut.
ANALISIS SWOT
Studi Kasus Online Shop Shopee
Strength (Kekuatan) Opportunity (Peluang)
Banyaknya kategori yang disediakan. Melihat banyaknya warga Indonesia sebagai pengguna media
Respon website yang cepat. sosial aktif dan hampir 65% orang Indonesia membeli barang
Tampilannya simple dan menarik. dari situs media sosial.
Tersedia penjelasan spesifik barang. Melihat adanya perilaku konsumtif dari masyarakat
Tersedia fitur chat dengan penjual untuk menawar Indonesia.
barang.
Adanya pilihan gratis ongkir.
Garansi harga termurah.

Weakness (Kelemahan) Threath (Ancaman)


Ongkos kirim rusak ditanggung pembeli. Banyaknya pesaing yang membuka usaha e-commerce yang
Untuk promo ongkir gratis syarat yang harus dipenuhi sejenis/sama.
terkesan sulit dan merepotkan. Pencurian data oleh orang yang tidak bertanggungjawab.
Terkadang situs sulit diakses atau bahkan lambat pada
jam tertentu.
Terkadang jika membeli dua barang di toko yang sama
ada salah satu barang yang tidak sampai pada pelanggan.
Thank You
Wayahe Q&A Waktu Dan Tempat Kami
Persilahkan

Anda mungkin juga menyukai