Anda di halaman 1dari 7

VALUTA ASING DAN PASAR KEUANGAN

INTERNASIONAL
VALUTA ASING
■ Valuta asing atau yang biasa disebut dengan valas, atau yang
dalam bahasa asing dikenal dengan foreign exchange (Forex)
merupakan mata uang yang di keluarkan sebagai alat pembayaran
yang sah di negara lain. Valuta asing akan mempunyai suatu nilai
apabila valuta tersebut dapat ditukarkan dengan valuta lainnya
tanpa pembatasan.
■ Pasar valuta asing (valas) merupakan suatu jenis perdagangan
atau transakasi yang memperdagangkan suatu mata uang suatu
negara terhadap mata uang negara lainnya yang melibatkan pasar-
pasar uang utama di dunia selama 24 jam secara
berkesinambungan
FUNGSI PASAR VALUTA ASING
■ Transfer daya beli (transfer of purchasing ■ Penyediaan kredit
power)
Pengiriman barang antarnegara dalam
Sangat diperlukan terutama dalam perdagangan perdagangan internasional membutuhkan waktu.
internasioanal dan transaksi modal yang biasanya Oleh karena itu, harus ada suatu cara untuk
melibatkan pihak-pihak yang tinggal di negara yang membiayai barang-barang dalam perjalanan
memiliki mata uang yang berbeda. pengiriman barang termasuk setelah barang sampai
ke tempat tujuan yang biasanya memerlukan
beberapa waktu untuk kemudian dijual kepada
pembeli.

 Mengurangi risiko valuta asing


Importir mengharapkan memperoleh keuntungan dalam
usaha perdagangan. Dalam kondisi normal dari
kemungkinan risiko yang tidak diperkirakan misalnya
terjadi perubahan kurs yang tiba-tiba sehingga
mempengaruhi besarnya keuntungan yang telah
diperkirakan.Pasar valuta asing tidak benar-benar
menjadi sumber keuangan perusahaan.
■ Perusahaan
untuk meningkatkan daya saing dan menekan biaya produksi,

PELAKU
perusahaan selalu melakukan eksplorasi terhadap berbagai sumber-
sumber daya yang baru dan yang lebih murah.

■ Individu
PASAR Masyarakat atau perorangan melakukan transaksi valuta asing di
sebabkan oleh beberapa faktor. Faktor yang pertama adalah kegiatan

VALUTA spekulasi, yaitu dengan memanfaatkan fluktuasi pergerakan nilai


valuta asing untuk memperoleh keuntungan.

ASING ■ Bank Umum dan Perbankan


Bank umum melakukan transaksi jual beli valas untuk berbagai
keperluan antara lain melayani nasabah yang ingin menukarkan
uangnya dalam bentuk mata uang lain.
Pelaku ekonomi yang utama dalam pasar
valas dapat digolongkan menjadi : ■ Pialang Pasar Valas atau Broker
Mereka membantu untuk mencarikan pembeli ataupun penjual.

■ Pemerintah
Pemerintah melakukan transaksi valuta asing untuk berbagai tujuan
antara lain membayar hutang luar negeri, menerima pendapatan dari
luar negeri yang harus di tukarkan lagi kedalam mata uang lokal.

■ Bank Sentral
Biasanya bank sentral melakukan jual beli valuta asing dalam rangka
menstabilkan nilai tukar mata uang.
TRANSAKSI PASAR VALUTA ASING ANTAR
BANK
■ Transaksi Spot
Adalah jual beli mata uang dengan penyerahan dan pembayaran antar bank yang akan
diselesaikan pada dua hari kerja berikutnya.
■ Transaksi Forward (TransaksiBerjangka)
Adalah transaksi sejumlah mata uang tertentu dengan sejumlah mata uang lainnya dengan
penyerahan pada waktu yang akan datang.

■ Transaksi Swap
Transaksi Swap dalam pasar antar bank adalah pembelian dan penjualan secara bersamaan
sejumlah tertentu mata uang dengan 2 tanggal valuta (penyerahan) yang berbeda.
PASAR KEUANGAN
INTERNASIONAL
• Pengertian Pasar Keuangan Internasional
Pasar keuangan merupakan mekanisme pasar dimana dimungkinkannya bagi

seseorang atau korporasi untuk melakukan transaksi penjualan maupun pembelian dalam

bentuk sekuritas keuangan (saham atau obligasi), dan dalam sekuritas komoditi juga

memungkinkan untuk dapat melakukan pembelian dan penjualan atas produk-produk

sumber alam seperti produk pertanian dan pertambangan.


MOTIF MENGGUNAKAN PASAR KEUANGAN INTERNASIONAL
Terdapat beberapa motif terjadinya pasar keuangan internasional yang menjadi alasan terjadinya
transaksi keaungan antar negara, dintaranya adalah :

 Motif Untuk Meminjam Dari Pasar


 Motif Untuk Memberikan Kredit Dalam Asing
Pasar Asing :

a. Tingginya Tingkat Suku Bunga Asing a. Tingkat Suku Bunga Yang


Beberapa negara mengalami kekurangan dana
RendahBeberapa negara memiliki pasokan
pinjaman sehingga menyebabkan tingkat bunga di
negara tersebut menjadi tinggi.
dana yang cukup besar sehingga
menghasilkan tingkat suku bunga yang
b. Taksiran Kurs Mata Uang
relatif rendah.
Pada umumya kreditor akan memasukkan modalnya
pada negara dimana mata uangnya diharapkan akan b. Taksiran kurs mata uang
menguat terhadap mata uang kredit tersebut. asing.Apabila mata uang lokal akan
c. Diversifikasi internasional
terdepresiasi terhadap mata uang asing,
maka MNC akan melakukan pinjaman
Manfaat dari diverdifikasi internasional adalah dapat
dalam mata uang lokal. Demikian pula
mengurangi kemungkinan kebangkrutan para
peminjam secara bersamaan. sebaliknya.

Anda mungkin juga menyukai