Anda di halaman 1dari 8

BERBAHAGIALAH ORANG YANG LEMAH LEMBUT.

Matius 5:5

“Berbahagialah orang yang lemah lembut


karena mereka akan memiliki bumi”.
• Orang yang lemah lembut akan
mendapatkan 2 hal yaitu:
- Hidup bahagia
- Memiliki bumi.
A. Apa arti “Memiliki bumi” ?
Beberapa terjemahan Alkitab ?
TL = Mereka akan Mewarisi Bumi
BIS = Allah akan memenuhi janjiNya kpdnya.
Karo= Sebab isehken Dibata me padanNa
man bana
Toba = Ai teanonnasida do tano on
Memiliki bumi artinya menikmati berkat
Tuhan di bumi ini.
B. Apa arti Lemah lembut ?
Lemah lembut ditujukan kepada 2 oknum
yaitu : Terhadap sesama dan Tuhan.
A. Terhadap sesama.
Lemah lembut menurut KBBI:
Baik hati dan peramah.
Lemah lembut dalam bahasa Yunani
Adalah “Praus” artinya:
1. Kata Praus terletak diantara “Marah yg
berlebihan dan tidak pernah marah”
2. Marah tapi marah pada alasan yang
tepat.
- Musa orang yang paling lemah lembut
di bumi ini tapi pernah marah.Bil 12:3
Kel 32:19
Tuhan Yesus orang yang lemah lembut tapi pernah
marah.

- Markus 3:5….Marah kepada org Farisi


- Mat 21:12…..Marah di Bait Suci.

- Marah karena salah = Kasih. Wahyu 3:19


- Tuhan menghajar orang yg dikasihiNya.
Ibrani 12:6
B. Lemah lembut dihadapan Allah
Kata Praus juga digunakan pada hewan
yg telah dijinakkan seperti kuda, lembu.
Mereka dikendalikan oleh majikannya.
Kelemah lembutan adalah suatu sikap
positif dihadapan Allah saat mendengar
FirmanNya. Sikap menolak, membantah
bersungut sungut atau menerima.
Bagaimana Respon kita dihadapan
Allah ?
- Respon Yunus terhadap Firman Tuhan,
Yunus marah. Yunus 4:1-4
- Respon Tuhan Yesus di taman getsemane
Menerima keputusan BapaNya.
- Respon Abraham…….selalu berkata SIAP
- Respon Maria………….Jadilah padaku….
JIKA KITA LEMAH LEMBUT TERHADAP
SESAMA DAN KEPADA TUHAN MAKA:
- Kita akan mewarisi bumi.
( Menikmati berkat-berkatNya)
-Kita akan bahagia.
Mazmur 1:2-3 (Kesukaannya ialah Taurat
Tuhan artinya suka kepada semua Firman
menyenangkan atau tidak.

Anda mungkin juga menyukai