Anda di halaman 1dari 7

Puasa Ramadhan, dasar

pensyari’atan dan caranya

M tubagus janjani 0200110016


Juniatun Jannah 0200110009
Add Image
Pembahasan
Pengertian Puasa
‫ين ِم ْن قَ ْبلِ ُك ْم‬
َ ِ‫ذ‬َّ ‫ل‬ ‫ا‬ ‫ى‬َ ‫ل‬‫ع‬ ‫ب‬ ‫ت‬‫ك‬ُ ‫ا‬ ‫م‬ َ
‫ك‬ ‫م‬ ‫ا‬
َ َ ِ َ ُ َ ِّ ُ َ َ ِ ‫ي‬ ‫ص‬ ‫ال‬ ‫م‬ ُ
‫ك‬ ْ
‫ي‬ َ ‫ل‬‫ع‬ ‫ب‬ ‫ت‬‫ك‬ُ ‫وا‬ُ ‫ن‬‫م‬ َّ
َ َ ِ َ ‫يَا أ‬
‫آ‬ ‫ين‬ ‫ذ‬ ‫ل‬ ‫ا‬ ‫ا‬ ‫ه‬ُّ ‫ي‬َ
‫ون‬
َ ُ ‫ق‬َّ ‫ت‬َ ‫ت‬ ‫م‬ ُ
‫ك‬ َّ
ْ ‫لَ َعل‬

Artinya:”Hai orang-orang yang beriman, diwajibkan atas kamu berpuasa


sebagaimana diwajibkan atas orang-orang sebelum kamu agar kamu bertakwa”
Q.S. Al-Baqarah ayat 183 .

The Power of PowerPoint - thepopp.com


Dasar Pensyariatan
Al-Qur’an
Kewajiban puasa Ramadhan didasari oleh Al-Quran, As-Sunah dan Ijma‘. Allah telah mewajibkan umat Islam untuk berpuasa
bulan Ramadhan dalam Al-Quran Al-Karim. Dasar dari ayat Al-Quran adalah : Wahai orang yang beriman, diwajibkan
kepadamu berpuasa sebagaiman telah diwajibkan kepada umat sebelummu agar kamu bertaqwa.” (QS Al-Baqarah : 183) Dan
juga ayat berikut : Siapa diantara kalian yang menyaksikan bulan (Ramadhan), maka berpuasalah. (QS. Al-Baqarah : 185)

Assunnah
Sedangkan dasar pensyariatan puasa berdasarkan sunnah Nabi SAW adalah sabda beliu SAW:”Islam
dibangun atas lima, syahadat bahwa tidak ada tuhan selain Allah dan Muhammad adalah Rasulullah,
menegakkan shalat, menunaikan zakat, pergi haji dan puasa Ramadhan”. (HR. Bukhari dan Muslim)”.

Al-Ijma’
Secara ijma‘ seluruh umat Islam sepanjang zaman telah sepakat atas kewajiban puasa Ramadhan bagi
tiap-muslim yang memenuhi syarat wajib puasa. Ijma’ ulama juga sampai kepada batas bahwa orang
yang mengingkari kewajiban puasa di bulan Ramadhan berarti dia telah keluar dari agama Islam.

The Power of PowerPoint - thepopp.com


Tata Cara Puasa

Cara mengetahui waktu puasa


Dengan cara Hisab Cara Melaksanakan Ibadah Puasa Ramadhan
Dengan cara Rukiyat
 Niat
 Melaksanakan makan sahut
 Menegetahui Imsak
 Bergesa untuk buka puasa jika sudah
waktunya atau takjil
 Memperbanyak membaca Al-Qur’an

The Power of PowerPoint - thepopp.com


Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai