Anda di halaman 1dari 14

Bimbingan dan Konseling

Penyesuaian Diri Remaja di


Sekolah Baru
Penyesuaian Diri?

Penyesuaian diri adalah proses bagaimana seseorang mencapai keseimbangan


dan memenuhi kebutuhan untuk hidup bergaul di lingkungan sekolah.
Ruang Lingkup Penyesuaian Diri
1. Penyesuaian diri di sekolah
2. Penyesuaian dengan guru
3. Penyesuaian terhadap mata pelajaran
4. Penyesuaian diri dengan teman sebaya
5. Penyesuaian diri terhadap lingkungan sekolah
Proses Penyesuaian Diri
Dalam prosesnya bisa saja muncul konflik, tekanan, dan frustasi.
Disini seseorang didorong untuk mencari berbagai kemungkinan
perilaku untuk membebaskan diri dari ketegangan.

Sehingga seseorang dikatakan mampu dalam menyesuaikan diri


jika ia dapat memenuhi kebutuhannya dengan cara wajar dan
dapat diterima oleh lingkungan tanpa mengganggu/merugikan
lingkungan
Karakteristik Penyesuaian Diri
1. Tidak menunjukan ketegangan emosional
2. Tidak menunjukkan adanya mekanisme psikologis
3. Tidak menunjukkan frustasi pribadi
4. Memiliki pertimbangan rasional dan pengarahan diri
5. Memiliki kemampuan dalam belajar
6. Menghargai sebuah pengalaman
7. Bersikap objektif dan realistis
Penyesuaian Diri dengan Guru
Penyesuaian diri dengan guru juga tergantung
dari sikap guru dalam menghadapi siswa.
Namun demikian, siswa dapat menyesuaikan
diri dengan mengenali karakter setiap guru
yang mengajar di sekolah. Sehingga siswa
dapat menyesuaikan dirinya dengan baik di
lingkungan sekolah
Penyesuaian Diri dengan Mata
Pelajaran
Mata pelajaran yang diberikan di sekolah tentu
saja mengacu pada kurikulum yang berlaku.
Biasanya seitap tahun kadang terjadi
perubahan kurikulum, sehingga disini guru dan
siswa perlu penyesuaian diri.
Guru pun perlu menyesuaikan dengan
perkembangan siswa, sehingga siswa lebih
mudah memahami dan menyesuaikan diri pada
mata pelajaran
Penyesuaian Diri dengan Teman
Sebaya
Penyesuaian diri dengan teman sebaya sangat
penting untuk perkembangan sosial. Siswa
dikatakan mampu melakukan penyesuaian diri
apabila mempunyai hubungan yang akrab
dengan teman sebayanya, dapat diterima oleh
kelompok dan dapat bekerjasama dengan
teman sebayanya.
Penyesuaian Diri dengan Lingkugan
Sekolah
Penyesuaian diri dengan lingkungan sekolah
merupakan penyesuaian terhadap fasilitas
sekolah dan lingkungan belajar.
Lingkungan sekolah adalah lingkungan fisik
meliputi gedung sekolah, alat-alat sekolah,
fasilitas belajar.
Bentuk Penyesuaian Diri Secara Positif
1. Penyesuaian diri menghadapi masalah secara langsung
2. Penyesuaian dari pengalaman dalam mencari problem
solving
3. Penyesuaian trial and error
4. Penyesuaian subsitusi
Bentuk Penyesuaian Diri Secara Positif
5. Penyesuaian dengan menggali kemampuan khusus dalam
dirinya
6. Penyesuaian diri dengan belajar
7. Penyesuaian diri dengan inhibisi dan kontrol diri
8. Penyesuaian diri dengan perencanaan yang cermat
Faktor-faktor yang Mempengaruhi
1. Kondisi jasmaniah yang meliputi pembawaan keadaan fisik,
Kesehatan, dll
2. Perkembangan dan kematangan, terutama kematangan
intelektual, sosial, moral, dan emosional
3. Psikologis, yang meliputi pengalaman, pembiasaan, dan
konflik
4. Kondisi lingkungan rumah (keluarga dan sekolah)
5. Corak kultural dan agama
Cara Menyesuaikan Diri di Sekolah
1. Pelajari Situasi 2. Berbaik Sangka 3. Sesuaikan keadaan sekolah
Sebelum masuk sekolah, belajar untuk Hilangkan semua pikiran yang Siapkan informasi tentang sekolah barunya, termasuk
mengenal lebih dekat lingkungan kurang menyenangkan, termasuk peraturan sekolah atau kebiasaan guru-guru mengajar
sekolah, biasakan untuk mengenal kekhawatiran tentang teman-teman
situasi baru dan beradaptasi didalamnya. yang tidak bersahabat atau guru yang
kurang ramah. Penuhi otak kalian
dengan kalimat positif

4. Mengetahui Aturan 5. Mengikuti MPLS 6. Kenali dan Hormati Guru


Memasuki sekolah baru berarti Pada kegiatan MPLS ini akan Tentu harus menghormati guru yang ada, lalu
memasuki tempat yang telah diperkenalkan siapa saja elemen bagaimana cara beradaptasi dengan guru? Guru adalah
mempunyai aturan, peraturannya bisa lingkungannya seperti kepala orang tua saat di sekolah, sehingga perlakukan
saja berbeda dengan sekolah sekolah, guru, staff TU, peraturan layaknya sedang berhadapan dengan orang tua di
sebelumnya. Ikuti dan patuhi peraturan yang berlaku, kegiatan formal dan rumah. Bisa bertanya juga kepada kakak kelas apa
yang ada kegiatan ekstrakulikuler, sekaligus yang tidak disukaioleh guru-guru sekolah sehhingga
momen untuk mengenal teman baru bisa diadaptasi lebih dulu
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai