Anda di halaman 1dari 16

PELAYANAN

INFORMASI OBAT

Apt. Supartiningsih, S.Si., MARS


Universitas Sari Mutiara Indonesia
Definisi PIO
 Pelayanan Informasi Obat (PIO)
– merupakan kegiatan penyediaan dan pemberian
informasi, rekomendasi Obat yang independen, akurat,
tidak bias, terkini dan komprehensif yang dilakukan
oleh Apoteker kepada dokter, Apoteker, perawat,
profesi kesehatan lainnya serta pasien
 Permenkes Nomor 35 • Permenkes Nomor 58 Tahun
tahun 2004 tentang 2014 tentang Standart
Standart Pelayanan Pelayanan Kefarmasian Di
kefarmasian Di Apotek Rumah Sakit

Patient oriented Drug oriented

Identifikasi DRP
Pelayanan
Pharmaceutical care Mengatasi DRP Informasi
Obat (PIO)
Mencegah DRP
PIO
memerlukan integrasi pengetahuan dan keahlian
Pengetahuan
terapi
Farmakologi Pengetahuan terapi
Pengetahuan
non farmakologi
penyakit

Pengetahuan Pengetahuan
interpretasi uji lab
Teknologi PIO
Farmasi & diagnostik

Ketrampilan Ketrampilan
Informasi & penentuan DRP &
Konsultasi Ketrampilan penyelesaiannya
Obat Memonitor
pasien
Tujuan PIO
PIO bertujuan untuk

 menyediakan informasi mengenai Obat kepada pasien dan


tenaga kesehatan di lingkungan Rumah Sakit dan pihak lain
di luar Rumah Sakit;
• menyediakan informasi untuk membuat kebijakan
yang berhubungan dengan Obat/Sediaan Farmasi,
Alat Kesehatan, dan Bahan Medis Habis Pakai,
terutama bagi Tim Farmasi dan Terapi;
• Menunjang penggunaan Obat yang rasional.
PENGGUNAAN OBAT
DOKTER YANG RASIONAL APOTEKER

KEPATUHAN PASIEN

TERCAPAI TUJUAN TERAPI

Kualitas
Kualitas hidup
hidup meningkat
meningkat
Kegiatan PIO di Rumah Sakit

menjawab pertanyaan

menerbitkan buletin, leaflet, poster, newsletter;

menyediakan informasi bagi Tim Farmasi dan Terapi sehubungan


dengan penyusunan Formularium Rumah Sakit

bersama dengan Tim Penyuluhan Kesehatan Rumah Sakit (PKRS)


melakukan kegiatan penyuluhan bagi pasien rawat jalan dan
rawat inap

melakukan pendidikan berkelanjutan bagi tenaga kefarmasian dan


tenaga kesehatan lainnya

melakukan penelitian.
Kegiatan PIO di Apotek

menjawab pertanyaan

membuat dan menyebarkan buletin/brosur/leaflet, pemberdayaan


masyarakat (penyuluhan);

memberikan informasi dan edukasi kepada pasien;

memberikan pengetahuan dan keterampilan kepada mahasiswa


farmasi yang sedang praktik profesi;

melakukan penelitian penggunaan Obat;

membuat atau menyampaikan makalah dalam forum ilmiah;

melakukan program jaminan mutu


Mekanisme Pelayanan Informasi Obat
2
PERTANYAAN INFORMASI KLASIFIKASI
LATAR BELAKANG
PERTANYAAN • Penanya
• Pertanyaan

Searching Literatures
(PENELUSURAN PUSTAKA
KATALOG JAWABAN SECARA SISTEMATIS)
1st, 2nd, 3rd
Hal-hal yg perlu diperhatikan dalam
dokumentasi PIO
 Sifat jawaban
 Nomor, waktu dan metode pertanyaan
 Identitas penanya
 Jenis pertanyaan
 Uraian pertanyaan
 Waktu dan metode jawaban
 Waktu penyampaian jawaban
 Isi jawaban
 Referensi
 Identitas apoteker yg memberikan jawaban
 Sifat jawaban
 cito / dapat ditunda
 Waktu dan metode pertanyaan
 lisan/telepon/tertulis
 identitas penanya
 Nama
 Nomer telepon
 Status
 Pekerjaan
• Jenis pertanyaan
– Identifikasi obat
– Stabilitas
– Harga obat
– Efek samping obat
– Dosis
– Interaksi obat Pustaka
– Farmakokinetik/farmakodinami acuannya??
k
– Toksisitas
– Cara pemakaian
– Cara penyimpanan
– Komposisi
– Indikasi obat
– Lain-lian
Hambatan dalam PIO
 Kurangnya SDM
 Kurangnya rasa percaya diri dari apoteker
 Kurangnya fasilitas dan sarana yang
menunjang dalam pelaksanaan PIO
TERIMAKASIH…

Anda mungkin juga menyukai