Anda di halaman 1dari 18

HALO

Selamat Siang
‍ ACTION
RESEARCH
Anggota
- Ari RifkiKelompok
- Budi Hartiana S.
- Sanctus Gregorian H.
- Wahyu Rizkya
1 Pengertian Singkat

Our 2 Pengertian & karakteristik

Content 3 Tujuan & Fungsi Penelitian Tindakan

Langkah-langkah

s
4

5 Kelebihan & kekurangan

Today 6 Pembahasan contoh Jurnal

Kelompok Action Research 4


SEDERHANANYA Penelitian
Tindakan..?

85 60 50
TINDAKAN
PERCENT > PROSES
PERCENT > KUALITATIF =
PERCENT
KUANTITATIF
mikir Hasil
Action
Research
1. Partisipasi dan kolaborasi antara
peneliti dengan anggota sasaran
01 2. Praktisi mengambil peran aktif
dalam penelitian
3. Penelitian terapan yang fokus pada
Pengertian tindakan tertentu (PROSES)
4. Praktis dan langsung relevan untuk
dunia nyata.
penelitian suatu hal di masyarakat Cirinya
atau kelompok sasaran, yang
hasilnya langsung 02
dikenakan/praktikan
Meneliti Masalah Mempraktikan Solusinya
PT Berdasarkan:
1. Tujuan
a. Perbaikan kinerja (guru,KS)
b. Ilmu tindakan
03 2. Jumlah Peneliti
a. Individual
b. Partisipasi / kolaboratif
Perkembangan 3. Jumlah Variabel
- Awalnya digunakan a. Sederhana
pengembangan organisasi, kerja b. Kompleks
sosial, pengorganisasian Macamnya
masyarakat, dll.
- Filsuf pendidikan  hubungan
04
antara pengetahuan (teori) dengan
tindakan (praktik) POPULER DI
PENDIDIKAN
1 Meningkatkan praktik

Meningkatan pemahaman dan


TUJUAN
2 praktik oleh praktisinya
Penelitian Tindakan (pengembangan profesional).

Meningkatkan situasi tempat


3 pelaksanaan praktik
FUNGSI
PENELITIAN
TINDAKAN
Memecahkan masalah di situasi
tertentu.
Pelatihan, pembekalan, keterampilan
untuk guru dan jabatan terkait.
(Kemampuan analisis)
Mengenalkan pendekatan
tambahan
Meningkatkan komunikasi
Guru   Peneliti

Penyedia alternatif yang lebih


baik
LANGKAH-LANGKAH
PENELITIAN
TINDAKAN
PERENCANAAN

1
Tentukan Masalah:
1.PENTING DIBAHAS,
2.Dapat diJANGKAUAN. (Waktu &
komitmen)
3.Masalah yang benar-benar
BUAT RUMUSAN MASALAH
fundamental, bukan dangkal.

2
1.Apa yang bermasalah (atau
masih mengecewakan)?
2.Penyebabnya apa?
3.Apa yang akan diperbaiki atau
disempurnakan?
3
PENGUMPULAN DATA/FAKTA
CONTOH:
“siswa banyak membuang waktu saat
mengikuti pelajaran”
 Siswa mana?
 Dikerjakan?
 Seharusnya?

4
 saat-saat khusus ? HIPOTESIS
“faktor penting apa yang paling
menentukan atau menjadi
TINDAKAN
merupakan “guide” untuk mengadakan
tindakan. CONTOH:
penyebab utamanya.” “Apabila pengelolaan kelas ditingkatkan,
sistem penilaian lebih disempurnakan maka
prestasi belajar fisika siswa kelas III SMA X
akan meningkat.”

PERENCANAAN TINDAKAN

5
1. Apa dan bagaimana cara memperbaikinya?
2. Bukti apa yang dapat menunjukan bahwa tindakan
berhasil?
3. Alat & teknik apa saja utk mengumpulkan bukti/data.
4. Rencana perekaman/pencatatan data seperti apa?
6
IMPLEMENTAS
1. Melaksanakan  Rencanakan I
 observasi
2. Fleksibel  tuntutan situasi 
tetap mendukung perbaikan
penelitian

7 REFLEK
SI
1. melihat, mencermati atau mengkaji apakah
tindakan  dampak baik atau belum
2.mono-cycle (Kasus sudah terjawab)
 SATU Siklus
3.multi-cycle (Kasus belum terjawab)
 DUA atau LEBIH Siklus
SIKLUS PENELITIAN TINDAKAN
Menimbulkan rasa memiliki
Mendorong kreativitas dan pemikiran kritis

Meningkatkan kemungkinan untuk berubah

Meningkatkan kesepakatan

PENELITIA
N
Kurangnya pengetahuan dan keterampilan TINDAKAN

Waktu yang diperlukan oleh peneliti lama

Perbedaan konsepsi dalam kelompok

Mengajak orang lain untuk berubah


PERBEDAAN…?

Penelitian TINDAKAN

EKSPERIMEN

VS
Fokus  01 Fokus 
PROSES HASIL
Siklus 
BERULANG- 02 Siklus 
ULANG SEKALI
Rumusan masalah Rumusan masalah 
 PROSES 03 Hipotesis diterima/ditolak

04
KUALI  Pengumpulan data & KUANTI  Pengumpulan
Analisa
data dan analisanya
KUANTI  Pembuktian
KITA BAHAS CONTOH
JURNALNYA YUKK…

Anda mungkin juga menyukai