Anda di halaman 1dari 16

Organ Reproduksi Sapi

Jantan & Betina

Nama : I NYOMAN SURADIKA


NIM : L1A119147
www.free-powerpoint-templates-design.com
Organ Reproduksi Sapi Betina

Ovarium (Sepasang)
Oviduct (Tuba Falopi)
Uterus (Cornua, Corpus, dan
Cervix Uteri)
Vagina
Vulva
Clirotis
Penjelasan
Ovarium
 Terletak dalam Cavum Abdominalis dan
biasanya dekat dengan Kornoa Uteri karena
bentuk ovduct yang berkelok kelok.
 Secara histologis ada 2 bagian : Medula
Ovari dan Cortex Ovari.

Medula Ovari Cortex Ovari


• Tenunan pengikat kaya • Tempat berlangsungnya
pembuluh darah Folikulogenesis
• Suplply darah dan syaraf bagi
Cortex Ovari
Penjelasan
Oviduct
 Bagian Oviduct yang dekat dengan ovarium dan berbentuk
seperti corong disebut : Infidubulum, ovum yang
diovulasikan melewati bagian tersebut.
 Oviduct adalah tabung yang panjang dan berkelok-kelok
dengan lapisan muscular dan suatu membran mukosa.
Ovum melewati oviduct menuju uterus membutuhkan
waktu 4 hari. Oviduct merupakan tempat terjadinya
fertilisasi dan sebagai jalan ovum yang telah mengalami
fertilisasi menuju ke uterus.
Penjelasan
Uterus
 Uterus merupakan suatu organ yang sangat
muscular dengan lapisan luar perimetrium (lapisan
serosa). Kemudian lapisan otot longitudinal,
pembuluh darah lapisan otot sirkuler dan berakhir
pada bagian permukaan sebelah dalam yaitu
endometrium.
 Endometrium menyokong glandula yang
menembus jaringan ikat dan berakhir pada lapisan
otot sirkuler
Penjelasan
Uterus
 Cornoa Uteri : tempat melekatnya (Implantasi)
Zygot – Embrio – Fetus
 Corpus Uteri : tempat deposisi semen waktu IB
 Cervix Uteri : bagian uterus dengan struktur otot
sangat tebal, sebagai gerbang yang kuat untuk
melindungi uterus dari infeksi dunia luar.
Penjelasan
Vagina
 Mukosa
 Tempat terjadinya perkawinan
 Peletakan semen pada kawin alam
 Tempat penyimpanan Vaginal Pessary pada saat
sinkronisasi estrus.
 Tempat sperma dideposisi
Penjelasan
Vulva
 Bagian paling luar dari saluran reprdokusi sapi
betina
 Jika Estrus maka akan berwarna merah, terasa
hangat dan bengkak pada selaput lendirnya.
Organ Reproduksi Sapi Jantan

Testes dan Scortum


Epididymis
Vas Defferens
Kelenjar Aksesoris : Vasikularis,
Prostata, dan Bulbourethralis
Organ Kopulasi : Penis
Penjelasan
Testes
 Sebagai Produksi spermatozoa
 Sebagai produksi hormon steroid
 Histologi : tubuli Semineferi, saluran berkelok-
kelok, panjangnya puluhan bahkan sampai
ratusan meter. Didalam saluran ini terjadi proses
spermatogenesis.
Penjelasan
Epididymis
 Terletak menempel pada testis, terdiri atas :
Caput, Corpus, Cauda
 Causa dan Corpus berfungsi sebagai transit
spermatozoa dari rete testes ke ductus deferens
 Cauda berfungsi sebagai reservoir spermatozoa
sebelum diejakulasikan.
Penjelasan
Vas Defferens
 Sebagai penghubung antara testes dan organ
kopulasi (penis)
 Saluran halus sebagai penyalur spermatozoa dan
cairan epididymis. Selama pengaliran saluran ini
bergerak peristaltik.
Penjelasan
Kelenjar Aksesoris
A. Kelenjar Vesikularis
 Kelenjar yang pertumbuhannya sebanding dengan
besarnya ukuran testes.
 Pertumbuhannya sangat tergantung hormon
testosteron
B. Kelenjar Prostata
 Sekresinya sebagian kecil dari seminal plasma
 Terdapat dua buah (kiri dan kanan)
Penjelasan
Kelenjar Aksesoris
C. Kelenjar Bulbourethralis
 Kelenjar yang bersekresi sebelum ejakulasi
 Pada sapi menetes keluar penis sebelum ejakulasi,
gunanya untuk membebaskan uretra dari pengaruh
urine untuk semen pada saat di ejakulasikan.
 Sebagian kecil dari seminal plasma.
Penjelasan
Organ Kopulasi/ Penis
 Ada dua tipe penis yaitu fibroellastic (pada sapi,
domba, babi) dan fibrovascular (kuda, primata)
 Bagian bagian penis yaitu corpus penis, musculus
retractor penis, urethra, glans penis, procesus urethralis
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai