Anda di halaman 1dari 8

Assalamualaikum wr.

wb

Spektrum Klinis
Dengue

Siska Fitriani Putri (712020031)


Sindrom Syok Dengue

DBD yang ditandai dengan kegagalan sirkulasi yang menunjukan tanda tanda syok
berupa nadi cepat dan lemah , tekanan nadi sempit, diastolik cenderung naik
atau hipotensi, CRT > 3 detik, akral dingin, gelisah, pada prodormal syok
( DBD grade IV) nadi tidak teraba dan TD tidak terukur, oliguria hingga anuria
Sindroma dengue
expanded
 terdapat keterlibatan organ- organ seperti hati, ginjal, otak dan jantung yang memiliki
kaitan dengan infeksi dengue, namun tidak terdapat bukti adanya kebocoran plasma.
 kemungkinan disebabkan oleh koinfeksi, komorbiditas, ataupun komplikasi dari syok
yang berkepanjangan.
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai