Anda di halaman 1dari 20

REPRODUKSI ???

Adalah suatu proses biologis suatu


individu organisme  baru diproduksi.Reproduksi
merupakan cara dasar mempertahankan diri
yang dilakukan oleh semua bentuk kehidupan
oleh pendahulu setiap individu organisme untuk
menghasilkan suatu generasi selanjutnya. Cara
reproduksi secara umum dibagi menjadi dua
jenis, yakni seksual dan aseksusal.
Anatomi reproduksi laki-laki

Luar 1. Penis
(eksternal) 2. skrotum

1. Testis
2. Saluran pengeluaran
• Epididimis
• Vas deferens
Dalam • Saluran ejakulasi
(internal) • Uretra
3. Kalenjar ssesoris
• Vesikula seminalis
• Kalenjar prostat
• Kalenjar cowper
Luar (eksternal)

Penis Skrotum

Terletak menggantung didepan


skrotum.Bagian ujung desebut
glan penis, bagian tengah korpus
penis, dan bagian pangkal radikal Adalah kantong longgar yang
tersusun dari kulit, fasia, dan
penis, kulit pembungkus amat
otot polos yang membungkus
tipis tidak berhubungan dengan dan menompangtestis di luar
bagian permukaan dalam dari tubuh pada suhu optimum
tidak mempunyai jaringan untuk produksi spermatozoa.
adipose. Kulit ini berhubungan
denga pelvis, skrotum dan
perineum.
Dalam (internal)

Testis
Testis merupakan 2 buah organ yang meproduksi
semen, terdapat didalam skrotum dan digantung
oleh fenikulus spermatikus. Testis mengahsilkan
hotmon testoteron yang menimbulkan sifat
kejantanan setelah masa pubertas.
Epididimis
Saluran Reproduksi

Sebagai tempat penyimpanan


sementara sperma sampai sperma
menjadi matang dan bergerak
menuju vas deferens

Vas deferens

Vas deferens atau saluran sperma (duktus deferens)


merupakan saluran lurus yang mengarah ke atas dan
merupakan lanjutan dari epididymis. Dengan panjang
sekitar 45 cm dan dimulai dari ujung bawah epididymis
kemudian naik sepanjang aspek posterior testis.
Saluran Ejakulasi

Saluran ejakulasi merupakan


saluran pendek yang
menghubungkan kantung semen
dengan uretra. Berfungsi untuk
mengeluarkan sperma agar masuk
ke dalam uretra.
Uretra

Uretra merupakan saluran akhir


reproduksi
yang taerdapat di dalam penis. Uretra
berfungsi sebagai saluran kelamin yang
berasal dari kantung semen dan saluran
untuk membuang urin dari kantung
kemih.
Kalenjar asesoris

Vesikula seminalis atau kantung semen


Vesikula (kantung mani) merupakan kelenjar
seminalis berlekuk-lekuk yang terletak di belakang
kantung kemih

menghasilkan cairan basa berwarna putih


Kalenjar
susu, cairan berfungsi menetralkan asam
prostat
pada pada vagina.

Kelenjar Cowper (kelenjar bulbouretra)


merupakan kelenjar yang salurannya
Kalenjar
langsung menuju uretra. Kelenjar Cowper
cowper
menghasilkan getah yang bersifat alkali
(basa).
Anatomi reproduksi wanita

1. Vulva
2. Mons pubis
3. Labia mayora ,minora
4. Klitoris
Luar (eksternal)
5. Hymen
6. Orifisium vagina
7. Vestibulum
8. Glandula vestibulum

1. Rahim
2. Tuba fallopi
Dalam (internal) 3. Ovarium
4. Vagina
5. Cervix
Luar (ekternal)

•Vulva
Tampak dari luar (mulai dari mons
pubis sampai tepi perineum), terdiri dari
mons pubis, labia mayora, labia minora,
clitoris, hymen, vestibulum, orificium
urethrae externum, kelenjar-kelenjar pada
dinding vagina.
Adalah lipatan kulit yang menonjol
secara longitudinal yang memanjang
Labia Majora ke bawahdan belakang dari mons
pubis dan membentuk batas lateral
yang banyak mengandung saraf.

Adalah lipatan kecil yang


Labia minora terdapat diantara labia
mayora, memanjang dari
klitoris secara obilik
kebawah dan kesamping
belakang sepanjang 4
cm disisi orifisium
vagina.
klitroris

Adalah tonjolan kecil yang melingkar


berisi jaringan erektil yang sangat
sensitive, terdapat dibawah kommisura
labia anterior dan sebagian tersembunyi
diantar ujung anterior labia minora,
banyak mengandung saraf
VESTIBULUM
Adalah celah diatara labia minora dibelakang
glans glitoris, didalamnya terdapat orifisium
ureter 2,5 cm. bagian belakang glan klistoris
dan vagina merupakan muara duktur
vestibularis mayor, liang sanggama, kalenjar
bertolini, dan kalenjar skene kiri dan kanan

Glandula vestibularis

Terdiri dari dua bagian melingkar dengan warna


merah kekuning-kuningan. Pada orifisium
vaginalis ujung posterior dari masing-masing
bulbus vestibula panjang salurannya 2 cm.
hymen

Adalah lapisan tipis menutupi liang


sanggana, ditengahnya berlubang,
merupakan tempat keluarnya menstruasi
bentuknya bervariasi dan bila teregang
akan membentuk cincin.
Orifisium vagina

Celah yang terdapat dibawah dan dibelakang muara


uretra, ukurannya bergantung pada hymen, lipatan tepi
dalamnya berkontak satu sama lainnya. Orifisium vagina
muncul sebagai celah diantara orifisium vagina
Dalam (internal) UTERUS, Suatu organ muskular
berbentuk seperti buah pir, dilapisi
peritoneum (serosa). Sebagai tempat
implantasi Terdiri dari corpus, fundus,
cornu, isthmus dan serviks uteri. Terdiri
dari 3 lapisan Lapisan serosa (lapisan
peritoneum), di luar
Lapisan otot (lapisan miometrium)di tengah
Lapisan mukosa (endometrium) di dalam.
Tuba fallopi

Tuba follopi adalah saluran telur yang


mengangkut ovum dari ovarium ke
kavum arteri. Panjangnya rata-rata
11-14 cm. tuba fallopi ada dua
bagian, mulai dari sisi pevis ke sudut
superior lateral uterus

Bagian-bagian tuba fallopi :


•Pars intertitialis
•Pars ismica/istimus
•Pars ampularis/ampula
•Infundibulum
Ovarium (indung telur), terletak di dalam rongga
peritoneum, sepasang kiri-kanan merupakan
tempat pembentukan dan pematangan ovum
Vagina merupakan penghubung atara genetalia eksternal
dan internal, vagina berukuran didepan 6,5 cm dan
dibelakang 9,5 cm.
Cervix menghubungkan uterus dengan saluran
vagina dan sebagai jalan keluarnya janin dari uterus
menuju saluran vagina
 

Anda mungkin juga menyukai