Anda di halaman 1dari 19

“In Service Training”

Pembekalan Pokja Pendataan


SDGs Desa 2021
Kabupaten Teluk Wondama
Benediktus Sabubun, SE - TA PMD
tujuan
+ Petugas Pendata memahami tujuan, metode, dan proses pendataan
+ Petugas Pendata menguasai dan dapat mengisi kuesioner dengan lengkap,
akurat dan benar

metode
Pemaparan, Diskusi, Tanya Jawab, Simulasi, Praktek

2
DATA SDGs DESA

Desa
RT
Keluarga

Warga
Metode & Instrumen
Pendataan

4
Metode Pendataan
DIMENSI SENSUS
artinya mengambil data seluruh
wilayah desa dan RT, serta Sensus
mengumpulkan data dari seluruh
keluarga dan warga desa melalui
kunjungan & wawancara DATA
DESA
DIMENSI PARTISIPATORIS
meningkatkan validitas data SDGs Desa Partisi-
patoris
Permendesa PDTT Nomor 21/2020, Data
SDGs Desa adalah milik desa, sehingga
pendataan SDGs Desa dilaksanakan dengan
metode sensus partisipatoris.

5
Tim Pendata & Instrumen Pendataan
LEVEL PETUGAS
No INSTRUMEN
PENDATAAN PENDATA
1 Kampung Kuesioner Kampung Aparat Kampung
2 Rukun Tetangga (RT) Kuesioner RT Ketua RT
3 Keluarga Kuesioner Keluarga Anggota Pokja
4 Warga Kuesioner Warga Anggota Pokja

6
Peran & Tugas Pendata/Enumerator
+ Memahami mekanisme pendataan sebelum menjalankan tugas mengisi kuesioner di
lapangan dan di aplikasi Pendataan SDGs Desa
+ Melakukan pemutakhiran data dengan kuesioner yang sudah disediakan dalam
aplikasi android Pendataan SDGs Desa
+ Bertanggung jawab melaksanakan semua kegiatan pemutakhiran data SDGs Desa
+ Menjalin kerja sama yang baik dengan seluruh pendata, kepala desa, dan Relawan
Desa lainnya
+ Bekerja dengan rajin dan menepati jadwal penyelesaian pekerjaan

7
Pendata/Enumerator Aplikasi
+ Memiliki dan dapat menggunakan smartphone berbasis Android
+ Mampu mengoperasikan Aplikasi pada smartphone
+ Memiliki banyak waktu luang untuk melakukan input data pada aplikasi
Pendataan SDGs Desa
+ Bekerja dengan rajin dan menepati jadwal penyelesaian pekerjaan

8
Teknis Pendataan

9
Pendataan SDGs Desa dilakukan untuk seluruh
kuesioner
+ Tidak melewatkan kuesioner desa
+ Tidak melewatkan kuesioner Rukun Tetangga
+ Tidak boleh melewatkan satu pun keluarga di desa yang menjadi tanggung
jawab pengisian kuesioner enumerator
+ Tidak boleh melewatkan satu pun wawancara dengan warga desa yang
menjadi tanggung jawab pengisian kuesioner enumerator

10
Defenisi Operasional
+ KELUARGA artinya masuk dalam Kartu Keluarga; ini yang digunakan
dalam aplikasi kuesioner keluarga.
+ RUMAH TANGGA artinya makan dari satu dapur; contohnya, jika ada
anak kuliah yang kost maka keluarganya sesuai KK, sedangkan rumah
tangganya ialah menurut sumber makan pagi, siang, dan malam di rumah
manakah.

11
Wawancara Dengan Keluarga & Warga
+ Memperhatikan defenisi operasional “Keluarga” dan “Rumah Tangga”
+ Tidak boleh hanya sekali mengunjungi keluarga atau warga yang
wawancaranya belum lengkap dan benar, atau responden sulit ditemui;
+ Tidak boleh memilih waktu sembarangan dan ceroboh untuk kunjungan
ulang. Pilih waktu terbaik saat responden dapat ditemui dan diwawancarai;

12
Wawancara Dengan Keluarga & Warga
+ Tidak boleh mengisi sendiri aplikasi Pendataan SDGs Desa dengan
dugaan, atau perkiraan, atau pengetahuan enumerator. Seluruh pertanyaan
pada kuesioner (kecuali ada perintah untuk pengamatan) harus ditanyakan
kepada responden.
+ Tidak boleh menyebutkan sebagian saja dari kuesioner, karena dapat
mengakibatkan jawaban tidak lengkap

13
Kuesioner Pendataan

14
Struktur Kuesioner Pendataan
RUKUN
DESA TETANGGA KELUARGA INDIVIDU
P1 DESKRIPSI ENUMERATOR P1 DESKRIPSI P1 DESKRIPSI P1 DESKRIPSI
ENUMERATOR ENUMERATOR ENUMERATOR
P2 DESKRIPSI LOKASI
P2 DESKRIPSI LOKASI P2 DESKRIPSI LOKASI P2 DESKRIPSI
P3 DESKRIPSI PEMERINTAHAN
DESA PEKERJAAN
P3 DESKRIPSI PENGURUS P3 DESKRIPSI KELUARGA
P4 MUSYAWARAH DESA RW P3 DESKRIPSI
P4 PERMUKIMAN
KESEHATAN
P5 REGULASI DESA P4 DESKRIPSI PENGURUS
RT P4 DESKRIPSI
P6 APBDesa DAN ASET DESA PENDIDIKAN
P5 LEMBAGA EKONOMI
P7 LAYANAN
P6 INFRASTRUKTUR
P8 LEMBAGA KEMASYARAKATAN
DESA P7 LINGKUNGAN DAN BENCANA
ALAM
P9 BADAN USAHA MILIK DESA
P8 PENDIDIKAN
P10 INFRASTRUKTUR DESA.
P9 KESEHATAN
P10 AGAMA SOSIAL
BUDAYA
P11 KEAMANAN

15
KOD
URAIAN
E
P1 Parameter 1
P101 Parameter 1, Isian Data nomor urut 1
dst

16
Rencana Kerja Tindak Lanjut
Jum lah Bulan - Ming g u
No Ke g iatan Kam pung - Mare t Ap ril Me i Ke te rang an
RT I II III IV I II III IV I II III IV

Muskam Sosialisasi & Rencana


1 4
Pem b ent u kan Pokja Pen dat aan Realisasi
Rencana
2 Pem b eka lan Po kja Pendat aan 4
Realisasi
Rencana
3 Penyiapan Dat a Awal 4
Realisasi
Rencana
4 Pend at aan Kam pun g 4
Realisasi
Rencana
5 Pend at aan RT 12
Realisasi
Rencana
6 Pend at aan Kelu arg a & In divid u 4
Realisasi

17
Rencana Kerja Tindak Lanjut
Jum lah Bulan - Ming g u
No Ke g iatan Kam pung - Mare t Ap ril Me i Ke te rang an
RT I II III IV I II III IV I II III IV

Pelat ihan & Pen ginp ut an Rencana


7 4
Aplikasi Realisasi

Rapat Evalu asi Rencana


8 4
( 1x 1 bulan , 3x Rapat ) Realisasi

Peng input an IDM Rencana


8 4
(s/ d BA St at us Kam p ung) Realisasi

18
Terimakasih!
Koordinasi & Supervisi?
Hubungi:
+ TPP Distrik (PD - PLD)
+ Tim Sapa Desa pada laman
https://sid.kemendesa.go.id/home

19

Anda mungkin juga menyukai