Anda di halaman 1dari 10

BAGAN KENDALI

(CONTROL CHART)
BPA
100

50 GT

BPB
25

• Bagan Kendali (Control Chart) merupakan grafik garis dengan pencantuman


batas maksimum & batas minimum yg merupakan batas daerah pengendalian.
• Bagan ini menunjukkan perubahan data dari waktu ke waktu tapi tidak
menunjukkan penyebab penyimpangan, meskipun adanya penyimpangan itu
terlihat pada bagan kendali tersebut.

Diperkenalkan oleh W.A Shewhart dari Bell Telephone Laboratories-USA


pada tahun 1924
JENIS BAGAN KENDALI (CONTROL CHART)

BAGAN KENDALI
(CONTROL CHART) JENIS DATA

Bagan
xR Data
diukur
Contoh :
Panjang, lebar (mm)
Isi/volume (cc)
Berat (g)
Energi (KWH)

Bagan pn dan p Data Contoh :


dihitung Jumlah kerusakan
Jenis kerusakan

Bagan u Data Contoh :


dihitung Jumlah cacat lubang pada lembaran logam dari
ukuran yang berbeda-beda (bila besaran tempat
terjadinya kerusakan seperti panjang, berat,
volume,dll, tidak tetap/bisa berubah)

Bagan c Data Contoh :


dihitung Jumlah cacat lubang pada lembaran logam dengan
ukuran tertentu (bila besaran tempat terjadinya
kerusakan seperti panjang, lebar, volume,dll, selalu
tetap/tidak berubah)
NO SUB GRUP X1 X2 X3 X4 X5
X R
1 14,0 12,6 13,2 13,1 12,1 13,00 1,9
2 13,2 13,3 12,7 13,4 12,1 12,94 1,3
3 13,5 12,8 13,0 12,8 12,4 12,00 1,1
4 13,9 12,4 13,3 13,1 13,2 13,18 1,5
5 13,0 13,0 12,1 12,2 13,3 12,72 1,2
6 13,7 12,0 12,5 12,4 12,4 12,60 1,7
7 13,9 12,1 12,7 13,4 13,0 13,02 1,8
8 13,4 13,6 13,0 12,4 13,5 13,18 1,2
9 14,4 12,4 12,2 12,4 12,5 12,78 2,2
10 13,3 12,4 12,6 12,9 12,8 12,80 0,9
11 13,3 12,8 13,0 13,0 13,1 13,04 0,5
12 13,6 12,5 13,3 13,5 12,8 13,14 1,1
13 13,4 13,3 12,0 13,0 13,1 12,96 1,4
14 13,9 13,1 13,5 12,6 12,8 13,18 1,3
15 14,2 12,7 12,9 12,9 12,5 13,04 1,7
16 13,6 12,6 12,4 12,5 12,2 12,66 1,4
17 14,0 13,2 12,4 13,0 13,0 13,12 1,6
18 13,1 12,9 13,5 12,3 12,8 12,92 1,2
19 14,6 13,7 13,4 12,2 12,5 13,28 2,4
20 13,9 13,0 13,0 13,2 12,6 13,14 1,3
21 13,3 12,7 12,6 12,8 12,7 12,82 0,7
22 13,9 12,4 12,7 12,4 12,8 12,84 1,5
23 13,2 12,3 12,6 13,1 12,7 12,78 0,9
24 13,2 12,8 12,9 12,3 12,6 12,74 1,1
25 13,3 12,8 12,2 12,3 13,0 12,72 1,1

JUMLAH X = 323,5 R= 33,8

RATA- RATA
X = 12,940 R = 1,35
Hitung batas-batas pengendalian
Pakailah rumusan berikut untuk bagan pengendalian X dan R. Koefisien A2, D4
dan D3 yang dipakai dalam rumusan tercantum dalam tabel berikut :
Batas pengendalian X :
Garis tengah GT = X
Batas pengendalian atas = BPA = X + A2R
Batas pengendalian bawah = BPB = X - A2R
n A2 D3 D4
Batas pengendalian R : 2 1,880 - 3,267
Garis tengah GT = R 3 1,023 - 2,575
4 0,729 - 2,282
Batas pengendalian atas = BPA = D4R 5 0,577 - 2,115
Batas pengendalian bawah = BPB = D3R 6 0,483 - 2,004
7 0,419 0,076 1,924
8 0,373 0,136 0,864
9 0,337 0,184 1,816
10 0,308 0,223 1,777
• Bagan X : GT = x = 12,940
• A2R = 0,577 x 1,35 = 0,779
• BPA = X + A2R = 12,940 + 0,779 = 13,719
• BPB = X - A2R = 12,940 - 0,779 = 12,161

• Bagan R : GT = R = 1,35
• BPA = D4R = 2,115 x 1,35 = 2,86
• BPB = D3R = (tidak perlu dihitung bila n=6)
Tuliskan keterangan-keterangan yang perlu. Di sebelah kiri dari
masing-masing bagan, tuliskan X dan R sedang n di kiri atas.
Cantumkan juga karakteristik dan riwayat pengumpulan data.

BAGAN PENGENDALIAN BERAT TUANGAN


n=5 BPA = 13,719
14

X 13 X = 12,94

BPB = 12,161
12

3 BPA = 2,86

2
R R = 1,35
1
0
5 10 15 20 25
No sub group
KASUS-KASUS YANG PERLU MENDAPAT PERHATIAN

1. Terdapat titik di luar batas pengendalian, baik batas pengendalian


atas maupun bawah.

2. Terdapat 7 titik berturut-turut yang naik / turun

3. Terdapat 7 titik berturut-turut yang selalu berada di atas / bawah


garis tengah.

4. Terdapat siklus yang selalu terulang


1. Terdapat titik di luar batas pengendalian, baik batas pengendalian
atas maupun bawah.

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

2. Terdapat 7 titik berturut-turut yang naik / turun

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20
3. Terdapat 7 titik berturut-turut yang selalu berada di atas / bawah
garis tengah.

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

4. Terdapat siklus yang selalu terulang

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20

Anda mungkin juga menyukai