Anda di halaman 1dari 7

RAPINDO

PT. RIKEN
INDONESIA
Uji Ketahanan Pentana pada
EL139M
RAPINDO
PT. RIKEN
INDONESIA
Problem
Nilai Uji Pentana Grade EL139M di PT. Kencana
Gemilang hampir mendekati nilai spesifikasi SNI
RAPINDO
PT. RIKEN
INDONESIA

Investigasi

Mencoba melihat performa hasil Uji Pentane pada


EL139H dibandingkan dengan EL139M (skala lab) dan
EL139M (skala produksi)
RAPINDO
PT. RIKEN
INDONESIA
Pentane Test
Test Method :
a) Timbang speciment uji (2.5 cm x 2.5 cm x 2 mm) dan selanjutnya direndam didalam
cairan pentana p.a. pada suhu kamar selama 72 jam. Volume cairan pentana sekurang–
kurangnya 50 kali dari volume spesiment uji.

b) Ambil spesimen uji yang telah direndam, biarkan di udara selama 5 menit lalu ditimbang
dan setelah 24 jam berikutnya ditimbang lagi.

 Perhitungan :
Prosentase pentana terserap:

Prosentase bahan terekstrak :

Keterangan:
M0 adalah berat awal spesiment uji;
M1 adalah berat spesiment uji setelah direndam dan dibiarkan selama 5 menit di udara;
M2 adalah berat speciment uji setelah direndam dan dibiarkan selama 24 jam di udara.
RAPINDO
PT. RIKEN
INDONESIA
Pentane Test Referensi : SNI 06-7213-2006

Hasil Uji :
Spesifikasi EL139H EL139M EL139M
Lot : G111066 Lot : G507013 Lot : Skala Lab
Pentana terserap Max. 13.5 2.34 1.7 0.99
(%)
Pentana Max. 9.0 6.13 5.88 5.31
terekstrak (%)

Kesimpulan :
1. Performa hasil uji pentana baik untuk pentana terserap maupun untuk pentana yang
terekstrak pada grade EL139M terlihat tidak berbeda jauh dengan grade EL139H
sebagai grade existing.

2. Baik EL139H maupun EL139M, memiliki performa uji pentana terlihat masih jauh
dibawah spesifikasi yang dipersyaratkan.
RAPINDO
PT. RIKEN
INDONESIA
Rekomendasi

1. Diperlukan meeting bersama untuk mencari titik


temu terkait perbedaan hasil uji antara Rapindo dan
Kencana Gemilang.
2. Pengajuan pelibatan pihak ke-3 (lembaga badan uji
independen) untuk melihat hasil uji ketahanan
pentana pada grade EL139M
RAPINDO
PT. RIKEN
INDONESIA

Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai