Anda di halaman 1dari 8

PRESENTASI PRODUK

PT.CISARUA MOUNTAIN DAIRY


(CIMORY)
OLEH : RYAN DEVA MAULANA
SEJARAH SINGKAT

Pt. Cisarua Mountain Dairy Atau Yg Lebih Dikenal Dengan Nama


(Cimory)merupakan Industri Pengelolahan Susu (IPS) Yang Terletak Di Daerah
Pegunungan Di Cisarua Bogor .
PT. Cisarua Mountain Diary Didirikan Pada Tahun 2003 Dan Merupakan Salah
Satu Anak Perusahaan MACRO Group Yang Bergerak Di Dalam Bidang Pangan
Berbasiskan Empat Protein Alami Terbaik Yaitu (PT.Macroprima Panganutama)
(pt. Cisarua Mountain Dairy)(pt. Indosoya Sumber Protein).
PROSES BISNIS
Cisarua Mountain Dairy.Itulah Nama Perusahaan Yang
Membidani Kelahiran Susu Segar Dan Produk Turunannya
Berlabel Cimory. Pengembangan Usaha Cimory Memang
Dilakukan Di Kawasan Pegunungan Berhawa Sejuk Di
Cisarua,bogor. Di Sana Cimory Tidak Hanya Mendirikan
Tempat Untuk Memproduksi Susu Segar, Namun Juga
Restoran Dan Supermarket.
Di Dalamnya Terdapat Berbagai Produk Berbahan Dasar Susu,
Seperti Yoghurt, Keju, Krim Keju, Kuem, Nugget, Dan Sosis.
Selain Itu, Masih Banyak Penganan Menggunakan Susu Dan
Keju Yang Dikemas Secara Kreatif.
PENYERAPAN BAHAN BAKU
YANG EFEKTIF DAN EFISIEN
Cimory Juga Menciptakan Berbagai Produk Turunan Dari
Susu Segar Yang Mampu Membuat Produksi Susu Jadi
Efisien Produk Olahan Seperti Yogurt, Keju, Krim Keju,
Dan Roti Dibuat Dengan Memanfaatkan Sisa Produksi
Dari Produk Utama Yakni Susu Sehingga Semua Bahan
Baku Dapat Terserap Dalam Proses Produksi Bahkan
Seiring Dengan Pertumbuhan Permintaan Akan Yogurt,
Yogurt Dapat Menjadi Produk Utama Yang Mengambil
Bahan Baku Dalam Porsi Yang Cukup Besar.
YOGURT CIMORY
TERSEDIA DI
< SUPERMARKET
< ALFAMART
< INDOMARET
< ALFAMIDI
< WARUNG-WARUNG TERDEKAT
SEKIAN DAN TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai