Anda di halaman 1dari 6

USAHA KUE PUKIS

Nama : Afanza Mulki


Nim : 205876
Kelas :G
Apakah Laku diJual?
Usaha kue pukis didaerah saya masih berpeluang untuk berkembang.
Apalagi minat masyarakat yang tinggi. Kue pukis sendiri bisa dipadukan
dengan aneka varian topping yang bermacam-macam, sehingga masyarakat
bisa menentukan topping sesuai dengan keinginan dan minat masing masing.
Bahan baku yang mudah didapat serta pembuatan yang tidak terlalu rumit
menjadi salah satu alas an mengapa usaha kue pukis ini masih bisa terus
berkembang.
Berapakah modal untuk usaha kue pukis?
Jika dijumlah untuk modal awal pukis ini cukup banyak, karena harus
membeli cetakan, mixer dan lain lain, namun untung penjualan juga
menjajikan.
jika dihitung bahan baku seperti tepung,gula,telur dll
modal untuk 1 bulan adalah Rp. 2.131.000
Total tersebut belum termasuk alat-alat seperti mixer, cetakan, kompor dll
Jika ditotal keseluruhan modal bahan baku dan alat adalah Rp. 2.745.000
Kemudian dengan modal awal tersebut, perlu berapa lama untuk balik modal? dan berapa
keuntungan yang di peroleh.

Jika dihitung modal bahan saja(tepung,gula,telur,dll) untuk 1 bulan adalah


Rp. 1.881.000
Adonan untuk sehari 1kg tepung(bisa menjadi 14 box, 1 box isi 6 pukis)
1 box pukis original tanpa topping Rp. 12.000
1 hari jika adonan habis berarti 14 box pukis terjual.
Penghasilan 1 hari Rp. 12.000 x 14 = Rp. 168.000 (harga tersebut jika penjualan keseluruhan
pukis original tanpa topping, jika dengan topping keuntungan semakin meningkat)
Maka total penjualan 1 bulan, Rp. 168.000 x 30 = Rp. 5.040.000
Jadi jika dihitung
Modal awal total Rp. 2.745.000
Penjualan 1 bulan 420box(pukis original tanpa topping) total Rp. 5.040.000
Jadi kentungan yang di peroleh
Rp. 5.040.000 – Rp. 2.745.000 = Rp. 2.295.000
IDE/GAGASAN
1. Banyak peminat dan mudah untuk dimodifikasi.
2. Bahan baku yang relatif mudah untuk dicari.
3. Makanan yang bisa dinikmati semua kalangan.
4. Makanan yang bisa dinikmati sendiri ataupun untuk oleh-oleh.

Anda mungkin juga menyukai