Anda di halaman 1dari 13

Kebahasaan dalam Surat

Resmi dan Surat Pribadi


Secara umum penggunaan bahasa dalam surat pribadi berbeda
dengan surat dinas. Pada surat pribadi digunakan bahasa Indonesia
sehari-hari yang komunikatif namun tetap memperhatikan
kesantunan berbahasa. Hal tersebut berbeda dengan surat dinas.
Pada surat dinas digunakan bahasa Indonesia yang bersifat resmi
dan baku.
Kebahasaan dalam Surat

Menggunakan ungkapan salam

Menggunakan pronomina atau kata ganti (orang pertama


dan kedua)

Menggunakan kata sapaan


Menggunakan
ungkapan salam
Ungkapan salam biasanya digunakan pada salam
pembuka surat.
Contoh:
Assalamualaikum Wr Wb
Selamat pagi,
Dengan hormat
KATA GANTI / PRONOMINA

ORANG KEDUA
Tunggal : kamu
Jamak : kalian

ORANG PERTAMA ORANG KETIGA


Tunggal : Aku, saya Tunggal : dia, ia, beliau
Jamak : Kami, Kita Jamak : Mereka
KATA SAPAAN
Kata sapaan adalah kata yang digunakan untuk menyapa seseorang
atau pihak kedua, baik tunggal ataupun jamak. Kata sapaan
digunakan untuk menyapa secara langsung dan orang yang kita
sapa adalah orang kedua (lawan bicara, orang yang diajak
berbicara), bukan orang pertama (pembicara) atau orang ketiga
(yang dibicarakan).

Kata sapaan diawali dengan huruf kapital.


PERHATIKAN CONTOH
BERIKUT!

Ayah berkata, “Dik, sampaikan


kepada ibu, hari ini, ayah akan
terlambat pulang dari kantor.”
CERMATI PENULISAN
KEBAHASAAN SURAT
BERIKUT.
SELAMAT BELAJAR

Anda mungkin juga menyukai