Anda di halaman 1dari 41

10-1

PROPERTY, PLANT, AND EQUIPMENT

Property, plant, and equipment adalah asset yang meiliki


sifat jangka Panjang. Biasanya juga dinyatakan sebagai asset
Tetap, dengan karakteristik:
Meliputi:
► “Digunakan dalam operasi” dan
 Tanah
buka untuk dijual .  Struktur bangunan
► Bersifat jangka Panjang dan (kantor, Gudang dll)
 Peralatan
didepresiasi/disusutkan.
(mesin, alat, furniture)
► Memiliki substansi fisik.

10-2 LO 1
Perolehan
Perolehan PP&E
PP&E

Historical cost mengukur kas atau ekivalen kas untuk


memperolehnya, meletakkannya pada pada pabrik sampai
dalam kondisi siap untuk digunakan.
Penilaian property, plant, and equipment setelah periode
perolehan menggunakan:
 cost method atau
 fair value (revaluation) method.

LO 2 Identify the costs to include in initial valuation of


10-3
property, plant, and equipment.
Perolehan Bangunan

Semua biaya terkait dengan akuisisi atau konstruksi :


 Material, tenaga kerja, overhead selama proses
konstruksi , biaya bunga  jika membangun sendiri
 Harga beli bangunan dan pengurusan hak perolehan
bangunan.
 Fee profesional
 Ijin pendirian bangunan

10-4 4
Perolehan Tanah

Semua biaya terkait dengan akuisisi dan penyiapan


tanah sesuai dengan tujuan penggunaan :
(1) Harga Beli
(2) Biaya pengurusan hak tanah (sertifikat,
pajak/BPHTB, biaya notaris, dll.
(3) Biaya untuk perataan tanah, penghancuran
bangunan yang tidak diperlukan.

10-5 5
Ilustrasi : Perolehan
Pengeluaran dan penerimaan berikut terkait dengan tanah,
land improvement dan pembelian gedung. Tentukan
bagaimana perusahaan mengklasifikasikan pengeluaran
tersebut?
1. Biaya arsitek membangun gedung 1. Bangunan
2. Biaya untuk membeli pabrik, 2.000juta untuk 2. Tanah
tanah dan 5.000 bangunan
3. Biaya komisi pembelian pabrik 3. Tanah
4. Biaya untuk membangun pagar di sekeliling 4. Land Improvement
tanah dan bangunan
5. Biaya untuk menghancurkan bangunan yang ada 5. Tanah
di atas tanah sebelum gedung dibangun
6. Hasil dari penjualan sisa bangunan yang 6. (Tanah)
dihancurkan
7. Biaya untuk membangun lahan parkir 7. Land Improvement
8. Biaya untuk membeli pohon ditanam sekitar 8. Land
bangunan
10-6 6
Perolehan Peralatan

 Peralatan dapat meliputi mesin, kendaraan, peralatan


kantor, peralatan pabrik, peralatan tambang, mesin
dan peralatan lain.
 Biaya perolehan meliputi
(1) Harga beli,
(2) Pajak atau Bea yang tidak dapat dikreditkan
(3) Biaya transportasi
(4) Biaya asuransi selama pengiriman barang
(5) Biaya instalasi dan biaya penyiapan tempat untuk
melakukan instalasi
(6) Biaya untuk pengetesan /uji coba peralatan

10-7 7
Aset Dibangun Sendiri

 Biaya yang dikeluarkan sampai aset tersebut


siap digunakan:
 Material dan tenaga kerja
 Overhead  biaya variabel dan porsi dari fixed
overhead yang terkait langsung dengan
pembangunan aset.
 Biaya bunga selama proses pembangunan

10-8 8
ACQUISITION OF PP&E

Beban Bunga selama periode konstruksi


3 pendekatan untuk membebankan Bunga pembiayaan selama
periode konstruksi.

$0
Kenaikan nilai asset $?

Tidak ada kapitalisasi


kapitalisasi Kapitalisasi bunga
Kapitalisasi bunga seluruh
bunga selama actual selama
actual selama periode
periode biaya
periode konstruksi
konstruksi
konstruksi
ILLUSTRATION 10-1
Capitalization of Interest IFRS
Costs

10-9 LO 4
ACQUISITION OF PP&E

Beban Bunga selama periode konstruksi


 IFRS mensyaratkan — kapitalisasi bunga actual (dengan
modifikasi)
 Konsisten dengan historical cost.
 Kapitalisasi memperhitungkan:

1. Asset kualifikasian

2. Periode kapitalisasi

3. Jumlah yang dikapitalisasi.

10-10 LO 4
Interest Costs During Construction

Asset kualifikasian
Asset yang membutuhkan periode waktu yang subtansial
sampai dengan asset tersebut siap digunakan atau dijual.
Dua tipe asset:
 Asset dalam proses konstruksi untuk tujuan digunakan
sendiri.
 Asset yang ditujukan untuk dijual/disewakan yang masih
dalam proses konstruksi.

10-11 LO 4
Interest Costs During Construction
Periode kapitalisasi
 Dimulai :
1. terjadinya pengeluaran untuk aset;
2. terjadinya biaya pinjaman; dan
3. entitas telah melakukan aktivitas yang diperlukan untuk
menyiapkan aset untuk digunakan atau dijual sesuai dengan
maksudnya.

• Berakhir
1. Aset telah selesai dibangun dan siap digunakan
2. Jika aset dihentikan pembangunannya karena kondisi force
majeur maka kapitalisasi dihentikan sementara

10-12 LO 4
Pinjaman
 Pinjaman dapat meliputi
1. Pinjaman khusus yang dikeluarkan untuk
untuk mendanai aset tersebut
2. Pinjaman umum yang ada saat proses
pembangunan aset tersebut terjadi
• Pinjaman khusus  menggunakan aktual biaya
bunga yang terjadi dikurangi pendapatan bunga yang
dihasilkan dari pinjaman khusus sebelum digunakan.
• Pinjaman umum  menggunakan rata-rata
tertimbang dana yang terpakai dikalikan dengan
bunga rata-rata.

10-13 13
Interest Costs During Construction

Jumlah yang dikapitalisasi


Kapitalisasi dilakukan berdasarkan yang terendah dari:
 Beban Bunga Aktual yang terjadi.
 Avoidable interest(Beban bunga yang dpt dihindarkan)
– jumlah bunga yang terjadi selama periode berjalan yang
dapat dihindarkan apabila entitas tidak melakukan
pengeluaran kas untuk memperoleh asset kualifikasian.

10-14 LO 4
Perolehan
Perolehan Asset
Asset Tetap
Tetap
contoh: Blue Corporation meminjam dana $200,000 dgn bunga 12%
dari State Bank pada Jan. 1, 2011,untuk tujuan pendanaan
pembangunan pabrik.Pembangunan pabrik dimulai Jan. 1, 2011, dan
diselesaikan Dec. 31, 2011. Berikut adalah pengeluaran kas aktual:

Pinjaman umum per tgl Jan.


1, 2011:

$500,000, 14%, 10-thn


,hutang obligasi
$300,000, 10%, 5-hutang
wesel

10-15 LO 4 Describe the accounting problems associated with interest capitalization.


Perolehan
Perolehan asset
asset tetap
tetap

Step 1 – tentukan asset kualifikasian

Step 2 – tentukan periode kapitalisasi

10-16 LO 4 Describe the accounting problems associated with interest capitalization.


Perolehan
Perolehan Asset
Asset Tetap
Tetap
Step 3 – hitung rata2 tertimbang akumulasi pengeluaran
kas

10-17 LO 4 Describe the accounting problems associated with interest capitalization.


Perolehan
Perolehan asset
asset tetap
tetap

Step 4 – hitung biaya bunga aktual dan avoidable interest


Pilih biaya bunga yang terendah antara biaya bunga
aktual dan avoidable interest.

10-18 LO 4 Describe the accounting problems associated with interest capitalization.


Perolehan
Perolehan Asset
Asset Tetap
Tetap
Step 4 – hitung biaya bunga aktual dan Avoidable Interest.
Actual Interest

Weighted-average
interest rate on
general debt
$100,000 = 12.5%
$800,000

Avoidable Interest

10-19 LO 4 Describe the accounting problems associated with interest capitalization.


Acquisition
Acquisition of
of PP&E
PP&E

Step 5 – kapitalisasi biaya bunga

Journal entry to Capitalize Interest:

bangunan 30,250
biaya bunga 30,250

10-20 LO 4 Describe the accounting problems associated with interest capitalization.


Interest Costs During Construction

Pada 31 December , 2015, penyajian dan pengungkapan pada


laporan keuangan adalah sbb:

ILLUSTRATION 10-7
Kapitalisasi bunga yang
dilaporkan pada
laporanlaba rugi.

ILLUSTRATION 10-8
Disclosure kapitalisasi bunga
pada catatan atas laporan
keuangan.

10-21 LO 4
Acquisition
Acquisition of
of PP&E
PP&E
contoh: Pada tgl November 1, 2010, Shalla Company
melakukan kontrak dengan Pfeifer Construction Co. Untuk
membangun pabrik senilai $1,400,000 di atas tanah senilai
$100,000 (dibeli dr kontraktor ,include pada pembayaran
pertama). Shalla melakukan pembayaran selama periode
konstruksi 2011 sbb:.

10-22 LO 4 Describe the accounting problems associated with interest capitalization.


Acquisition
Acquisition of
of PP&E
PP&E
Pfeifer Construction menyelesaikan konstruksi pada tgl December
31, 2011. Shalla memiliki pinjaman per December 31, 2011.sbb:

Specific Construction Debt


1. 15%, 3-thn,wesel bayar,tgl December 31, 2010, $750,000
Other Debt
2. 10%, 5-thn,wesel bayar,tgl December 31, 2007, $550,000
3. 12%, 10-thn, hutang obligasi ,tgl December 31, 2006, $600,000

10-23 LO 4 Describe the accounting problems associated with interest capitalization.


Acquisition
Acquisition of
of PP&E
PP&E

Rata rata tertimbang pengeluaran kas


Illustration 10-4

10-24 LO 4 Describe the accounting problems associated with interest capitalization.


Acquisition
Acquisition of
of PP&E
PP&E
Perhitungan avoidable interest.
Illustration 10-5

10-25 LO 4 Describe the accounting problems associated with interest capitalization.


Acquisition
Acquisition of
of PP&E
PP&E
Perhitungan biaya bunga aktual:

Illustration 10-6

Biaya bunga yang dikapitalisasi:$120,228.

10-26 LO 4 Describe the accounting problems associated with interest capitalization.


Acquisition
Acquisition of
of PP&E
PP&E
Ayat jurnal pencatatan selama 2011:

January 1 Land 100,000


Building 110,000
Cash 210,000
March 1 Building 300,000
Cash 300,000
May 1 Building 540,000
Cash 540,000
December 31 Building 450,000
Cash 450,000
Building (Capitalized Interest) 120,228
Interest Expense 119,272
Cash 239,500

10-27 LO 4 Describe the accounting problems associated with interest capitalization.


VALUATION OF PP&E

Diskon — Diskon harus dikurangkan dari harga perolehan aset


 aset dicatat setelah diskon
Pembayaran ditangguhkan— Aset yang dibeli dengan
pembayaran ditangguhkan dinilai setara nilai tunainya. Perbedan
nilai tunai dengan pembayaran diakui sebagai beban bunga.
Pertukaran aset — menggunakan nilai wajar kecuali tidak ada
substansi ekonomi atau tidak ada nilai wajar yang andal.
Pembelian dengan lumpsum — dialokasikan nilai total biaya
perolehan ke masing-masing aset dengan dasar nilai wajar aset.

10-28 LO 5
Pengukuran Biaya Perolehan

 Penerbitan saham — menggunakan dasar nilai


wajar dari saham sebagai indikator nilai wajar
aset, jika nilai saham dapat diandalkan.
 Mana yang lebih andal antara nilai wajar saham atau
aset.
 Jika keduanya andal maka nilai wajar aset yang
diserahkan digunakan untuk mengukur aset yang
diterima.

10-29 29
Ilustrasi Pembayaran Tangguhan
 PT. Kencana membeli kendaraan melalui angsuran. Uang
muka yang dibayarkan sebesar 500 juta dan angsuran selama
5 tahun yang dibayarkan 200 juta per tahun.
 Tingkat bunga yang berlaku 12%
 Nilai tunai mesin tersebut adalah PVA i=12%, n=5. Nilai tunai
angsuran = 720.956.000
 Nilai mesin 720.956.000+500.000.000 = 1.220,956.000

Jurnal perolehan
 Kendaraan 1.220,956
Kas 500
Utang 720,956
Pembayaran angsuran 1
 Utang 113,49
Beban bunga 86,51
Kas 200
10-30 30
Pertukaran
Pertukaran Asset
Asset Tetap
Tetap

Pertukaran dgn non monetary asset


Pertukaran dicatat berdasarkan:
► fair value asset yang diserahkan
► fair value asset yang diterima
Tergantung mana yang lebih mudah ditentukan.

Jika terjadi laba/rugi, harus segera diakui jika transaksi


mengandung substansi komersial.

10-31 LO 5 Understand accounting issues related to acquiring and valuing plant assets.
Valuation
Valuation of
of PP&E
PP&E

Substansi komersial
mengandung substansi komersial jika arus kas masa depan
berubah sebagai akibat transaksi tsb.
Dengan demikian posisi ekonomi kedua belah pihak berubah.
Illustration 10-10

10-32 LO 5 Understand accounting issues related to acquiring and valuing plant assets.
Valuation
Valuation of
of PP&E
PP&E

Illustration: Information Processing, Inc. Menukar mesin dengan


mesin model baru pada Jerrod Business Solutions Inc. Pertukaran
memiliki substansi komersial. Nilai Buku $8,000 (original cost
$12,000 ,akumulasi depresiasi $4,000) fair value mesin $6,000. Mesin
Baru berdasarkan list harga $16,000. Harga Pertukaran mesin Lama
$9,000.Harga Perolehan Mesin Baru:

Illustration 10-11

10-33 LO 5 Understand accounting issues related to acquiring and valuing plant assets.
Valuation
Valuation of
of PP&E
PP&E

Illustration: Ayat jurnal untuk mencatat pertukaran:

Mesin (B) 13,000


Akumulasi deprs-Mesin 4,000
Rugi pertukaran 2,000
Mesin (L) 12,000
Cash 7,000

Illustration 10-12
Rugi
pertukaran

10-34 LO 5 Understand accounting issues related to acquiring and valuing plant assets.
Valuation
Valuation of
of PP&E
PP&E
Illustration: Interstate Transportation Company menukar truk
dengan kendaraan semi truk.Truk Lama memiliki Nilai Buku $42,000
(cost $64,000 dikurangi $22,000 akumulasi depresiasi)Fair value
mesin lama $49,000.Uang kas yang harus ditambahkan dlm
pertukaran $11,000. Harga perolehan mesin Baru:

Illustration 10-13

10-35 LO 5 Understand accounting issues related to acquiring and valuing plant assets.
Valuation
Valuation of
of PP&E
PP&E

Illustration: ayat jurnal untuk mencatat transaksi pertukaran:

Semi-truck 60,000
Akumulasi depresiasi—Trucks 22,000
Trucks 64,000
Laba Pertukaran 7,000
Cash 11,000

Illustration 10-14

Laba
Pertukaran

10-36 LO 5 Understand accounting issues related to acquiring and valuing plant assets.
Valuation
Valuation of
of PP&E
PP&E

Illustration: jika dlm pertukaran tidak mengandung substnsi


komersial, ayat jurnal pencatatan:

Semi-truck 53,000
Akumulasi depresiasi—Trucks 22,000
Trucks 64,000
Cash 11,000

Illustration 10-15

10-37 LO 5 Understand accounting issues related to acquiring and valuing plant assets.
DISPOSITION OF PROPERTY, PLANT,
AND EQUIPMENT

Perusahaan dapat melepas asset tetapnya melalui:


 Penjualan,
 Pertukaran,
 Involuntary conversion (hilang karena pencurian, bencana
alam dll)
 dll.

10-38 LO 7
DISPOSITION OF PP&E

Penjualan Asset
Illustration: Barret Company mencatat depresiasi mesin dengan
harga perolehan €18,000, mesin sudah didepresiasi selama 9
tahun dengan tarif per tahun €1,200 . Jika mesin dijual pada
pertengahan tahun kesepuluh dengan harga €7,000, Barret akan
mencatat depresiasi tersebut sbb:

Beban Depresiasi(€1,200 x ½) 600


Akumulasi depresiasi-Mesin 600

10-39 LO 7
DISPOSITION OF PP&E

Illustration: Barret Company akan mencatat penjualan mesin sbb:

Cash 7,000
Akumulasi depresiasi-Mesin 11,400
Mesin 18,000
Laba Penjualan Mesin 400

10-40 LO 7
DISPOSITION (PELEPASAN) PP&E

Illustration: Camel Transport Corp. menjual pabrik yang


dimilkinya.Camel menerima $500,000dari penjualan pabrik tsb,
Harga Perolehan tanah $150,000 dan Nilai Buku Bangunan
$100,000 (harga perolehan $300,000 dikurangi akumulasi
penyusutan $200,000). Camel mencatat transaksi penjualan tanah
sbb:

Cash 500,000
Akumulasi Depresiasi-Bangunan 200,000
Bangunan 300,000
Tanah 150,000
Laba Penjualan Pabrik 250,000

10-41 LO 7

Anda mungkin juga menyukai