Anda di halaman 1dari 5

Dari semua pengertian di atas dapat disimpulkan bahwa,

“Filsafat adalah proses berpikir secara radikal, sistematis


dan universal terhadap segala yang ada dan mungkin
ada”
 Ketakjuban.
• Aristoteles dalam karyanya Metafisika, karena ketakjuban manusia mulai berfilsafat.
• Penelitian terhadap apa yang diamati demi memahami hakikatnya itulah yang
melahirkan filsafat (Plato; pengamatan terhadap bintang-bintang, matahari dan langit)
• Gabriel Marcel, kekaguman yang memunculkan filsafat menuntut kerendahan hati
 Ketidakpuasan
• Sebelum filsafat muncul mitos dan mite
• Ketidakpuasan manusia menimbulkan cara berfikir dengan akal budi (rasio)
• Ketika rasio berhasil meruntuhkan mitos-mitos dan mite-mite, lahirlah filsafat
 Hasrat bertanya
 Pertanyaanlah membuat kehidupan serta pengetahuan berkembang dan maju
 Pertanyaanlah yang membuat manusia melakukan pengamatan, penelitian dan
penyeldikan
 Filsafat selalu mempertanyakan sesuatu dengan cara berpikir radikal, sampai ke
akar-akarnya, tetapi juga bersifat universal
 Keraguan
 Pertanyaan muncul karena masih meragukan kejelasan dan kebenaran
 Keraguanlah yang terus merangsang manusia untuk bertanya dan terus bertanya
 Kemudian menggiring manusia untuk berfilsafat
 Spekulatif
 Radikal
 Mencari asas
 Memburu kebenaran
 Mencari kejelasan
 Rasional
 Menyeluruh atau bersifat universal
 Pengetahuan
 Pengetahuan dalam bahasa Inggris: knowledge
 Menjelaskan tentang adanya informasi, pemahaman, dan keahlian (skill) yang diperoleh
secara biasa melalui pengalaman atau pendidikan
 Menjelaskan tentang adanya sesuatu hal yang diperoleh secara biasa atau sehari-hari
melalui pengalaman, kesadaran, informasi dan sebagainya
 Ilmu
 Ilmu dalam bahasa inggris: science
 Pengetahuan yang telah berkembang dengan menggunakan metode yang kebenarannya
dapat dipertanggungjawabkan
 Terkandung adanya pengetahuan yang pasti, lebih praktis, sistematik, metodik, ilmiah, dan
mencakup kebenaran umum mengenai objek studi yang lebih bersifat fisis (natural)
 Pengatahuan ilmiah (scientific knowledge) yakni pengetahuan yang diperoleh lewat
penggunaan metode-metode ilmiah yang lebih menjamin kepastian kebenaran yang dicapai

Anda mungkin juga menyukai