Anda di halaman 1dari 13

MILENIAL SMARTREN RAMADHAN VIRTUAL

Pretes

Pembahasan

Postest

smkwikrama
MILENIAL SMARTREN RAMADHAN VIRTUAL

Puasa Ramadhan
Pretes Membentuk pribadi yang empati
Pembahasan

Postest
Oleh : H A P I D, S.Ag
smkwikrama
MILENIAL SMARTREN RAMADHAN VIRTUAL

Puji hanya milik Alloh SWT yang telah mewajibkan puasa


kepada manusia,yang terus memberikan nikmat kepada
kita terutama nikmat iman dan islam, dengan nikmat itu
kita bisa melaksanakan shaum di bulan Ramadhan, semoga
Pretes shaum kita dari awal sampai akhir berjalan dengan
thumaninah,Aamiin yra,
Pembahasan

Postest Shalwat dan salam semoga dicurahkan kepada panutan


Alam yakni Habibana Wanabiyana Muhammad SAW,
smkwikrama
keluarganya para sahabt,para tabiit tabiin sampai
umatnya di yaumil akhir,Aamiin yra
MILENIAL SMARTREN RAMADHAN VIRTUAL

Hadirin yang dirahmnati Allah


Puasa adalah ibadah rahasia. Karena itulah puasa adalah ibadah yang
mengajarkan kejujuran. Lalu pertanyaannya, bagaimana ibadah yang
bersifat privat ini bisa membentuk keshalehan pribadi menuju
keshalehan sosial? Sejatinya puasa itu membentuk pribadi yang
Pretes peduli dengan sesamanya. Puasa mengajarkan empati penderitaan
kaum dhuafa, coba kita rasakan ketika berpuasa hanya berhenti
Pembahasan makan diwaktu siang saja, apa yang terasa perut keroncongan. Tapi
kaum dhuafa atau yang nasib ekonominya tidak berutung merka
Postest merasakan setiap hari, siang dan malam, mungkin hanya bisa makan
skali dalam sehari,untuk itu kaum ini (dhuafa ) sangat membutuhkan
smkwikrama uluran tangan saudaranya yang punya materi berlebih.
MILENIAL SMARTREN RAMADHAN VIRTUAL

Pada khususnya ramadhan saekarang dengan kondisi Alloh


menurunkan ujian berupa wabah covid-19 atau masyarakat
bilangnya wabah corona yang mengakibatkan kondisi
ekonomi tidak menentu. Ketika manusia mau bersikap peduli
Pretes dengan sesamanya, maka sempurnalah hidup ini. Tidak perlu
lagi ada yang namanya konflik dan kemiskinan. Karena
Pembahasan
semua telah berubah menjadi satu saudara yang saling
Postest membantu. Seperti bangsa semut yang bersatu padu,
bergotong royong, dan saling tegur sapa ketika berjumpa.
smkwikrama
MILENIAL SMARTREN RAMADHAN VIRTUAL

Alangkah indahnya hidup, jika manusia telah berubah menjadi satu


ikatan saudara yang saling menyayangi, dan bukan saling
menggunjing.Untuk itu sikap empati dianjurkan oleh Alloh
SWT,sebagaimana dalam firmannya Q.S An-Nisa ayat 8

Pretes

Pembahasan

Postest Dan apabila sewaktu pembagian itu hadir beberapa kerabat, anak-
anak yatim dan orang-orang miskin, maka berilah mereka dari harta
smkwikrama itu (sekedarnya) dan ucapkanlah kepada mereka perkataan yang baik.
(Q.S.An-Nisa:8)
MILENIAL SMARTREN RAMADHAN VIRTUAL

Ayat tersebut menjelaskan apabila ada kerabat, anak yatim


dan orang miskin yang ikut menyaksikan dalam pembagian
waris, maka mereka diberi bagian sekadaqrnya sebagai tali
kasih, kepedulian terhadap mereka
Pretes Sikap empati akan timbul apabila:
Pembahasan
1. Dapat merasakan apa yang dirasakan oleh orang lain
Postest
2. Mampu menempatkan diri sebagai orang lain
3. Menjadikan orang lain yang merasakan
smkwikrama
MILENIAL SMARTREN RAMADHAN VIRTUAL

Terkait sikap empati ini, Rasulullah SAW bersabda

Pretes

Pembahasan
Artinya: ‘Dari Abu Musa r.a dia berkata Rasulullah saw
Postest bersabda, orang mukmin yang satu dengan yang lainnya

smkwikrama bagai satu bangunan yang bagian-bagiannya saling


mengokohkan. (H.R. Bukhari)
MILENIAL SMARTREN RAMADHAN VIRTUAL

Hadis di atas, secara tidak langsung mengajarkan kepada kita


untuk bisa merasakan apa yang dirasakan orang mukmin yang
lain. Apabila ia sakit, kita pun merasa sakit. Apabila ia gembira,
Pretes kita pun merasa gembira.

Pembahasan
Bentuk empati dalam bulan Ramdhan yaitu islam mewajib
mengeluarkan zakat fitrah,bahkan tidak sedikit orang yang
Postest
berkecukupan dengan harta atau orang kaya mengeluarkan
smkwikrama zakat hartanya dibulan ramdan dengan tujuan supaya orang
dhuafa merasakan kebahagiannya ketika hari raya idul fitri tiba.
MILENIAL SMARTREN RAMADHAN VIRTUAL

Hadis di atas, secara tidak langsung mengajarkan kepada kita untuk


bisa merasakan apa yang dirasakan orang mukmin yang lain. Apabila
ia sakit, kita pun merasa sakit. Apabila ia gembira, kita pun merasa
gembira.
Pretes
Mengapa perintah zakat dapat dikatakan sebagai implementasi sikap
Pembahasan empati? karena ibadah zakat ini dilaksanakan dengan mengeluarkan
dan memberikan sejumlah harta (dalam bentuk makanan pokok atau
Postest
uang) kepada mereka golongan orang-orang yang menurut syariat
smkwikrama berhak untuk menerima zakat, mengeluarkan zakat tersebut sebagai
bentuk kepedulian.
MILENIAL SMARTREN RAMADHAN VIRTUAL

Sebagaimana Allah SWT berfirman dalam Q.S. Al-Baqarah ayat 110

Pretes
Dan laksanakanlah salat dan tunaikanlah zakat. Dan segala
Pembahasan kebaikan yang kamu kerjakan untuk dirimu, kamu akan
mendapatkannya (pahala) di sisi Allah. Sungguh, Allah Maha
Postest
Melihat apa yang kamu kerjakan.(Q.S. AL-Baqarah :110)
smkwikrama
MILENIAL SMARTREN RAMADHAN VIRTUAL

Dengan memberi maka kita sedang menerapkan sikap empati tak hanya
dalam hati namun dengan bergerak nyata meringankan beban mereka
(kaum dhuafa), untuk itu perilaku empati terhadap sesama dalam

Pretes kehidupan sehari-hari dapat diwujudkan dengan cara:

1. Peka terhadapa perasaan orang lain


Pembahasan
2. Membayangkan dan merasakan seandainya aku adalah dia
Postest 3. Berlatih mengorbankan harta milik sendiri
4. Membahagaikan orang lain
smkwikrama
MILENIAL SMARTREN RAMADHAN VIRTUAL

Pretes
TERI MAKASI H
Pembahasan

Postest

smkwikrama

Anda mungkin juga menyukai