Anda di halaman 1dari 41

KELOMPOK 1

Nama kelompok 1 :
1. Ade Reka Saputri AKF19002
2. Ageng Putri AKF19005
3. Andini Eka D. AKF19011
4. Cherly Malinda AKF19020
5. Eko Indrayase AKF19029
6. Febriana Ayuana AKF19035
7. Finka Wahyu A. AKF19038
8. Herdian Noviatma AKF19047
9. Elvin Mega Puspita AKF18075
10. M. Alpian Wanandi AKF18042
BAB I
LATAR BELAKANG

Þ pembuatan sediaan tablet


Þ zat aktif asam mefenamat
Þ sebagai pereda nyeri (analgesik)
Þ golongan anti inflamasi non steroid
TUJUAN

• Mampu memahami konsep pembuatan tablet


asam mefenamat
• Mampu mengaplikasikan dengan
memproduksi sediaan tablet asam mefenamat
• Mampu mengevaluasi hasil pembuatan tablet
asam mefenamat sebagai obat nyeri
BAB II
ZAT AKTIF ASAM
MEFENAMAT

Indikasi
Definisi asam mefenamat
Asam mefenamat merupakan
obat golongan NSAID yang Kontra indikasi
bekerja dengan cara
menghambat enzim
sikolooksigebase. Asam Efek Samping

mefenamat digunakan untuk


meredakan nyeri mulai dari
Mekanisme kerja
nyeri ringan sampai berat
KEUNGGULAN TABLET

• Praktis dan efisien


• Mudah digunakan dan tidak memerlukan keahlian khusus
• Dosis mudah diatur
• Efek yang dihasilkan dapat diatur
• Bentuk sediaan tablet cocok dan ekomomis untuk produksi skala besar
• Dapat menutupi rasa dan bau yang tidak enak
• Memiliki sifat stabillitas
ALASAN PEMILIHAN BAHAN

Asam mefenamat Tidak larut air, titik lebur 230 derajat


Gelatin tidak larut air, daya adhesi kohesi baik, inert, stabil

Amilum solani inert, hidrofilik, dapat meninggikan porositas


Talk hidrofobik, gaya adhesi kohesi lemah
Mg stearat praktis tidak larut dalam air, titik lebur 130-140 C, daya
adesii kohesi lemah.
Laktosa bobot molekul tinggi, mudah larut air dan titik didih
tinggi
Essence (duriaan + pengaroma dan pewarna
kuning)
BAB III
FORMULA

Asam Mefenamat 250 mg


Gelatin 10 %
Amylum Solani 5%
Mg Stearat 1%
Talk 2%
Essence q.s
Laktosa ad 500 mg
Perhitungan Bahan

•  

= 48 000 mg
PROSEDUR
KERJA
1. Siapkan alat dan bahan
2. Setarakan timbangan
3. Timbang Asam Mefenamat 75 g, Gelatin 15 g, Amylum Solani 7.5 g, Mg Stearat 1.5 g, Talk 3g,
Laktosa 48 g
4. Masukkan gelatin ke dalam mortir, tambahkan dengan aquades q.s, aduk ad homogen dan
membentuk mucilago + essence q.s aduk ad homogen (campuran 1)
5. Ambil Asam mefenamat + Laktosa + Amylum Solani, campur ad homogen (campuran 2)
6. Masukkan mucilago sedikit demi sedikit ke dalam campuran 2 aduk ad homogen sampai
terbentuk masa lembab
7. Ayak dengan ayakan nomor 14 lalu timbang dan catat data penimbangannya
8. Keringkan granul dengan oven pada suhu 50-60° C selama 2-12 jam
9. Ayak kembali granul yang sudah kering dengan ayakan nomor 16, lalu timbang dan catat
data penimbangannya
10. Lakukan uji granul
11. Tambahkan Mg Stearat dan Talk, aduk ad homogen. Lakukan uji granul selanjutnya.
12. Lakukan pencetakan tablet
13. Lakukan evaluasi tablet
PROSEDUR EVALUASI
GRANUL

Timbang
granulasi
basah(M1)
SUSUT
PENGERINGAN Timbang
granulasi
kering(M2)

Hitung susut
pengeringan

Syarat susut pengeringan adalah 2-4%


1.Timbang TAPING
granul,masukkan 2.Ukur volume
kegelas ukur 100 awal dari granul DENSITY
ml

4.Ukur volume
3.Ketuk gelas ukur  
terakhir dari
sebanyak 500 kali
granul
Syarat yang baik dengan
pemampatan <20%
5.Hitung
prosentase nilai
kemampatan
1.Ambil100
gram granul
yang telah
diberi pelicin

3.Masukkan
2.Tutup bagian
granul dalam
bawah mulut
corong,siapkan
corong
stopwatch
WAKTU ALIR

4.Lepas tutup
bagian bawah
5.Catat waktu
mulut corong yang ditempuh
dan nyalakan
stopwatch

Persyaratan <10 gram / detik


1.Tutup bagian bawah corong
2.Masukkan100 gram granul ke
dalam corong
SUDUT
DIAM
3.Nyalakan stopwatch
4.Lepas bagian bawah corong

Rumus = tan -1 (h / r)

Syarat sudut diam yang baik


5.Ukur diameter vertikal dan 25-30
horizontal gundukan granul
6.Hitung sudut diamnya
PROSEDUR EVALUASI TABLET

Warn
a
Uji
org
an
ole
pti
k

Amati tablet
yang sudah
jadi meliputi

Arom Ras
a a
Bobot tablet Penyimpangan % Penyimpangan
rata-rata dari bobot rata % dari bobot
rata A rata rata B

1.Ambillah 25 mg/< 15 30
20 tablet 26-150 mg 10 20
151-300 mg 7,5 15
>300 mg 5 10

4.Hitung 2.Timbang
prosentase KESERAGAMAN bobot
Tidak boleh lebih dari 2 tablet
penyimpan BOBOT setiap
gan tablet yang menyimpang dari bobot
rata-rata dari kolom A dan tidak
boleh satu tablet pun yang
bobotnya menyimpang dari
kolom B
3.Hitung
bobot rata-
rata tablet
Ambillah 20
MA N tablet
GA
ES ERA
UJI K UKURAN

Ukur diameter
dan tebal tablet
setiap tablet
Syarat :diameter tablet tidak
lebih dari 3 kali rata-rata tebal
tablet dan tidak kurang dari 1 1/3
rata- rata tebal tablet
Catat hasilnya
dan
bandingkan
dengan standar
KEKERASAN TABLET

Tablet dipasang
Ambillah10 pada
tablet hardestester
secara vertikal

Catat angka Putar pin pada


yang tertera alat hingga
pada alat tablet pecah

Bandingkan hasil tersebut dengan pernyaratan 4-


8 kg (Ansel, hal 255)
2.Masukkan 5 tablet
dicakram kanan dan 5 tablet
1.Timbang10 tablet dicakram kiri ke dalam
friability tester
KERAPUHAN
TABLET
3.Putar sebanyak100 putaran
4.Timbang kembali tablet selama 4menit dengan
yang telah pecah kecepatan 25 rpm

Syarat : tidak dianggap baik bila


kerapuhan lebih dari 0,8%
WA
KT UH
TAB ANCU
LE T R

• Siapkan 5 buah tablet


• Masukkan 5 buah tablet ke dalam disintegration tester
• Setiap tabung diisi 1 tablet
• Kemudian dimasukkan kedalam penangas air dengan temperature
sebesar 37◦C
• Jalankan alat sampai farksi pecahan tablet melewati ayakan yang
terletak pada bagian bawah alat
• Catat waktu yang diperlukan sebagai waktu hancur tablet
• Syarat waktu hancur tablet <15 menit (FI III hal 7)
BAB IV
HASIL
PENGAMATAN
HASIL EVALUASI GRANUL

•  
Granulasi Grarulasi Standar Hasil Kesesuaian
basah (M1) kering (M2)

149,010 g 127,655 g 2-4% 14,33% Tidak sesuai


•    
D. Sudut Diam
Tinggi :
Replikasi 1 = 3,4 cm
Replikasi 2 = 3,7 cm
Replikasi 3 = 4 cm Rata-rata Jari-jari = 13,2 cm/2
Rata-rata Tinggi = 3,7 cm = 6,55 cm
Diameter :
Rumus = tan -1 (h / r)
Replikasi 1 = 14 cm
= tan -1 (3,7 cm / 6,55cm)
Replikasi 2 = 13 cm = tan -1 (0,56)
Replikasi 3 = 12,3 cm = 29,24ᴼ
Rata-rata Diameter = 13,2 cm
( Memenuhi Standar, Sangat Baik )
HASIL EVALUASI TABLET

A. Organoleptis

Warna : Kuning pucat


Aroma : Tidak ber-aroma
Rasa : Pahit
B. Keseragaman Bobot ( Memenuhi Standar )
Standar sesuai FI III
Tablet Berat Tab. Penyimpangan Kesesuaian
Bobot tablet rata-rata Penyimpangan % Penyimpangan
dari bobot rata % dari bobot
1. 0,436 g 0,693 % Sesuai
rata A rata rata B
2. 0,414 g 4,388 % Sesuai
25 mg/< 15 30
3. 0,396 g 8,545 % Sesuai
26-150 mg 10 20
4. 0,472 g 9,006 % Sesuai
151-300 mg 7,5 15
5. 0,450 g 3,926 % Sesuai
>300 mg 5 10
6. 0,415 g 4,157 % Sesuai
7. 0,436 g 1,616 % Sesuai
8. 0,456 g 5,312 % Sesuai Rumus
9. 0,418 g 3,464 % Sesuai
10. 0,417 g 3,695 % Sesuai  
11. 0,423 g 2,309 % Sesuai
12. 0,435 g 0,462 % Sesuai
13. 0,458 g 5,773 % Sesuai
14. 0,422 g 2,450 % Sesuai Contoh Perhitungan (Tab. no.1)
15. 0,420 g 3,002 % Sesuai
16. 0,425 g 1,848 % Sesuai
17. 0,441 g 1,848 % Sesuai  
18 0,438 g 1,155 % Sesuai
19. 0,410 g 5,312 % Sesuai
20. 0,456 g 5,312 % Sesuai
 

*Rata-rata bobot tablet  


0,433 g = 433 mg
C. Keseragaman Ukuran ( Memenuhi Standar )
Tablet Diameter Tebal Hasil Kesesuaian
1. 1,235 0,43 0,57<1,235<1,29 Sesuai
2. 1,23 0,45 0,6<1,23<1,35 Sesuai
Contoh Perhitungan (Tab. no.1)
3. 1,23 0,44 0,586<1,23<1,332 Sesuai
4. 1,235 0,41 0,54<1,235<1,23 Sesuai
5. 1,235 0,435 0,58<1,235<1,305 Sesuai
Diameter tidak lebih dari :
6. 1,23 0,44 0,586<1,23<1,32 Sesuai
7. 1,23 0,43 0,57<1,23<1,29 Sesuai 3 x 0,43 cm = 1,29 cm
8. 1,235 0,435 0,58<1,235<1,305 Sesuai
9. 1,235 0,44 0,586<1,235<1,32 Sesuai dan tidak kurang dari :
10. 1,235 0,43 0,61<1,235<1,38 Sesuai
11. 1,235 0,415 0,55<1,235<1,34 Sesuai  
12. 1,24 0,45 0,6<1,24<1,35 Sesuai
13. 1,235 0,44 0,586<1,235<1,32 Sesuai
14. 1,235 0,435 0,58<1,235<1,305 Sesuai
15. 1,24 0,45 0,6<1,24<1,35 Sesuai
16. 1,235 0,44 0,586<1,235<1,32 Sesuai
17. 1,235 0,45 0,6<1,235<1,35 Sesuai
18. 1,235 0,435 0,58<1,235<1,305 Sesuai
19. 1,24 0,44 0,586<1,24<1,32 Sesuai
20. 1,23 0,44 0,586<1,23<1,32 Sesuai

* Satuan Centimeter (cm)

Standar : Bandingkan dengan ketentuan diameter tablet tidak lebih dari 3 kali
rata-rata tebal tablet dan tidak kurang dari 1 1/3 tablet rata- rata tebal tablet
D. Kekerasan Tablet (Standar 4-8 kg)

Tablet Angka yang tertera pada alat

1. 1 Kg  

2. 4 Kg

3. 1 Kg
( Tidak Memenuhi Standar )

4. 4 Kg

5. 2 Kg

6. 2 Kg

7. 3 Kg

8. 3 Kg

9. 4 Kg

10. 2 Kg
Hasil Evaluasi Tablet

E. Kerapuhan Tablet F. Waktu Hancur Tablet


(Standar <0,8%) (Standar <15 Menit)

M0 = 4,552 g
M1 = 4,420 g Hasil = 01.00,75 menit
 
( Memenuhi Standar )
 

=2,89 %

( Tidak Memenuhi Standar )


BAB V
PEMBAHASAN
Keterangan Permasalahan Penyebab Solusi
Penimbangan Hasil penimbangan Ketika menimbang bahan , Seharusnya semua
bahan akhir pada granul basah ada yang menimbang di ditimbang
tidak sesuai dengan timbangan analitik dan menggunakan analitik
hasil perhitungan ada yang menimbang agar selisih hasil
formula ditimbangan kasar penimbangan sedikit
Susut Hasil susut pengeringan - Granul kering tidak - Seharusnya setelah
Pengeringan melebihi rentang yang langsung ditimbang keluar dari oven
ditentukan setelah keluar dari oven langsung dilakukan
dan terlalu lama penimbangan
penyimpanan - Waktu dan suhu
- Granul terlalu lama di yang digunakan
oven sesuai dengan
ketentuan
Waktu alir Hasil uji waktu alir tidak - Ketika pencampuran mg dilakukan
sesuai dengan standar stearat dan talk tidak penambahan Mg
yang ditentukan dan merata Stearat dan talk dan
bobot setiap tablet - Penimbangan laktosa dilakukan
kurang dan asam mefenamat pencampuran sampai
tidak sesuai dengan homogen
formula
Keterangan Permasalahan Penyebab Solusi
Uji kekerasan Hasil uji kekerasan tablet - Pada proses - Memperbaiki
tablet tidak sesuai dengan pengempaan, kurang waktu alir
syarat yang ditentukan. tekanan dengan
- konsentrasi pengikat menambah mg
dalam pembuatan stearat dan talk
mucilago kurang - Ditambahkan
sehingga daya adesi pengikat agar
kohesi juga kurang daya kohesi dan
adesi meningkat
Uji kerapuhan Hasil uji kerapuhan tablet - Kadar air telalu rendah - Setelah proses
tablet tidak sesuai dengan dan terlalu lama pada pengeringan
syarat yang ditentukan penyimpanan granul dilakukan
- Kekerasan tablet tidak uji granulasi dan
memenuhi syarat langsung
dikempa
- Dilakukan
penambahan
tekanan pada
alat
KESIMPULAN

Dari hasil tablet yang diproduksi dan di uji mutu fisik oleh kelompok kami, Bahwa
Tablet yang dihasilkan, tablet tidak memenuhi standart uji mutu fisik, sehingga tablet
tidak layak untuk diedarkan.
Label Kemasan
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai