Anda di halaman 1dari 25

ASSALAMU’ALAIKUM wr.

wb
Pengertian Luka

 Luka adalah suatu kondisi yang


menyebabkan kerusakan atau
hilangnya sebagian jaringan tubuh
yang bisa disebabkan oleh berbagai
kemungkinan penyebab.
Jenis Luka

1. Berdasarkan Tingkat Kontaminasi Luka


 Luka Bersih (Clean Wounds)
 
 Luka bersih terkontaminasi (Clean-
contamined Wounds)

 Luka terkontaminasi (Contamined Wounds)


 Luka kotor atau infeksi (Dirty or
Infected Wounds)
Berdasarkan Waktu Penyembuhan Luka
 Luka Akut

 Luka kronis
Macam-macam Luka dan Penanganannya
 Vulnus Excoriasi (Luka Lecet)
Cara penanganan :
 membersihkan luka terlebih dahulu menggunakan

NaCl 0,9%,
 hindari penggunaan IODINE salep pada luka jenis

ini
 Vulnus Punctum (Luka tusuk)

Cara penanganan :
 membersihkan luka dengan cara menggunakan

H2O2
 Lubang luka ditutup menggunakan kasa, namun

dimodifikasi sehingga ada aliran udara yang terjadi.


 Vulnus Contussum (Luka memar)
Cara penanganan :
 Yang perlu dilakukan adalah kompres dengan air dingin,

karena akan mengakibatkan vasokontriksi pembuluh


darah, sehingga memampatkan pembuluh-pembuluh
darah yang robek.
 Vulnus Insivum (Luka sayat)

Cara penanganan :
 yang perlu dilakukan adalah membersihkan dan

memberikan desinfektan.
 Vulnus Schlopetorum (Luka Tembak)

Cara penanganan :
 Jangan langsung mengeluarkan pelurunya, namun yang

harus dilakukan adalah membersihkan luka dengan


H2O2, berikan desinfektan dan tutup luka.

 
 Vulnus combustion (Luka bakar)
 Cara penanganan : : Penanganan paling awal
luka ini adalah alirkan dibawah air mengalir,
bukan menggunakan odol apalagi minyak tanah.
Alirkan dibawah air mengalir untuk perpindahan
kalornya. Bila terbentuk bula boleh dipecahkan,
perawatan luka jenis ini adalah perawatan luka
terbuka dengan tetap menjaga sterilitas
mengingat luka jenis ini sangat mudah terinfeksi.
Dan ingat kebutuhan cairan pada pasien luka
bakar.
 Luka gigitan
Cara penanganan :
 Mengeluarkan racun yang sempat masuk ke

dalam tubuh korban dengan menekan sekitar


luka
 Sambil menekan agar racunnya keluar juga dapat

dilakukan pembebatan( ikat) pada bagian


proksimal dari gigitan
 Laserasi atau Luka Parut

 Cara penanganan :

 Luka dibersihkan dengan kasa steril atau benda

lain yang cukup bersih. Perhatikan pada luka, bila


dijumpai benda asing (kerikil, kayu, atau benda
lain) keluarkan.
 Terpotong atau Teriris
Cara penanganan :
 Menangani perdarahan terlebih dahulu yakni

dilakukan dengan menekan bagian yang


mengeluarkan darah dengan menggunakan kasa
steril .
 Tujuan cara ini untuk menghentikan aliran darah

yang keluar dari luka. Setelah itu, luka ditutup


dan dirujuk kerumah sakit. Pembebatan torniquet
dilakukan pada lengan atas atau paha.
Pembebatan di tempat lain tidak akan efektif.
Pada luka yang teriris dioles anti infeksi
kemudian ditutup kasa steril.
Proses Penyembuhan Luka (Secara Umum)
Faktor yang Mempengaruhi Penyembuhan Luka

 Usia
 Infeksi
 Hipovolemia
 Hematoma
 Pengobatan
 Iskemia
 Diabetes
 Benda Asing

Anda mungkin juga menyukai