Anda di halaman 1dari 13

PERTEMUAN 3 dan 4

ILMU ALAMIAH DASAR


PERKEMBANGAN DAN PENGEMBANGAN IPA
Freddy Tua Musa Panggabean,S.Pd, M.Pd.
MATERI YANG AKAN DIPELAJARI

Pengetahuan Ilmiah dan Tidak Ilmiah

Langkah-langkah operasional metode ilmiah

Perkembangan dan Pengembangan IPA

Ruang Lingkup IPA


Metode Ilmiah sebagai Dasar IPA
Ilmu Pengetahuan adalah
pengetahuan yang telah
Diuji kebenarannya secara
Metode Ilmiah

Ilmu Pengetahuan dianggap benar bila ditinjau baik secara deduktif

maupun secara induktif adalah benar

 Secara Deduktif : Masuk Akal


 Secara Induktif : Sesuai dengan kenyataan
Ilmu Pengetahuan
 Ciri Khas Ilmu Pengetahuan

Objektif Metodik

Sistematik Universal
4 Langkah Metode Ilmiah

Perumusan Penyusuna Penarikan


Pengujian
n Hipotesis Kesimpulan
Masalah Hipotesis

(pernyataan (Penilaian
(pernyataan (berbagai
menunjukka analisis dari
apa, usaha
n fakta untuk
mengapa, pengumpula
kemungkina melihat
atau n fakta-fakta
n jawaban apakah
bagaimana yang relevan
untuk hipotesis
objek yang dengan
memecahka diteima atau
diteliti) hipotesis)
n masalah) tidak)
Perkembangan Ilmu Pengetahuan Alam

ALAM SEMESTA
(NATURAL SCIENCES)
(bidang sasarannya
adalah alam semesta)

ILMU PENGETAHUAN
SOSIAL
(bidang sasrannya adalah
tingkah laku manusia)
JENIS-JENIS PENGETAHUAN

Pengetahuan Tahayul atau Mitos

Pengetahuan Ilmiah

Pengetahuan Super Natural

Pengetahuan Ilmiah Semu (Pseudoscience)


SOAL:
1.Perbedaan manusia dari binatang dan tumbuhan ditinjau dari segi
daya pikirnya, adalah …
A. Idil Curiosity
B. Statis
C. Dinamis
D. Pasif
E. Naluri

2. Berikut termasuk ilmu pembentukan ilmu biologi molekuler, kecuali…


F. Biokimia
G. Bio sel
H. Genetika
I. Mikrobiologi
J. Genetika, biokimia
SOAL:
3. Cerita rakyat yang berdasarkan mitos disebut…
A. Tahayul
B. Mitos
C. Intuisi
D. Astrologi
E. Legenda

4. Perbedaan tumbuhan dari binatang dan manusia ditinjau dari perilaku


daya geraknya adalah …
F. Aktif secara alami
G. Aktif dibantu alat yang diciptakan
H. Pasif secara alami
I. Aktif pada kekuatan luar
SOAL:
SOAL:
SOAL:
9. Manusia memiliki sifat yang tidak pernah merasa puas dengan apa yang
mereka punya dan apa yang mereka ketahui yang sejalan dengan perkembangan
ilmu pengetahuan. Pernyataan diatas merupakan …
A. Mitos
B. Logika
C. Siklus Ilmu
D. Pseudocience
E. Revolusi Industri

10. Yang termasuk pelopor IPA modern adalah …


F. Faraday
G. Aristoteles
H. Phytagoras
I. Copernius
J. Ansimenek
THANK YOU FOR
ATTENTION

Anda mungkin juga menyukai