Refresentasi Graf
OLEH KELOMPOK V
Deny Puasay Fiana Lamusafa
Imelda Setu Nia A. Akumo
Pengertian Teori Graf
• Himpunan
simpul/verteks/titik/node yang dilambangkan dengan V = V(G) =
{}, yang berhingga dan tidak kosong.
Himpunan sisi/garis/edge yang dilambangkan dengan E = E(G) = {}, yang
berhingga dan boleh kosong.
Setiap sisi menghubungkan dua simpul. Suatu graf dinyatakan dengan G(V,
E), dimana simpul dinyatakan dengan titik dan sisi dinyatakan dengan garis.
Jenis – jenis Graf
Misalkan v1, v2, dan v3 adalah tiga buah kota. Tiap dua kota dihubungkan oleh satu jalan
yang jaraknya tidak sama. Jika antara salah satu kota dengan kota lain ditempuh dengan
jalan kaki, maka lama perjalanannya adalah sebagai berikut:Antara v1 dan v2, dua hari;
Antara v1 dan v3, satu hari; Antara v2 dan v3, tiga hari. 1
Misalkan v1, v2, dan v3 adalah tiga buah kota. Antara v1 dan v2 terdapat dua jalan, antara
v1 dan v3 terdapat satu jalan, sedangkan antara v2 dan v3 terdapat tiga jalan.
2
Representasi Graf dan Beberapa
Graf Khusus
{
𝑎𝑖𝑗 = 1 , 𝑗𝑖𝑘𝑎 𝑟𝑢𝑎𝑠 𝑒 𝑗 𝑏𝑒𝑟h𝑢𝑏𝑢𝑛𝑔𝑎𝑛 𝑑𝑒𝑛𝑔𝑎𝑛 𝑠𝑖𝑚𝑝𝑢𝑙 𝑣𝑖
0 , 𝑗𝑖𝑘𝑎 𝑟𝑢𝑎𝑠 𝑒 𝑗 𝑡𝑖𝑑𝑎𝑘 𝑏𝑒𝑟h𝑢𝑏𝑢𝑛𝑔𝑎𝑛 𝑑𝑒𝑛𝑔𝑎𝑛 𝑠𝑖𝑚𝑝𝑢𝑙 𝑣 𝑖
Representasi Graf dan Beberapa
Graf Khusus
Graf dalam Notasi Matriks Ketetanggaan
Contoh:
Misal G adalah graf dengan n titik. Matriks
ketetanggaan dari graf G adalah matriks bujur sangkar
(persegi) berordo n, X(G) = (xij), dengan elemen xij
menyatakan banyaknya sisi yang menghubungkan titik
ke-i dan titik ke-j. Xij = 1, jika terdapat sebuah sisi
antara titik ke-i dan titik ke-j, dan
Xij = 0, jika tidak ada satu sisi pun antara kedua titik
tersebut
Representasi Graf dan Beberapa
Graf Khusus
Graf Bagian (Subgraf)
Sebuah graf K disebut graf bagian (subgraf) dari garf G, dinotasikan K ⊆ G, jika V(K) ⊆ V(G)
dan E(K) ⊆ E(G). Jika kita telaah lebih jauh, maka akan diperoleh beberapa sifat berikut ini.
Sebuah graf disebut graf teratur jika semua titiknya berderajat sama. Sebagai
contoh, graf G pada Gambar di bawah ini merupakan sebuah graf teratur
berderajat 3.
Representasi Graf dan Beberapa
Graf Khusus
Graf Bipartit