Anda di halaman 1dari 8

Jaringan Komputer dan Internet

NANANG WAHYUDI,ST,M.Pd
20 Juli 2020
Definisi 1
Jaringan komputer adalah sekumpulan peralatan
komputer yang dihubungkan agar dapat saling
berkomunikasi dengan tujuan membagi sumber
daya (seperti file dan printer).
Agar jaringan dapat berfungsi, dibutuhkan
layanan-layanan yang dapat mengatur
pembagian sumber daya.
Dibutuhkan aturan-aturan (protocols) yang
mengatur komunikasi dan layanan-layanan secara
umum untuk seluruh sistem jaringan
Definisi 2
 Jaringan merupakan sebuah sistem yang terdiri atas komputer, perangkat
komputer tambahan dan perangkat jaringan lainnya yang saling terhubung
dengan menggunakan media tertentu dengan aturan yang sudah ditetapkan
 Perangkat Komputer :
 Komputer (di dalam ada perangkat yang menghubungkan dgn jaringan misal (NIC,
Modem)
 Printer
 Scanner
 Perangkat Jaringan
 NIC
 Modem
 Hub
 Switch
 Router
 Firewall
 Media
 Kabel
 Non Kabel (wireless)
 Aturan
 Protocol
Perangkat Jaringan
Alat pemroses (PC, printer, IP phone, laptop,
PDA, mobile phone, dll) = host
Network Interface Card
Media Transmisi
Kabel - wired: twisted pair, coaxial dan fibre optic
Wireless: antena, microwave, broadcast radio, infrared,
dan bluetooth
Repeater, Hub, Bridge, Switch, Router dan
Gateways = node
Akses informasi: web browsing
Sekumpulan jaringan berbeda (LANs, WANs, atau
keduanya) yang saling terkoneksi
Internet
Merupakan jaringan juga
gabungan dari jaringan – jaringan kecil yang ada di dunia
yang bergabung menjadi satu jaringan yang besar di
dunia.
Dengan policy yang sama memungkinkan beberapa sistem
operasi bisa saling berkomunikasi (Analogi : Beberapa
suku bangsa saling berkomunikasi menggunakan bahasa
komunikasi satu yaitu : Inggris)

Anda mungkin juga menyukai