Anda di halaman 1dari 7

Neuralgia

Trigeminal
ANAMNESIS
Pasien perempuan, 40 tahun, suku Bali, kinan, datang dalam keadaan sadar diantar oleh keluarganya dengan
keluhan nyeri pada wajah tepatnya didaerah pipi sebelah kanan yang berulang sejak 1 bulan yang lalu. Nyeri
pada pipi ini muncul tiba-tiba setiap kali pasien mengunyah, dan dikatakan telah muncul kurang lebih sebanyak
5 kali. Serangan nyeri terjadi dalam rentang beberapa detik sampai 2 menit. Pasien mengatakan setelah
serangan hanya merasakan nyeri ringan dan pernah tidak ada rasa nyeri. Nyeri yang dirasakan saat serangan
seperti ditusuk-tusuk atau tersengat listrik. Pasien menggambarkan keluhan sebagai nyeri berintensitas berat.
Untuk meringankan keluhannya ini pasien sempat minum parasetamol namun keluhannya tidak membaik. Mata
berair, hidung meler, berkeringat di dahi dan wajah, bintik-bintik pada kulit, mual, dan muntah disangkal.

Pasien sebelumnya tidak pernah mengalami keluhan serupa dan tidak memiliki riwayat penyakit
sistemik maupun riwayat alergi. Pada keluarga pasien juga tidak ada yang mengalami keluhan yang
sama maupun riwayat penyakit sistemik. Pasien merupakan ibu rumah tangga. Akibat keluhan ini
selalu timbul saat pasien mengunyah sehingga pasien merasakan takut untuk makan. Riwayat
merokok, minum alkohol, maupun menggunakan narkoba disangkal.
Status Present Status General
Berat : 55 kg Kepala
Tinggi : 156 cm Mata : anemis -/-, ikterus -/-, refleks
Tekanan darah pupil +/+, isokor
Kanan : 120/80mmHg THT : hiperemis -/-, nyeri -/-, sekret -/-
Kiri : 120/80mmHg Mulut : sianosis (-)
Nadi : 86x/menit Leher
Pernapasan A.Karotis komunis kanan : bruit (-)
Frekuensi : 18x/menit A.Karotis komunis kiri : bruit (-)
Jenis : torakoabdominal Thoraks
Pola : reguler Jantung : S1S2 tunggal, reg, murmur (-)
Suhu : 36,5 oC Paru : vesikuler +/+, ronki -/-,
NPRS : 2/10 wheezing -/-
Abdomen
Hepar : tidak teraba
Lien : tidak teraba
Genitalia : normal
Ekstremitas : akral hangat
Kulit : sianosis (-)
Status Pemeriksaan
Neurologis Penunjang
GCS : E4V5M6
Tanda Meningeal (-)
MRI kepala dengan kontras
Pemeriksaan neurologis tidak ditemukan
kelainan
Diagnosis Topis Diagnosis Banding
Nervus trigeminus maxillary • Neuralgia trigeminal
dextra • Sindroma nyeri fasial atipikal
• Nyeri kepala kluster
• Neuralgia pascaherpes

Diagnosis Kerja
Neuralgia Trigeminal
Penatalaksaan Prognosis

Terapi Farmakologis Ad vitam = ad bonam


- Okskarbazepin 600 mg tiap 24 jam Ad sanationam = dubia ad malam
Ad fungsionam = dubia ad malam
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai