Anda di halaman 1dari 7

Venansius adur

1813010018
Prospek usaha budidaya dan pengolahan udang
vaname
 Ciri dan karakterisitik udang vaname : kulit berwarna putih kekuning
kuningan, pemakan segala, lebih aktif pada malam hari,mampu hidup
pada kisaran salinitas yang luas,bertumbuh dengan melakukan
molting,nafsu makan berfluktuatif, dan tahan terhadap penyakit.
 Sistem dan pola budidaya : closed system, air yang masuk selalu di
treatmen/ sterilisasi,size panen bisa tercapai 30-40 ekor/ kg,
pertumbuhan 0,17-0,25 g/ hari, padat penebaran tergantung pada sistem
budidaya.
 Tahapan budidaya udang vaname : pemilihan lokasi budiday,desain dan
tata letak, persipan lahan, penebaran benur,menejemen pakan,
penanganan hama dan penyakit, manajemen kulitas pakan, dan panen.
 Usaha pengolahan udang vaname bisa berupa usaha pembekuan udang
vaname.
PROSPEK USAHA BUDIDAYA IKAN KERAPU DAN
LOBSTER AIR TAWAR

Prospek Ikan Kerapu


Merupakan ikan laut
•pemijahan
ekonomis penting Pemilihan
komoditas perikanan
•Induk ikan kerapuInduk
yang Ikan
di pijahkan
kerapu
dipelihara di laut dalam kurungan
yang mempunyai peluang
apung dengan padat penebaran induk
baik dipasarkan domestik 7,5 - 10 kg/m 3.
ataupun pasar internasional •Pakan yang diberikan berupa ikan
Harga tinggi rucah segar berkadar lemak rendah.
Pertumbuhannya cepat diluar pemijahan ikan, takaran pakan
dan dapat di produksi yang diberikan sebesar 3-5% dari
massal untuk melayani total berat badan ikan per hari.
•Pada musim pemijahan diturunkan
permintaan pasar ikan
menjadi 1% disamping itu diberikan
kerapu dalam keadaan
pula vitamin E dengan dosis 10-15
hidup, karena lebih
mg per ekor dalam seminggu.
menjanjikan penjualan ikan
segar
Budida
ya ikan
kerapu

Pemilihan
benih dan
manejeme
n pakan

Hama Pemiliha
dan n lokasi
penyakit budidaya

Sarana
budidaya
dan Sarana
penunjang
  BUDIDAYA LOBSTER AIR TAWAR  

 Lobster Air Tawar merupakan salah satu komoditas udang konsumsi


yang belum banyak dikenal oleh kalangan masyarakat saat ini. Lobster
Air Tawar dapat ditemukan hidup di danau, rawa atau sungai.
 Lobster Air Tawar memiliki nilai harga jual yang tinggi dipasaran.
Tingginya harga Lobster Air Tawar berkaitan dengan tingginya
permintaan pasar baik secara lokal maupun luar negeri dan sedikitnya
pembudidaya Lobster Air Tawar saat ini.
 Menurut Tim Kaya Mandiri (2010), Indonesia menjadi salah satu
Negara produsen utama sekaligus pemasok terbesar Lobster Air Tawar
di Pasar Internasional.
Budidaya lobster air tawar

Pemilihan Penggadaan
lokasi benih
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai