Anda di halaman 1dari 10

Implementasi Nilai – Nilai Dasar

Wawasan Kebangsaan di Kantror Lurah


dan Lingkungan Kelurahan Medan
Tenggara

Oleh : Naomi Misalina, A.Md


Peserta Latihan Dasar CPNS Angkatan XVIII
Kelompok 2 Tahun 2021

Medan, 24 September 2021


Wawasan Kebangsaan
Wawasan kebangsaan dapat diartikan sebagai konsepsi cara
pandang yang dilandasi akan kesadaran diri sebagai warga dari
suatu negara akan diri dan lingkungannya di dalam kehidupan
berbangsa dan bernegara. (Pusaka Indonesia, 2014)

Wawasan kebangsaan Indonesia adalah cara pandang bangsa


Indonesia mengenai diri dan lingkungannya, mengutamakan
persatuan dan kesatuan, kepentingan dan keselamatan bangsa dan
negara diatas kepentingan pribadi atau kelompok, sesuai dengan
nilai-nilai Pancasila dalam penyelenggaraan kehidupan
bermasyarakat, berbangsa dan bernegara.
NILAI DASAR WASASAN KEBANGSAAN

1) Penghargaan terhadap harkat dan martabat


manusia sebagai mahluk ciptaan Tuhan Yang
Maha Esa;
2) Tekad bersama untuk berkehidupan
kebangsaan yang bebas, merdeka, dan
bersatu;
3) Cinta akan Tanah Air dan Bangsa;
4) Demokrasi atau Kedaulatan Rakyat;
5) Kesetiakawanan Sosial;.
6) Masyarakat adil dan makmur
1)Penghargaan
terhadap harkat
dan martabat
manusia sebagai
mahluk ciptaan
Tuhan Yang
Maha Kuasa;
2. Tekad bersama untuk
berkehidupan kebangsaan
yang bebas, merdeka, dan
bersatu;
3) Cinta akan Tanah Air dan Bangsa;
4) Demokrasi atau Kedaulatan Rakyat;
5) Kesetiakawanan Sosial; 6. Masyarakat adil dan
makmur
NILAI-NILAI WAWASAN KEBANGSAAN YANG DAPAT
SAYA TERAPKAN DI TEMPAT TUGAS DAN
LINGKUNGAN TEMPAT TINGGAL SAYA

• Hidup rukun dan menghargai serta bertoleransi


antar umat beragama yang tinggal dilingkungan
tempat tinggal saya
• Ikut serta dalam kegiatan gotong royong warga
• Memberikan semangat dan dukungan terhadap
tetangga sekitar saat mereka mengalami
musibah
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai