Anda di halaman 1dari 16

KOMPENTENSI INTI DAN

STRATEGI BERSAING
DALAM KEWIRAUSAHAAN
KULIAH KE 5
KOMPENTENSI

 Kompentensi = pengetahuan, keterampilan dan sikap


kerja
 Kompentensi = kombinasi dari pengetahuan,
keterampilan, serta atribut kepribadian setiap individu
KOMPENTENSI MENURUT PARA AHLI

 Kompetensi adalah suatu keahlian atau kapasitas setiap orang untuk mengerjakan
tugas-tugas dalam suatu pekerjaan, yang mana kemampuan tersebut didasarkan pada
faktor fisik dan faktor intelektual (Stephen Robbin).
 Kompetensi adalah suatu karakteristik yang dimiliki oleh manusia untuk bisa saling
berhubungan dengan efektivitas suatu performa yang bisa dilihat dari bagaimana
mereka bertindak, berpikir dan berperilaku (Van Looy, Van Dierdonck, dan Gemmel).
 Kompetensi kerja adalah suatu keterampilan kerja yang dimiliki oleh setiap orang yang
meliputi unsur pengetahuan, keterampilan, dan juga sikap kerja yang sesuai dengan
standar yang sebelumnya sudah ditetapkan (UU No. 13 Tahun 2003).
KETERAMPILAN KEWIRAUSAHAAN

 Keterampilan kewirausahaan dapat mencakup berbagai


rangkaian keterampilan seperti keterampilan teknis,
keterampilan kepemimpinan dan manajemen bisnis,
serta pemikiran kreatif. Untuk membangun dan
memelihara tim proyek yang sukses, diperlukan
keterampilan kepemimpinan dan komunikasi.
KOMPENTENSI INTI WIRASWASTA
 Keterampilan manajemen bisnis.
 Keterampilan kerja tim dan kepemimpinan.
 Keterampilan berkomunikasi dan mendengarkan.
 Keterampilan melayani pelanggan.
 Keterampilan teknis
 Keterampilan mengelola keuangan.
 Keterampilan analitis dan memecahkan masalah.
 Kemampuan berpikir yang kritis.
 Keterampilan berpikir dan perencanaan strategis.
KOMPENTENSI WIRAUSAHA MENURUT PARA AHLI DARI UNIVERSITY OF
ILLINOIS CENTER JURUSAN ECONOMIC AND FINANCIAL  YANG HARUS
DIMILIKI PARA WIRASWASTA

 Kemampuan merencanakan
 Kemampuan pemasaran
 Kemampuan interpersonal
 Kemampuan dasar manajemen
 Kemampuan memimpin
BAGAIMANA MEMBANGUN
KETERAMPILAN KEWIRAUSAHAAN

Kata kuncinya adalah kreativitas, ketahanan dalam


menghadapi tantangan, dan keterampilan sosial
untuk membangun tim yang hebat.
STRATEGI BERSAING DALAM
KEWIRAUSAHAAN
Posisi relatif perusahaan dalam industrinya
menentukan apakah profitabilitas perusahaan di
atas atau di bawah rata-rata industri. Dasar
fundamental dari profitabilitas di atas rata-rata
dalam jangka panjang adalah keunggulan
kompetitif yang berkelanjutan
STRATEGI BERSAING GENERIK
PORTER
 Tiga strategi generik untuk mencapai kinerja di
atas rata-rata dalam suatu industri:
 kepemimpinan biaya,
 diferensiasi, dan
 fokus.
 Strategi fokus memiliki dua varian, fokus biaya
dan fokus diferensiasi.
STRATEGI KEPEMIMPINAN BIAYA
(COST LEADERSHIP STARTEGY)

Dalam kepemimpinan biaya, sebuah perusahaan menetapkan untuk


menjadi produsen biaya rendah dalam industrinya. Sumber
keunggulan biaya bervariasi dan tergantung pada struktur industri.
Mereka mungkin termasuk mengejar skala ekonomi, teknologi
eksklusif, akses preferensial ke bahan baku dan faktor lainnya.
Produsen berbiaya rendah harus menemukan dan memanfaatkan
semua sumber keunggulan biaya
STRATEGI DIFERENSIASI
(DIFFERENTAITION STARTEGY)

Dalam strategi diferensiasi, sebuah perusahaan berusaha


untuk menjadi unik dalam industrinya sepanjang beberapa
dimensi yang secara luas dihargai oleh pembeli. Ini
memilih satu atau lebih atribut yang dianggap penting
oleh banyak pembeli dalam suatu industri, dan secara unik
memposisikan dirinya untuk memenuhi kebutuhan
tersebut.
FOCUS STARTEGY

Strategi generik fokus bertumpu pada pilihan lingkup


kompetitif yang sempit dalam suatu industri. Focuser
memilih segmen atau kelompok segmen dalam industri
dan menyesuaikan strateginya untuk melayani mereka
dengan mengesampingkan yang lain.
Strategi fokus memiliki dua varian.
a) Dalam fokus biaya, perusahaan mencari keunggulan
biaya di segmen sasarannya, sedangkan dalam
b) fokus diferensiasi, perusahaan mencari diferensiasi
dalam segmen sasarannya.

Anda mungkin juga menyukai