Anda di halaman 1dari 11

TATALAKSANA NON FARMAKOLOGI

DAN REHABILITASI STROKE


Terapi Pembedahan

• Endarterectomy Karotis  menghilangkan plak


(>50%) pada a.carotis communis
• Kraniektomi dekompresi  mengangkat bagian
cranium agar volume lebih luas.
• Kraniotomi  untuk mengeluarkan hematoma
pada pendarahan intraserebral
• Bypass arteri serebri  prosedur revakularisasi
akibat obstruksi arteri proksimal

Indrayani IA. Indikasi pembedahan pada stroke[internet].[cited 2021 Sept 15]. Available from:
https://repositori.unud.ac.id/protected/storage/upload/repositori/22285549fa56ea1e52a1cb8f73c6df5a.pdf.
Department of Surgery. Carotid Endarterectomy [Internet]. San Fransisco: University of California;[cited 2021 Sept 15]. Available from:
https://surgery.ucsf.edu/conditions--procedures/carotid-endarterectomy.aspx
Schirmer CM, Ackil AA Jr, Malek AM. Decompressive craniectomy. Neurocrit Care. 2008;8(3):456-70.
Rehabilitasi

• Program pemulihan dan psikososial  dapat bekerja atau hidup


sepenuhnya sesuai dengan kapasitasnya
• Rehabilitasi tdd 3: medik, sosial, dan vokasional.
• Fungsi rehabilitasi stroke:
• Mengoptimalkan fungsi yang masih ada
• Mencegah komplikasi/disabilitas
• Memberikan edukasi

Purwanti OS, Maliya A. Rehabilitasi klien pasca stroke. Berita Ilmu Keperawatan. 2008;1(1):43–6.
Terapi Mobilisasi

• Tujuan:
• Memperbaiki fungsi pernapasan & sirkulasi
• Aktivitas dini meliputi gerakan di tempat tidur, duduk,
berdiri, dan berjalan, mencegah komplikasi
• Meningkatkan kontrol dan keseimbangan duduk dan berdiri,
• Memaksimalkan aktivitas perawatan diri

Purwanti OS, Maliya A. Rehabilitasi klien pasca stroke. Berita Ilmu Keperawatan. 2008;1(1):43–6.
Terapi Rehabilitasi

1. Mobilitasi dini pada posisi tidur  Perubahan posisi tubuh setiap 2 jam (-)
decubitus
• Posisi berbaring terlentang  bantal di siku dan lutut
• Posisi miring ke sisi sehat
• Posisi miring ke sisi lumpuh

Aninditha T, Wiratman W. Buku ajar neurologi. 1st ed. Jakarta: Departemen Neurologi Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia; 2017.
Purwanti OS, Maliya A. Rehabilitasi klien pasca stroke. Berita Ilmu Keperawatan. 2008;1(1):43–6.
2. Latihan gerak sendi

• Latihan gerak sendi  4x • Ekstremitas bawah


sehari  (-) kontraktur • fleksi pinggul
• Ekstremitas atas • fleksi/ekstensi lutut
• fleksi/ekstensi lengan • fleksi/ekstensi jari kaki
• abduksi/adduksi lengan • inversi/eversi tumit
• fleksi/ekstensi siku
• pergelangan tangan
• fleksi/ekstensi jari.

Purwanti OS, Maliya A. Rehabilitasi klien pasca stroke. Berita Ilmu Keperawatan. 2008;1(1):43–6.
3. Latihan duduk
• Perawat memegang kuat siku sisi yang lumpuh pada tempat tidur, dengan
tangan lain berjabatan tangan dengan tangan pasien yang sehat  diulang-
ulang

4. Terapi gangguan menelan


• latihan membuka & menutup mulut, mengeluarkan lidah, menyentuhkan lidah
ke bibir atas, bawah, ke samping kanan dan kiri, latihan menelan makanan
(bolus) sekitar 2-3 sendok dll

Purwanti OS, Maliya A. Rehabilitasi klien pasca stroke. Berita Ilmu Keperawatan. 2008;1(1):43–6.
National Clinical Guideline Centre. Stroke rehabilitation: long term rehabilitation after stroke. London: Royal College of Physicians; 2013 May 23.
5. Latihan gangguan komunikasi
Fungsi :
• mengembalikan fungsi berbicara dan berbahasa
• memanfaatkan kemampuan yang tersisa
• mempelajari metode lain dalam berkomunikasi
• Mengajarkan keluarga pasien untuk berkomunikasi efektif kepada Pasien

Cara: mendorong pasien aktif berkomunikasi

Afrida, Wibowo A, Anshary N. Penatalaksanaan latihan menean pada pasien stroke dengan disfagia di Rumah Sakit TK II Pelamonia Makassar. Jurnal Ilmiah Kesehatan
Diagnosis.2019;13(6):686-90.
Hubungan dengan Pemicu

• TD 140/90 (hipertensi stage 1)  endarterectomy karotis / kraniotomi 


menyingkirkan plak

• Rehabilitasi:
• Latihan gerak sendi
• Terapi gangguan komunikasi
Referensi
• Aninditha T, Wiratman W. Buku ajar neurologi. 1st ed. Jakarta: Departemen Neurologi Fakultas Kedokteran
Universitas Indonesia; 2017.
• Indrayani IA. Indikasi pembedahan pada stroke[internet].[cited 2021 Sept 15]. Available from:
https://repositori.unud.ac.id/protected/storage/upload/repositori/22285549fa56ea1e52a1cb8f73c6df5a.pdf.
• Department of Surgery. Carotid Endarterectomy [Internet]. San Fransisco: University of California;[cited 2021 Sept
15]. Available from: https://surgery.ucsf.edu/conditions--procedures/carotid-endarterectomy.aspx
• Schirmer CM, Ackil AA Jr, Malek AM. Decompressive craniectomy. Neurocrit Care. 2008;8(3):456-70.
• Purwanti OS, Maliya A. Rehabilitasi klien pasca stroke. Berita Ilmu Keperawatan. 2008;1(1):43–6.
• National Clinical Guideline Centre. Stroke rehabilitation: long term rehabilitation after stroke. London: Royal College
of Physicians; 2013 May 23.
• Afrida, Wibowo A, Anshary N. Penatalaksanaan latihan menean pada pasien stroke dengan disfagia di Rumah Sakit
TK II Pelamonia Makassar. Jurnal Ilmiah Kesehatan Diagnosis.2019;13(6):686-90.
THANKYOU!
ANY QUESTION?

Anda mungkin juga menyukai