Anda di halaman 1dari 10

PERTEMUAN 5

AKUN DAN
MANFAATNYA
Oleh:Nurharyati Panigoro, S.Pd., M.Si

Mata Kuliah pengantar akuntansi


Materi
Materi Pembelajaran
Pembelajaran
2

“Cost is the cash or cash-


1.Akun dan equivalent value sacrificed for
Transaksi Perusahaan
goodsAkun
2.Pengelompokkan and services that is
3.Pedoman expected
PengisiantoAkun
bring a current or
future benefit to the
organization.”1
Definisi
Definisi Akun
Akun
3

“Akun adalah suatu media


untuk mencatat transaksi-
transaksi keuangan atau
sumber daya yang dimiliki
perusahaan, seperti asset,
utang, modal, penghasilan, Tujuan penggunaan akun
dan beban. adalah untuk mecatat data-data
yang muncul akibat transaksi
yang dilakukan perusahaan dan
yang memjadi dasar
penyusunan laporan keuangan.
Pengelompokkan Akun

Akun – akun laporan posisi keuangan Akun-akun laba/rugi atau disebut juga
1. atau disebut juga akun permanen 2. akun temporer ( Sebagian menyebutnya
( Sebagian menyebutkan sebagai akun sebagai akun nominal ), yaitu semua akun
riil), yaitu semua akun yang terdapat yang terdapat dalam laporan laba rug,
dalam laporan posisi keuangan, Seperti yang mencakup akun pendapatan dan
kelompok asset. Utang dan ekuitsas akun beban

Akun Permanen Akun Permanen


Asset Pendapatan
Kewajiban Beban

Ekuitas Dividen
Pedoman Pengisian Akun
1. Asset
Asset adalah kekayaan yang dimiliki oleh perusahaan dan digunakan
dalam rangka mencapai tujuan umum perusahaan. Berikut pedoman
pengisian akun.
Asset

Debet Kredit

Saldo Normal di Sisi Debet


2. Kewajiban/Liabilitas
Kewajiban/Liabilitas adalah kewajiban perusahaan untuk membayar
sejumlah uang (Jasa/Produk) kepada pihak lain akibat transaksi di masa
lalu. Berikut pedoman pengisian akun.
Kewajiban/Liabilitas

Debet Kredit

Saldo Normal di Sisi Kredit


3. Ekuitas
Ekuitas adalah kewajiban perusahaan kepada pemegang saham
(Pemilik) perusahaan. Berikut pedoman pengisian akun.
Ekuitas

Debet Kredit

Saldo Normal di Sisi Kredit


4. Pendapatan
Pendapatan adalah kenaikan jumlah asset yang disebabkan oleh
penjualan produk perusahaan. Berikut pedoman pengisian akun.
Pendapatan

Debet Kredit

Saldo Normal di Sisi Kredit


5. Beban Usaha
Beban Usaha adalah pengorbanan ekonomis yang dilakukan sebuah
perusahaan demi memperoleh pendapatan.

Beban Usaha
Debet Kredit

Saldo normal di sisi deber


Dividen
Dividen adalah imbalan yang diberikan kepada pemegang karena telah
menanamkan uangnya dalam perusahaan.

Dividen

Debet Kredit

Saldo normal di sisi Debet

Anda mungkin juga menyukai