Anda di halaman 1dari 7

Antropologi Social

Kelompok 3
1. Kartika Desta Permata Sari
2. Rahman Eka
3. Bintang Maharani
4. Dhinda Shalshabilla.F
Pengertian Tujuan

1.Mendeskripsikan selengkap mungkin tata


Antropologi sosial adalah ilmu pengetahuan cara kehidupan kelompok manusia dari
yang mempelajari tentang segala kehidupan berbagai sudut belahan bumi pada setiap
masyarakat secara sosial dan pada umumnya periode dan karakter fisik manusia yang
saling bersangkutan antara individu satu dengan hidup pada kelompok itu.
yang lainnya, sehingga kajiannya terkait dengan 2.Memahami manusia sebagai kelompok
perkembangan unsur budaya dan masyarakat tertentu secara keseluruhan.
modern yang ada di dalamnya. 3.Untuk menemukan prinsip-prinsip umum
tentang gaya hidup manusia serta bagaimana
gaya hidup itu terbentuk
1. Mengetahui pola perilaku manusia dalam kehidupan
bermasyarakat secara universal maupun pola perilaku manusia
pada tiap-tiap masyarakat (suku bangsa).

2. Mengetahui kedudukan dan peran yang harus dilakukan sesuai


Manfaat dengan harapan warga masyarakat dari kedudukan yang sedang
disandang.

3. Memperluas wawasan tentang pergaulan umat manusia di


seluruh dunia yang mempunyai kekhususan-kekhususan sesuai
dengan karakteristik daerahnya sehingga menimbulkan toleransi
yang tinggi.

Di Indonesia, ruang lingkup antropologi dipelajari di berbagai jenjang


pendidikan meliputi:
- Budaya sebagai acuan, pedoman pada sikap ataupun perilaku Ruang Lingkup
manusia dalam kehidupan bermasyarakat.
- Proses pewarisan sistem nilai, dan perubahan budaya.
- Peranan kemajuan kebudayaan dalam pembangunan masyarakat.
1. Antropologi Fisik
Antropologi fisik mempelajari manusia sebagai organisme biologis. Antropologi
fisik membahas manusia berdasarkan evolusinya serta menyelidiki manusia
dari variasi biologis dalam berbagai jenis (spesies). Antropologi fisik dibagi
menjadi 2 bagian :
- Paleontologi, Somatologi
2. Antropologi Budaya
Antropologi budaya berfokus pada kebudayaan manusia atau cara hidup
Jenis-Jenis manusia dalam masyarakat. Antropologi budaya merupakan studi mengenai
Antropologi praktek-praktek sosial, bentuk ekspresif dan penggunaan Bahasa. Antropologi
budaya memiliki tiga sub bidang yang berdekatan, yaitu :
- Prehistori, Etnolinguistik, Etnologi
3. Antropologi Psikologi
Antropologi psikologi merupakan bidang yang mengkaji tentang hubungan
antara individu dengan nilai kebiasaan sosial dari sistem budaya yang ada.
4. Antropologi Spesialisasi
Antropologi spesialisasi dibagi menjadi banyak keilmuan, antara lain:
- Antropologi kesehatan, Antropologi Ekonomi, Antropologi Perkotaan,
Antropologi Kependudukan, Antropologi Pendidikan, Antropologi Sosial,
Antropologi Forensik, Antropologi Pembangunan, Antropologi terapan.
Pengertian Antropologi Kaitannya Antropologi
Kesehatan dengan sakit dan sehat

Cara dan gaya hidup manusia, adat istiadat,


Antropologi kesehatan adalah subbidang kebudayaan,kepercayaan bahkan seluruh peradaban
antropologi pada beragam keilmuan lain manusia dan lingkungannya berpengaruh terhadap
seperti sosial, budaya, biologi, hingga penyakit. Secara fisiologis dan biologis tubuh manusia
linguistik guna memahami berbagai faktor selalu berinteraksi dengan lingkungannya. Manusia
yang berhubungan dengan kesehatan. mempunyai daya adaptasi terhadap lingkungan yang
selalu berubah, yang sering membawa serta penyakit
baru yang belum dikenal atau perkembangan/perubahan
penyakit yang sudah ada. seseorang menderita sakit
akibat pengaruh lingkungan, makanan (salah makan),
kebiasaan hidup, ketidak seimbangan dalam tubuh,
termasuk juga kepercayaan panas dingin seperti masuk
angin dan penyakit bawaan. Sehat bagi seseorang
berarti suatu keadaan yang normal,wajar, nyaman, dan
dapat melakukan aktivitas sehari-hari dengan gairah.
Dampak pembangunan
terhadap kesehatan

• dampak positif:
1.menyehatkan masyarakat
2, masyarakat lebih tahu tentang hidup sehat dan tidak
sehat.
3.masyarrakat bisa menjadi pribadi yang lebih peduli
lingkungan hidup sehat
• dampak negatif:
1,kalau masyarakat tidak di ajarkan kesehatan
masyarakat akan kesulitan hidup dgn pola hidup bersih
dan sehat
2, penyakit merajalela
3,lingkungan menjadi kotor karena ulah masyarakat yg
tidak tau kesehatan
Terima kasih!

Anda mungkin juga menyukai