Anda di halaman 1dari 16

EVALUASI PELAKSANAAN

KAMPANYE IMUNISASI MR

KAB. BANYUASIN
TAHUN 2018
1
Gambaran Umum

Kabupaten Banyuasin terletak di pantai timur Sumatera.


Wilayahnya seluas 11.832,99 km2 (sekitar 12,18% dari luas Propinsi
Sumatera Selatan).

Iklim: tropis basah dengan dua musim. Suhu: rata-rata 26,10-27,40°c.


Kelembaban relatif: 69,4%-85,5%. Curah hujan: 1,07–13,32
mm sepanjang tahun dg rata-rata: 2,723 mm/tahun.

Topografi: 80% berupa lahan rawa pasang surut dan rawa lebak,
selebihnya (20%) berupa lahan kering yang berombak sampai
.................Gambaran Umum 2

Kab. Banyuasin terdiri dari 21


Kecamatan, 304 desa.
Jarak terjauh Ibukota Kecamatan dan
Ibukota Kabupaten sekitar 183 km dengan
waktu tempuh kurang lebih 5 jam
perjalanan dengan transportasi air + darat.
Dinas Kesehatan Kab. Banyuasin
menaungi 33 Puskesmas diantaranya :
16 Puskesmas Perairan
17 Puskesmas Daratan
Jumlah penduduk Kab. Banyuasin
844.175 jiwa
SITUASI KASUS CAMPAK DAN RUBELLA
DI KABUPATEN BANYUASIN HINGGA
TAHUN 2018

4
• Penyakit campak masih merupakan masalah kesehatan masyarakat di
KABUPATEN Banyuasin, dengan masih terjadinya KLB akibat penyakit
tersebut.
• Pada tahun 2016, terlah terjadi 2 KLB campak di Puskesmas Daya
Utama, sebanyak 12 kasus, dan di Puskesmas Tanjung Lago dengan
jumlah kasus sebanyak 8 orang, 7 diantara positif campak setelah
dilakukan pemeriksaan Lab.
• Pada tahun 2017 telah dilaporkan 93 kasus klinis campak, 6
diantaranya positif campak & 8 kasus positif Rubella.
• Dan hingga September 2018 telah dilaporkan 24 kasus klinis campak,
6 diantaranya positif campak dan 3 kasus positif Rubella dengan 1 KLB
di Suak Tapeh dengan jumlah penderita sebanyak 7 kasus. 5
CAPAIAN KAMPANYE IMUNISASI MR
PER 17 OKTOBER 2018

6
100
120

0
20
40
60
80
PAPUA BARAT

BALI

NUSA TENGGARA TIMUR

LAMPUNG

SULAWESI UTARA

BENGKULU

MALUKU UTARA

KALIMANTAN TENGAH

JAMBI

SULAWESI TENGAH

GORONTALO

SUMATERA SELATAN
70,42%
Cakupan Prov.

KALIMANTAN TIMUR
Sumatera Selatan :

MALUKU

KALIMANTAN BARAT

SULAWESI SELATAN

SULAWESI TENGGARA
Per 17 Oktober 2018

SULAWESI BARAT

NASIONAL
62,27%

PAPUA
Cakupan Nasional:
Cakupan Kampanye Imunisasi MR

KALIMANTAN UTARA

KEPULAUAN BANGKA BE...

SUMATERA UTARA

NUSA TENGGARA BARAT

KEPULAUAN RIAU

KALIMANTAN SELATAN

RIAU

SUMATERA BARAT
7

ACEH

DI ACEH
Cakupan Kampanye Imunisasi Kabupaten Banyuasin
Per 17 Oktober 2018

120
.39
103
97 45
100 95. 94. 5
93. 45
89. 88.
7 83 47
86. 86.
57
80.
80 05
73.
87
64. 44
60.
60
56
48. 46.
2
44 73
41. 33
40 38.

20

0
MUBA

MURA

BANYU ASIN
OKU

OKU

LUBUKLINGGAU
MURATARA

PALEMBANG
OI

PALI

PRABUMULIH
4 LAWANG
OKI

LAHAT
M.E
OKUT

PAGAR ALAM
Suka r a ja 95.9

Se mba w a 94.3

M e ka r sa r i 82.9

KAI 81.4

D a na M ulya 80.5

D a ya Ut a ma 77.8

Sumbe r 70.9

Sido Mulyo 69.7

Sp R a mbut a n 68.2

G a sing L a ut 68.1

Sung sa ng 67.1

B e t ung Kot a 64.3

M ua r a T e la ng 60.4

T J. B e t ung 60.2

Cint a ma nis 58.2

Sung a i D ua 56.7

T ir t a H a r ja 55.7

T J T ela ng 51.4

Sua k T a peh 40.3

T a njung L a g o 40.3

Se munt ul 39.8

Ke nt e n L a ut 37.2
S.D 17 Oktober 2018

Suka ja di 36.8

T a njung Api-Api 35.7


9

Pa ng ka la n B a la i 35.2

Pe t a ling 33.5

Ma ka r ti Ja ya 33.0

Sr ika t on 25.6
Cakupan Kampanye Imunisasi PER PUSKESMAS

Ja ka B a r ing 25.0

M a r g omulyo 24.8

Ka r a ng M a nung g a l 24.1

M a r ia na 24.1

Pe ng umbuk 15.2
Trend Harian Cakupan Kabupaten Banyuasin
Per 17 Oktober 2018
50.00

45.00

40.00

35.00

30.00

25.00

20.00

15.00

10.00

5.00

0.00
H1 H3 H5 H7 H9 H11 H13 H15 H17 H19 H21 H23 H25 H27 H29 H31 H33 H35 H37 H39 H41 H43 H45 H47 H49 H51 H53 H55 H57 H59 H61 H63 H65 H67 H69 H71 H73 H75 H77
Perkiraan capaian kampanye MR pada tanggal 31 Oktober 2018

100.00

90.00 Target September


(95%) Proyeksi cakupan dengan kenaikan
80.00 cakupan 1,5%/hari s.d 31 Okt = 67,6%

70.00

60.00 l
Target Agustus (65%) ma
n or Cakupan s.d 17 okt = 45,6%
n
ria
50.00 t ha
rge
Ta

40.00

30.00

20.00

10.00

0.00
1 3 5 7 9 11 13 15 17 19 21 23 25 27 29 31 2 4 6 8 10 12 14 16 18 20 22 24 26 28 30 2 4 6 8 10 12 14 16 18 20 22 24 26 28 30

Agustus 2018 September 2018 Oktober 2018 November 2018

* Data per 27 September 2018


Kampanye Imunisasi MR di Pulau Jawa

100.00

80.00

60.00
104.64 105.92
97.67 97.67 97.20 97.44 99.74 98.55 98.02 99.13 95.80 95.80 98.20 100.98

40.00

20.00

0.00
DKI Jakarta Jawa Barat Jawa Tengah DI Yogyakarta Jawa Timur Banten PULAU JAWA

Daerah Pusdatin Target (95%)


Target : 34,964,386
Immunized : 35,307,148 (100.9%)
Tantangan Pelaksanaan
Kampanye MR Fase 2

• Isu halal haram vaksin


• Isu keamanan imunisasi MR
• Banyak penolakan dari sekolah dan orang tua siswa
• Adanya penundaan sementara pemberian imunisasi MR.
• Besarnya sumber daya yang dibutuhkan untuk sosialisasi
ulang ke masyarakat
13
Kegiatan yang sudah dilakukan
• Pertemuan advokasi dan sosialisasi kampanye pemberian imunisasi MR tingkat
Kabupaten, yang dihadiri lintas program dan lintas sekor, seperti dinas pendidikan
nasional, kementerian agama, bagian kesra pemkab Banyuasin, dinas PMD serta
dinas lain yang terkait.
• Pertemuan advokasi dan sosialisasi kampanye pemberian imunisasi MR tingkat
Kecamatan, yang dilaksanakan oleh masing-masing Puskesmas.
• Sosialisasi kampanye MR melalui media massa, seperti radio, mendistribusikan
poster-poster sosialisasi MR untuk di distribusikan ke masing-masing Desa, serta
spanduk ajakan mengikuti imunisasi MR pada Bulan Juli.
• Audiensi antara UNICEF, Dinas Kesehatan Propinsi, dan Bupati Banyuasin untuk
dukungan pelaksanaan kampanye imunisasi MR 14
Lanjutan Kegiatan yang sudah dilakukan…………………………….

• Menganggarkan operasional pendistribusian logistik dan vaksin kebutuhan


kampanye melalui dana APBD Dinas Kesehatan dan dana BOK Puskesmas.
• Mengganggarkan operasional pelaksanaan kampanye imunisasi MR di sekolah
dan pos pelayanan melalui dana BOK Puskesmas.
• Mengganggarkan operasional pemantauan dan sweeping pasca kampanye
imunisasi MR di sekolah dan pos pelayanan melalui dana APBD Dinkes
Banyuasin.
• Membuat surat edaran Bupati Banyuasin mengenai dukungan Pelaksanaan
kampanye dan introduksi Imunisasi Measles Rubella (MR) tahun 2018.
• Membentuk kelompok kerja (Pokja) Kejadian Ikutan Pasca Imunisasi (KIPI)
Kabupaten Banyuasin.
• Pemantauan dan supervisi pelaksanaan kampanye imunisasi MR oleh Dinas 15

Kesehatan ke Puskesmas
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai