Anda di halaman 1dari 11

PERTEMUAN

MUSYAWARAH MASYARAKAT
DESA
( MMD )
DI DESA SUKORAHAYU
MUSYAWARAH MASYARAKAT DESA ( MMD )
DI DESA SUKORAHAYU
A. Pengertian MMD
Pertemuan perwakilan warga desa untuk membahas hasil Survei Mawas Desa
( SMD ) dan merencanakan penanggulangan masalah kesehatan yang diperoleh
dari hasil SMD

B. Tujuan MMD
Masyarakat mengenal masalah kesehatan di wilayahnya
1. Masyarakat bersepakat untuk menanggulangi masalah kesehatan melalui
pelaksanaaa desa siaga dan poskesdes
2. Masyarakat menyusun rencana kerja untuk menanggulangi masalah kesehatan,
melaksanakan desa siaga, dan poskesdes

C. Tempat dan Waktu Pelaksanaan SMD


Dilaksanakan di balai desa atau tempat pertemuan lain yang ada di desa. MMD
dilaksanakan segera setelah SMD dilaksanakan
D.Cara Pelaksanaan
1. Pembukaan oleh Kepala Desa
2. Perkenalan peserta yang dipimpin oleh kader untuk menimbulkan suasana
keakraban
3. Penyajian hasil survei oleh kader selaku tim pelaksana SMD
4. Perumusan masalah dan penentuan prioritas kesehatan dari hasil SMD
dilanjutkan rekomendasi teknis dari petugas kesehatan di desa / bidan desa
5. Menggali dan menemukenali potensi yang ada di desa untuk memecahakan
masalah yang dihadapi.
6. Penyusunan rencana kerja penanggulangan masalah kesehatan yang
dipimpin oleh kepala desa
7. Penyimpulan hasil MMD berupa penegasan tentang rencana kerja oleh
kepala desa.
HASIL PENDATAAN KELUARGA SEHAT
DI DESA SUKORAHAYU
JUNI 2016
0.52
0.51

0.5

0.48 DUSUN
1
0.46 DUSUN
0.46
0.45 2
DUSUN
0.44 3
0.43
DUSUN
0.42 4

0.4

0.38
INDEKS KELUARGA SEHAT
HASIL ANALISIS IKS DESA SUKORAHAYU
• IKS DUSUN 1 = 77,6 : 172 = O,45
• IKS DUSUN 2 = 69,6 : 150 = 0,46
• IKS DUSUN 3 = 51,2 : 120 = 0,43
• IKS DUSUN 4 = 82 : 159 = 0,51

• IKS DESA SUKORAHAYU= 0,46


( INDEKS KELUARGA SEHAT : TIDAK/ KURANG SEHAT )
Permasalahan Kesehatan Hasil Survei di Desa Sukorahayu Tahun 2016

NO MASALAH KESEHATAN HASIL SURVEI KETERANGAN

1 PENDERITA HIPERTENSI BEROBAT 91 % I


TIDAK TERATUR

2 ANGGOTA KELUARGA MEROKOK 73, 9 % II

3 KETIDAKAKTIFAN SEKELUARGA 65,2 % III


MENJADI ANGGOTA JKN

4 KELUARGA TIDAK MENGGUNAKAN 39,1 % IV


JAMBAN SEHAT

5 KELUARGA TIDAK MENGIKUTI 17,5 % V


PROGRAM KB

6 KETIDAKAKTIFAN DALAM 7,9 % VI


PEMANTAUAN BALITA

7 KETIDAKAKTIFAN DALAM 7,6 % VII


PERSALINAN DI FASKES

8 PENDERITA TB PARU BEROBAT 0,7 % VIII


TIDAK TERATUR
Prioritas Masalah, Penyebab Masalah, Pemecahan Masalah
N MASALAH PENYEBAB PEMECAHAN KETERANGAN
O MASALAH MASALAH

1 PENDERITA HIPERTENSI
BEROBAT TIDAK TERATUR

2 ANGGOTA KELUARGA MEROKOK

3 KETIDAKAKTIFAN SEKELUARGA
MENJADI ANGGOTA JKN

4 KELUARGA TIDAK
MENGGUNAKAN JAMBAN SEHAT

5 KELUARGA TIDAK MENGIKUTI


PROGRAM KB

6 KETIDAKAKTIFAN DALAM
PEMANTAUAN BALITA

7 KETIDAKAKTIFAN DALAM
PERSALINAN DI FASKES

8 PENDERITA TB PARU BEROBAT


TIDAK TERATUR
Menggali Potensi Desa

1.
2.
3.
4.
5.
Penyusunan Rencana Kegiatan Penanggulangan Masalah Kesehatan

NO MASALAH RENCANA KEGIATAN KETERANGAN


1 PENDERITA HIPERTENSI BEROBAT
TIDAK TERATUR
2 ANGGOTA KELUARGA MEROKOK
3 KETIDAKAKTIFAN SEKELUARGA
MENJADI ANGGOTA JKN
4 KELUARGA TIDAK MENGGUNAKAN
JAMBAN SEHAT
5 KELUARGA TIDAK MENGIKUTI
PROGRAM KB
6 KETIDAKAKTIFAN DALAM
PEMANTAUAN BALITA
7 KETIDAKAKTIFAN DALAM
PERSALINAN DI FASKES
8 PENDERITA TB PARU BEROBAT
TIDAK TERATUR
1 PENDERITA HIPERTENSI BEROBAT
TIDAK TERATUR

Anda mungkin juga menyukai