Anda di halaman 1dari 7

MATA KULIAH

BAHASA INDONESIA
INSTITUT KESEHATAN HELVETIA MEDAN

OLEH
RIRIN AYU WULANDARI, M.Pd.

No.Hp: 085361009152
Email: ririnayuwulandari@gmail.com
wu_lan2020@yahaoo.com
Sejarah Bahasa Indonesia
 Sebelum Kemerdekaan

 Bahasa Indonesia berasal dari bahasa Melayu

 Pada tanggal 28 Oktober 1928 dalam kongres pemuda yang


dihadiri oleh aktivis dari berbagai daerah di Indonesia dan diikrarkan
dalam Sumpah Pemuda sebagai bahasa persatuan atau bahasa
nasional
KAMI PUTRA DAN PUTRI INDONESIA MENJUNJUNG
BAHASA PERSATUAN, BAHASA INDONESIA
 Sesudah Kemerdekaan

 Setelah proklamasi kemerdekaan, pada tanggal 18 Agustus


1945 ditetapkan Undang-Undang Dasar 1945 pada pasal 36,
yang menyatakan bahwa:
“Bahasa Negara ialah Bahasa Indonesia.”

 Adanya peringatan bahasa Indonesia dengan diadakannya


acara bulan bahasa di sekolah dasar, sekolah menengah
pertama, sekolah menengah atas, dan perguruan tinggi pada
bulan oktober.
MENGAPA BAHASA MELAYU YANG DAPAT
DIJADIKAN BAHASA INDONESIA?

1.Karena bahasa Melayu telah tersebar luas di seluruh Indonesia


2.Karena bahasa Melayu diterima oleh semua suku di Indonesia
3.Karena bahasa Melayu bersifat demokratis
4.Karena bahasa Melayu bersifat reseptif (dapat menerima
masukan)
Kedudukan Bahasa Indonesia
1.Sebagai Bahasa Nasional
Seperti yang tercantum dalam ikrar ketiga Sumpah Pemuda 1928
yang berbunyi Kami putra dan putri Indonesia menjunjung bahasa
persatuan, bahasa Indonesia. Ini berarti bahasa Indonesia berkedudukan
sebagai bahasa nasional yang kedudukannya berada di atas bahasa-
bahasa daerah.

2. Sebagai Bahasa Negara


Tercantum dalam Undang-Undang Dasar 1945 Pasal 36
mengenai kedudukan bahasa Indonesia yang menyatakan bahwa
bahasa negara ialah bahasa Indonesia.
Fungsi Bahasa Indonesia
Di dalam kedudukannya sebagai bahasa nasional, bahasa Indonesia
berfungsi sebagai :
1.Lambang kebangsaan
2.Lambang identitas nasional
3.Alat penghubung antar warga, antar daerah dan antar budaya
4.Alat yang menyatukan berbagai suku bangsa dengan latar belakang
sosial budaya dan bahasa yang berbeda-beda ke dalam satu kesatuan
kebangsaan

Di dalam kedudukannya sebagai bahasa negara, bahasa Indonesia


berfungsi sebagai :
1.Bahasa resmi kenegaraan
2.Bahasa pengantar di dalam dunia pendidikan
3.Alat perhubungan pada tingkat nasional untuk kepentingan
perencanaan dan pelaksanaan pembangunan
4.Alat pengembangan kebudayaan, ilmu pengetahuan dan teknologi
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai