Anda di halaman 1dari 20

OBAT ANEMIA

OBAT ANTIPIRETIKA
DAN
OBAT IMMUNOLOGI
DI SUSUN OLEH :
FIRDA SILVIA (11920005)
NAWAL JUBAEDAH (11920006)
Obat Anemia
Anemia

Obat yang diberikan berupa suplemen zat


besi (Fe) untuk memulihkan kekurangan sel
darah merah. Selain zat besi vitamin B12 juga
sering diberikan untuk anemia jalan terakhir
apabila anemia sudah kronis makan dilakukan
tranfusi darah.
Cara Kerja
Obat Anemia
1). Tablet Besi (Fe)
Absorpsi Fe melalui saluran cerna terutama
berlangsung di duodenum dan jejenum
proksimal; makin ke distal absorpsinya makin
berkurang. Zat ini lebih mudah di absorpsi
dalam bentuk fero. Transportnya melalui sel
mukosa usus terjadi secara transport aktif. Ion
fero yang sudah di absorpsi akan di ubah
menjadi ion feri dalam sel mukosa
2).VITAMIN B12 (Sianokobalamin)

Sianokobalamin diabsorpsi baik dan cepat


setelah pemberian IM dan SK . Kadar dalam
plasma mencapai puncak dalam waktu 1 jam
setelah suntikan IM. Absorpsi ini berlangsung
dengan 2 mekanisme yaitu dengan perantaraan
faktor instrinsik castle (fic) dan absorpsi secara
langsung.
3).Asam Folat
Pada pemberian oral absorpsi folat baik
sekali, terutama di 1/3 bagian proksimal usus
halus. Dengan dosis oral yang kecil, absorpsi
memerlukan energi, sedangkan pada kadar
tinggi absorpsi dapat berlangsung secar difusi.
Walaupun terdapat gangguan pada usus halus,
absorpsi folat biasanya masih mencukupi
kebutuhan terutama sebagai PmGA.
Obat
antiperetik
Defnisi
Antipiretik adalah obat yang berkhasiat
menurunkan suhutubuh, dari suhu yang tinggi
mejadi kembalinormal.Obat-obat antipiretik
juga menekan gejala-gejalayang biasanya
menyertai demam seperti :- mialgia-
kedinginan- nyeri kepala dan lain-lain
Obat-obat yang memiliki efek antipiretik
adalah :
- AINS (antiinflamasi non steroid) seperti
ibuprofen, naproxen sodium, dan ketoprofen.
-Aspirin dan golongan salisilat lainnya.
-Parasetamol (Asetaminofen).
-Metamizole.
-Nabumetone.
-Nimesulide.
-Phenazone.
-Quinine.
Mekanisme kerja
-Antipiretik menyebabkan hipotalamus untuk
mengesampingkan peningkatan interleukin yang
kerjanya menginduksi suhu tubuh.
-Tubuh kemudian akan bekerja untuk menurunkan
suhu tubuh dan hasilnya adalah pengurangan demam.
-Obat-obat antipiretik tidak menghambat
pembentukan panas.
-Hilangnya panas terjadi dengan meningkatnya aliran
darah ke perifer dan pembentukan keringat. Efeknya ini
bersifat sentral, tetapi tidak langsung
pada neuron hipotalamus.
Efek samping yang muncul tergantung jenis obat
antipiretiknya.

Beberapa efek samping yang pernah ditemui antara


lain:
-Alergi kulit;
-Gatal-gatal
-Pusing;
--Mual, muntah;
-Nyeri ulu hati;
-Buang air besar berdarah;
-Gangguan fungsi hati;
-Gangguan penyembuhan luka.
Farmakokinetik
-Salisilat oral dapat diabsorbsi dengan cepat
dalam bentuk utuh di lambung.
-Absorbsi pada pemberian secara rektal, lebih
lambat dan tidak sempurna jadi cara ini tidak
dianjurkan.
-Asam salisilat diabsorbsi cepat dari kulit sehat,
terutama bila dipakai sebagai obat gosok atau
salep.
-Biotransformasi salisilat terjadi di banyak
jaringan, tetapi terutama di mikrosom dan
mitokondria hati.
Farmakodinamik
 -Asam asetil salisilat atau aspirin adalah
analgesik antipiretik yang luas digunakan dan di
golongkan dalam obat bebas.
-Obat yang banyak digunakan antipiretik dosis
toksik obat ini justru memperlihatkan efek piretik
sehingga pada keracunan berat terjadi demam
dan hyperhidrosis.
Obat Imunologi
Obat obat immunologi

-Antibodi monoklonal, contohnya basiliximab.


-Biologi, contohnya adalimumab, etanercept, golimumab,
infliximab, secukinumab, dan rituximab.
-Kortikosteroid, contohnya budesonide, prednison, dan
prednisolone.
-Penghambat mammalia target of rapamycin (mTOR),
contohnya everolimus.
-Penghambat calcineurin, contohnya ciclosporine dan
tacrolimus.
-Penghambat enzim inosine monofosfat dehydrogenase,
contohnya azathioprine dan mycophenolate.
Efek samping obat immunologi

Efek samping yang dapat dialami setelah


menggunakan obat imunosupresan adalah
infeksi berat. Apabila mengalami salah satu
dari efek samping di bawah ini, maka jangan
ragu untuk mengunjungi dokter agar keluhan
bisa ditangani secara tepat:
Demam atau menggigil.
Contoh obat anemia
Contoh obat antipertika

Anda mungkin juga menyukai