Anda di halaman 1dari 9

01

Jaringan
Komputer
WAN
KELOMPOK 2
03
WAN atau WIde Area Network merupakan jaringan
komputer yang mencakup area yang sangat luas seperti
antar kota, wilayah bahkan negara. Jaringan WAN
membutuhkan sarana dan fasilitas transmis yang besar,
seperti Satelit, Kabel Bawah Laut dan Telepon.

Jaringan WAN digunakan untuk menghubungkan beberapa


jaringan LAN agar pengguna komputer di lokasi lain dapat
berkomunikasi dengan pengguna komputer di lokasi lain.
• Menghubungkan perangkat yang tidak bisa
dijangkau oleh jaringan MAN dan LAN
• Memiliki radius jangkauan yang sangat luas.
KARAKTERISTIK • Dapat mengakses bandwidth meskipun jaraknya
JARINGAN jauh.
WAN • Bekerja pada data link dari layer physical dan layer
OSI.
PERANGKAT JARINGAN WAN

ROUTER MODEM SWITCH MULITIPLEXE


R
FUNGSI JARINGAN WAN

• Efisien dalam • Menghemat


• Mengintegrasikan dan perpindahan biaya
data. operasional.
menghubungkan
jaringan LAN dan
MAN. • Pendukung • Mencegah
operasional terjadinya
perusahaan. miskomunikasi
.
07

KELEBIHAN WAN

• Dapat menjangkau ke • Berbagi resource dengan


• Berbagi informasi
seluruh dunia karena koneksi workstations.
melalui area yang
memiliki sistem jaringan
lebih luas.
yang besar.

• Transfer file yang jaraknya jauh


• Pengguna dapat
bisa dilakukan dengan cepat
menggunakan
jika terkoneksi dengan internet.
data yang sama.
07

KEKURANGAN WAN

• Pengaturan jaringan
lebih sulit dan rumit. • Memerlukan firewall yang baik
• Biaya operasional untuk membatasi pengguna lain
mahal. yang masuk yang dapat
• Rentan terhadap mengganggu jaringan.
hacker.
CONTOH PENGGUNAAN
JARINGAN WAN
• pemasangan kamera pemantauan di setiap
persimpangan yang dapat dikendalikan di RTMC.
• Mengetahui arus lalu lintas dengan CCTV.
• Sistem jaringan yang digunakan pada ATM.
• Penghubungan kantor pusat dan cabang
• Penghubungan komputer Client dengan komputer
Server
TERIMA KASIH
KELOMPOK 2

Anda mungkin juga menyukai