Anda di halaman 1dari 13

Pengembangan sumber daya MANUSIA

DR. H. JAPAR, M. Pd
Kepala Balai Diklat Keagamaan Denpasar
BIODATA NARASUMBER

• Nama : Dr. H. Japar, M. Pd


• Pangkat/Golongan : Pembina TK. I, IV/b
• Tempat dan Tgl. Lahir : Maros, 31 Desember 1968
• Jabatan : Kepala Balai Diklat Keagamaan Denpasar
• Alamat : BTN. Pelita Asri Blok E. No. 2 Sungguminasa
• Pendidikan : a. S1. Pendidikan Matematika IKIP. Ujung Pandang
b. S2. Pendidikan Matematika UNM. Makassar
c. S3. Ilmu Pendidikan UNM. Makassar
d. Sandwich Canberra Of University Australia
• Pengalaman Jabatan : a. Guru MTs. N Bontomatene Kab. Selayar (Thn 1994 – 2000)
b. GuruMTs. N Model Kota Makassar (Thn 2000 – 2008)
c. Widyaiswara Bdk. Makassar (Thn 2008 – 2013)
d. Pymt. Kepala Bdk. Makassar (Thn. 2012 dan 2013)
e. Kepala Bdk. Semarang (Thn 2013 – 2016)
f. Kepala Bdk. Denpasar (Thn 2016 – Sekarang)
DASAR HUKUM
• UU. Nomor 5 Tahun 2014
• PP. Nomor 11 Tahun 2017
• PP. Nomor 49 Tahun 2018
• PMA. Nomor 42 Tahun 2016
• PMA Nomor 75 Tahun 2015
• PMA Nomor 10 Tahun 2018
• SK. Kaban Nomor 62 Tahun 2017
• DIPA. BDK. Denpasar Tahun 2020
VISI MISI PRESIDEN 2020 - 2024
Visi, “Terwujudnya Indonesia Maju yang Berdaulat, Mandiri dan berkepribadian
berlandaskan Gotong-Royong”
Misi;
1. Peningkatan Kualitas Manusia Indonesia
2. Struktur Ekonomi yang Produktif, Mandiri dan Berdaya Saing
3. Pembangunan yang Merata dan Berkeadilan
4. Mencapai Lingkungan Hidup yang Berkelanjutan
5. Kemajuan Budaya yang Mencerminkan Kepribadian Bangsa
6. Penegakan Sistem Hukum yang Bebas Korupsi, Bermartabat, dan Terpercaya
7. Perlindungan bagi Segenap Bangsa dan Memberikan Rasa Aman pada seluruh
Warga
8. Pengelolaan Pemerintahan yang Bersih, Efektif dan Terpercaya
9. Sinergi Pemerintah Daerah dalam Kerangka Negara Kesatuan
ARAHAN PRESIDEN
1. Pembangunan Sumber Daya Manusia (SDM)
2. Pembangunan Infrastruktur
3. Penyederhanaan Regulasi
4. Penyederhanaan Birokrasi
5. Transformasi Ekonomi
RUANG LINGKUP SUMBER DAYA MANUSIA
KEMENAG RI

SDM PNS
KEMENA
G NON PNS
SUMBER DAYA MANUSIA KEMENTERIAN AGAMA
NO SATUAN KERJA JUMLAH ASN KETERANGAN
1 Kementerian Agama Pusat 2773
2 Kanwil Kementerian Agama Provinsi 211028
3 Institut Agama Islam Negeri (IAIN) 7546
4 Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN 605
5 Sekolah Tinggi Agama Kristen Negeri (STAKN) 336
6 Sekolah Tinggi Agama Hindu Negeri (STAHN) 230
7 Sekolah Tinggi Agama Budha Negeri (STABN) 84
8 Balai Litbang Agama 141
9 Uneversitas Islam Negeri (UIN) 12312
10 Institut Hindu Dharma Negeri (IHDN) 258
11 Unit Pelaksana Teknis Asrama Haji (UPT) 110
12 Sekolah Tinggi Agama Katolik Negeri (STAKN) 31
13 Institut Agama Kristen Negeri (IAKN) 375
14 Institut Agama Hindu Negeri (IAHN) 117
JUMLAH SDM WILAYAH BDK. DENPASAR

NTB
4.427
BALI
BALI 10.189
2.115

NTT
3.647
KOMPETENSI YANG DIKEMBANGKAN

Kompetensi
Kompetensi
Sosio Teknis
-Kultural
Kompetensi Manajerial
TUJUAM PENGEMBANGAN SDM

• Meningkatkan kemampuan masing-masing individu


• Meningkatkan kemampuan masing-masing individu dalam hal
tugas dan tanggungjawab
• Meningkatkan kekompakan dan kerjasama Tim (organisasi)
• Meningkatkan kolaborasi antara unit organisasi yang berbeda
• Meningkatkan kemampuan individu di masa yang akan datang
• Meningkatkan kemampuan individu, Tim, dan seluruh organisasi
STRATEGI PENGEMBANGAN SDM

MAGANG
SEMINAR
BIMTEK
WORKSHOP

PELATIHAN
PETA KUADRAN
KUALIFIKASI-KOMPETENSI & KINERJA SDM
3 1
Kompetensi & Kompetensi
Kualifikasi Sesuai
Kualifikasi Sesuai
namun Tidak
Berkinerja & Berkinerja
(ROTASI?MUTASI) (SIAP PROMOSI)

4 2
Tidak Kompeten & Kompetensi &
Kualifikasi Tidak Kualifikasi Tidak
Sesuai Serta Tidak Sesuai namun
Berkinerja Berkinerja
(RASIONALISASI) (DIKLAT)
SEKIAN

DAN

TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai