Anda di halaman 1dari 9

Kelompok 4

Pendidikan Jasmani Olahraga dan


Kesehatan

 Farud Arif Rahman s2010013411213


 Rayhan Wijatama 2010013411217
 Hafiziz Trismaliyati 2010013411212
 Tri Adhya Pebriani 2010013411218
A.Pengertian Permainan
Permainan merupakan sebuah aktivitas rekreasi
dengan tujuan bersenang-senang, mengisi waktu
luang, atau berolahraga ringan. Permainan
biasanya dilakukan sendiri atau bersama-sama.
Banyak permainan yang dilakukan oleh anak-
anak secara beramai-ramai dengan teman-teman
mereka di halaman atau di teras rumah. Mereka
berkelompok, berlarian, atau duduk melingkar
memainkan salah satu permainan dan tercipta
keakraban.
B.JENIS PERMAINAN
2.Permainan Dengan
1.Permainan Menggunakan Alat
Tanpa Alat
• Permainan ganjil genap • Permaiann
• Permainan dalam olahraga bola
mencari kelompok estafet
• Permainan kucing dan • Permainan
anjing olehraga pass
• Permainan gobak sodor dan run
(Galasin)
C.Macam Contoh Permainan Anak SD
1. Permainan Tupai melawan Ular
2. Permainan Lari Estafet
3. Permainan Lampu Lalu Lintas
4. Permainan Satu, Dua, Tiga
5. Permainan dengan Notasi Angka
6. Permainan Kucing dan Tikus
7. Permainan Dengan Membebaskan
Tawanan
D. Permainan Tradisional Anak Usia Dini
Berbasis Kearifan Lokal
● Permainan tradisional adalah segala perbuatan baik
mempergunakan alat atau tidak, yang diwariskan turun temurun
dari nenek moyang, sebagai sarana hiburan atau untuk
menyenangkan hati.
● Di Yogyakarta, permainan tradisional sering digunakan untuk
penerapan pendidikan anak usia dini. Misalnya anak-anak
diajarkan oleh guru bermain dakon, ancak-ancak
alis, engkling  atau engklek, petak umpet, dan dingklik oglak-
aglik, dan setiap permainan tersebut mempunyai masing – masing
filosofis tersendiri.
E. Aspek dalam Permainan Tradisional
a. Aspek motorik
b. Aspek kognitif
c. Aspek emosi
d. Aspek bahasa
e. Aspek social
f. Aspek spriritual
g. Aspek ekologis
Kearifan Lokal
• Kearifan Lokal dilihat dari kamus Inggris Indonesia,
terdiri dari 2 kata yaitu kearifan (wisdom) dan lokal
(local). Local berarti setempat dan wisdom sama
dengan kebijaksanaan.
• Secara filosofis, kearifan lokal dapat diartikan sebagai
sistem pengetahuan masyarakat lokal/pribumi yang
bersifat empirik dan pragmatis.
• Kearifan lokal merupakan sesuatu yang berkaitan
secara spesifik dengan budaya tertentu (budaya lokal)
dan mencerminkan cara hidup suatu masyarakat
tertentu (masyarakat lokal).
Kesimpulan
Setiap permainan tersebut mengajarkan untuk kompak,
kolaborasi, dan bersosialisasi. Kolaborasi ini menjadi salah
satu aspek penting dalam membangun generasi di masa
depan yang identik dengan era industri 4.0, di samping
komunikasi, kreativitas dan kemampuan untuk berpikir
kritis. Pengajar SD maupun pihak terkait dalam hal ini
pemerintah setempat, dapat mengaplikasikan beberapa
permainan tersebut sebagai upaya untuk membentuk
karakter anak dan pelestarian budaya. Pembelajaran SD
dapat menjadi pembelajaran yang menyenangkan dan
akan membentuk anak-anak yang bahagia.
TERIMA KASIH
CREDITS: This presentation template was created by
Slidesgo, including icons by Flaticon, infographics &
images by Freepik

Anda mungkin juga menyukai