Anda di halaman 1dari 6

Filsafat Umum

Aksiologi
Oleh : Siti Zhilal Arifah
Definisi Aksiologi

• Aksiologi berasal dari kata Yunani, yaitu axion (nilai) dan


logos (teori), yang berarti teori tentang nilai.
• Menurut kamus bahasa Indonesia, aksiologi adalah
kegunaan ilmu pengetahuan bagi kehidupan manusia,
kajian tentang nilai-nilai khusunya etika
• Menurut Jujun S. Suriasumantri, aksiologi adalah teori,
nilai yang berkaitan dengan kegunaan dari pengetahuan
yang diperoleh.

Komponen Dasar Aksiologi

1 Etika atau Ethos

Etika = berasal dari bahasa yunani “ethos” yang berarti adat


kebiasaan.
membahas masalah-masalah moral, perilaku, norma, dan adat
istiadat yang berlaku pada komunitas tertentu.

2 Estetika atau Keindahan

Estetika = merupakan bidang studi manusia yang mempersoalkan tentang


nilai keindahan.
Keindahan mengandung arti bahwa didalam diri segala sesuatu terdapat
unsur-unsur yang tertata secara tertib dan harmonis dalam suatu hubungan
yang utuh menyeluruh.
Karakteristik Nilai

* Nilai Subjektif atau Objektif

Subjektif = jika eksistensinya, maknanya, dan validitasnya tergantung


pada reaksi subjek yang melakukan penilaian, tanpa
mempertimbangkan apakah ini bersifat psikis atau fisik.
Objektif =jika ia tidak tergantung pada subjek atau kesadaran yang
menilai.

* Nilai Absolute atau Relatif

Suatu nilai dikatakan absolute atau abadi, apabila nilai yang berlaku
sejak masa lampau dan akan berlaku sepanjang masa, berlaku bagi
siapapun tanpa memperhatikan rasa, maupun kelas sosial.
Objek Aksiologi

Nilai kegunaan ilmu Budaya dan moral

1 Good and Bad

2 Right and Wrong

3 Mean and End


THANKS

Anda mungkin juga menyukai