Anda di halaman 1dari 15

TEORI BIAYA PRODUKSI

pengertian
• Biaya Produksi : semua pengeluaran yang dilakukan oleh perusahaan
untuk memperoleh faktor-faktor produksi dan bahan-bahan mentah
yang akan digunakan untuk menciptakan barang-barang yang
diproduksikan perusahaan tersebut.
Biaya
eksplisit
Biaya produksi
Biaya
tersembunyi
• Pengeluaran perusahaan yang berupa
Biaya pembayaran dengan uang untuk
eksplisit mendapatkan faktor-faktor produksi
dan bahan mentah yang dibutuhkan
• Taksiran pengeluaran terhadap faktor-
Biaya
faktor produksi yang dimiliki oleh
tersembunyi
perusahaan itu sendiri
Biaya jangka pendek
• Biaya tetap total ; TFC
• Biaya berubah total ; TVC
• Biaya total; TC
Biaya Rata-rata
• Biaya tetap Rata-rata; AFC
• Biaya berubah Rata-rata; AVC
• Biaya Total Rata-rata ; ATC
TEORI NILAI GUNA (UTILITI)
• Nilai Guna Total : jumlah seluruh kepuasan yang diperoleh dari
mengkonsumsikan sejumlah barang tertentu.
• Nilai Guna Marjinal : pertambahan(pengurangan) kepuasan sebagai
akibat dan pertambahan (pengurangan) penggunaan satu unit
barang tertentu

• Hukum Nilai Guna Marjinal yang semakin menurun : tambahan nilai


guna yang akan diperoleh seseorang dan mengkonsumsikan suatu
barang akan menjadi semakin sedikit apabila orang tersebut terus
menerus menambah konsumsinya ke atas barang tersebut.
Memaksimumkan nilai guna
Teori produksi dengan satu factor berubah
Δ TP
MP = --------
ΔL
• Produksi Marjinal adalah tambahan produksi yang diakibatkan oleh
pertambahan satu tenaga kerja yang dibutuhkan
• Produksi rata-rata : produksi yang secara rata-rata dihasilkan oleh setiap
pekerja.
TP
AP = ---------
L
Teori produksi dengan 2 factor berubah
Teori Biaya Produksi
• TC (Total Cost) = TFC + TVC
• TFC : Biaya Tetap Total
• TVC : Biaya Berubah Total
• Biaya Tetap Rata-rata : AFC = TFC
Q
Biaya Berubah Rata-rata : AVC = TVC
Q
Biaya Total Rata-rata : AC = TC
Q
Biaya Marjinal : MC = ΔTC
ΔQ
Soal :
1. Biaya Tetap total yang dikeluarkan sesuatu perusahaan bernilai Rp 20000. Biaya berubah total pada
berbagai tingkat produksi adalah seperti ditunjukkan table di bawah ini :

jumlah produksi (unit) Biaya berubah total (rupiah)


1 10000
2 18000
3 24000
6 39000
10 60000
15 90000
19 133000
22 216000

a. Hitunglah biaya total, biaya total rata-rata, biaya berubah rata-rata, biaya marjinal, biaya tetap rata-rata
b. Lukislah grafiknya. Kurva biaya tetap, biaya total dan biaya berubah total. Biaya tetap rata-rata, biaya
total rata-rata biaya berubah rata-rata dan biaya marjinal
SOAL
• Dalam Tabel di bawah ditunjukkan biaya total dari satu perusahaan
pada berbagai jumlah produksinya. Dimisalkan biaya tetap total
adalah rp 25000
jumlah produksi (unit) Biaya berubah total (rupiah)
1 150000
2 225000
3 300000
6 375000
10 450000
15 525000
19 600000
22 675000

• A. hitunglah berbagai jenis biaya lainnya


• Buatlah kurva biaya-biaya tersebut
jumlah biaya tetap biaya berubah
jumlah pekerja produksi total total biaya total biaya marjinal biaya tetap rata-rata biaya berubah rata-rata biaya total rata-rata

  Q TFC TVC TC MC AFC AVC AC

0 0 50 0         

1 2 50 50          

2 6 50 100          

3 12 50 150          

4 20 50 200          

5 27 50 250          

6 33 50 300          

7 38 50 350          

8 42 50 400          

9 45 50 450          

10 47 50 500          

11 48 50 550          

Anda mungkin juga menyukai