Anda di halaman 1dari 17

PEMBELAHAN

MEIOSIS II

KELOMPOK 3
NAMA KELOMPOK :

-Anjelita aktri fortuna


-Shelvy reda anggela
-Tiara rahma sabilla
- Asfindo lusfi
- Ifzan febrian
PENGERTIAN MEIOSIS
Meiosis atau pembelahan reduksi ini merupakan
suautu pembelahan sel yang menghasilkan sel anakan
dengan jumlah kromosom setengah dari jumlah
kromosom sel induk. Pembelahan tersebut sangat
penting bagi suatu organisme yang berkembangbiak
dengan secara seksual yakni di dalam proses
pembentukan gamet(gametogenesis).
Meiosis 2 (II)

Pada pembelahan tahap meiosis II ini


berlangsung seperti mitosis, namun sel-
selnya itu sifatnya adalah haploid (n).
Dibawah ini merupakan tahapan meiosis II,
diantaranya sebagai berikut :
Tahapan Meiosis II
01 02 03
Profase II Metafase II Anafase II

04
Telofase II
Tahapan Meiosis II
01
Profase II
PERISTIWA PROFASE II
Peristiwa Profase II
2.Tiap-tiap pasang sentriol
1.Pembelahan dua buah tersebut bermigrasi ke
sentriol itu menjadi 2 arah kutub yang
(dua) pasang sentriol baru.
berlawanan.

3. Mikrotubul ini 4. Nukleus hilang,


membentuk spindel serta kromosom ini berubah
membran inti. menjadi kromatid.
METAFASE II
Peristiwa yang terjadi :

1.Spindel
tersebut 2. Kromatid itu
menghubungka akan tertarik ke
n sentromer itu bidang ekuator.
dengan kutub
pembelahan.
ANAFASE II
PERISTIWA ANAFASE II

1. Seluruh isi sel


2. Kromatid yang
serta benang-
berpasangan itu
benang spindel dari
saling berpisah
gelendong itu
serta masing-
bertambah panjang.
masing kromatid itu
Bersamaan dengan
bergerak ke arah
itu, sentromer
kutub yang
tersebut membelah
berlawanan.
menjadi dua.
TELOFASE II
Peristiwa Telofase II

Benang-benang Karioteka serta


Terbentuk 4
kromatid yang nukleus akan
sel baru itu
sudah sampai di terbentuk
dengan
kutub itu akan kembali.Pada
jumlah
berubah menjadi bidang
kromosom
benang-benang pembelahan itu
1/2
kromatin. terbentuk sekat
yang membagi
sitoplasma
tersebut
menjadi dua
bagian.
Proses Pembelahan
Meiosis II
Meiosis II ini merupakan pembelahan mitosis dari masing-
masing sel haploid itu dihasilkan di dalam meiosis I.
Selama profase II, kromosom tersebut memadat, kemudian
terbentuk satu set baru serat spindle. Kromosom terrsebut mulai
bergerak ke arah ekuator sel.
Selama metafase II, sentromer kromatid tersebut berpasangan
menyelaraskan sepanjang pelat ekuator di ke-2 sel.
Setelah itu pada anafase II, kromosom tersebut terpisah di
sentromer. Serat spindle tersebut menarik kromosom terpisah itu
terhadap masing-masing tiang sel
Akhirnya, pada saat telofase II, kromosom tersebut diapit
membran inti. Sitokinesis berikut, membagi sitoplasma itu dari 2
sel. Dan pada akhir meiosis, terdapat empat sel anak haploid
yang akan terus berkembang menjadi salah satu sperma atau
juga sel telur.
Thanks!
Wassalamualikum Wr. Wb.

CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo, including icons


by Flaticon and infographics & images by Freepik

Anda mungkin juga menyukai