Anda di halaman 1dari 24

Surat-Surat Berharga

Wafiya
FH UNIB
Surat Berharga &
Sistem Pembayaran
Sistem Pembayaran ?
Suatu cara untuk memindahkan nilai
(value) dari suatu tempat ke tampat lain
atau dari satu orang ke orang lain;
Perangkat peraturannya;
Berbagai Sistem Pembayaran:
1. Barter
2. Tunai
3. Bentuk Tertulis  Surat Berharga / Negotiable
instruments
- kepercayaan/creditworthiness
- jarak

Tujuan: agar orang dapat mengalihkan value


(nilai/uang) kepada orang lain tanpa merasa takut
akan resiko yang mungkin terjadi apabila
melakukan pembayaran secara tunai/cash
Pengertian SB:
• HMN. Purwosutjipto 
- Surat Perniagaan (commercial papers)
- Surat Berharga (waardepapieren)
- Surat yang Berharga (papieren van waarde)
Pengertian SB
KUHD:
• “utk dicurinya atau hilangnya emas, perak,
permata & lain2 barang berharga, uang & surat2
berharga..” (Ps. 469)
• “…efek2, kupon2 atau surat2 lain sejenis itu yg
berharga…” (Ps. 96 )
UU PERBANKAN:
Surat pengakuan utang, wesel, saham, Obligasi,
sekuritas kredit, atau setiap derivatif dari surat
berharga atau kepentingan lain atau kepentingan
penerbit, dlm bentuk yg lazim di perdagangkan dlm
PM dan PU”
UU PASAR MODAL:
“Efek = tiap SB yg diterbitkan oleh
perusahaan; surat pengakuan utang, surat
berharga komersial, saham, obligasi….dan
setiap turunan (derivatif) dari efek)”
Surat Berharga (Commercial Papers)
Sebuah dokumen yang diterbitkan oleh penerbitnya
sebagai pemenuhan suatu prestasi berupa pembayaran
sejumlah uang sehingga berfungsi sebagai alat bayar
yang didalamnya berisikan suatu perintah untuk
membayar kepada pihak-pihak yang memegang surat
tersebut, baik pihak yang diberikan SB oleh penerbitnya
ataupun pihak ketiga kepada siapa SB tersebut
dialihkan.

 Adalah surat bernilai uang yang dapat


diperjualbelikan atau digunakan sebagai agunan saham
dan/atau bukti penyertaan modal.

2015
Fungsi Surat Berharga
1. Sebagai Alat Pembayaran (alat tukar)
2. Sebagai alat pemindahan hak tagih
3. Sebagai surat legitimasi

2015
Ciri-Ciri Surat Berharga
•Surat berharga berbentuk dokumen tertulis.
•Surat berharga harus memiliki nama.
•Terdapat beberapa tanda tangan dari pihak terkait.
•Surat berharga merupakan perintah atau janji tanpa syarat.
•Di dalam surat berharga terdapat akta perintah atau janji
membayar.
•Di dalam surat berharga terdapat nama orang yang
membayar.
•Terdapat keterangan waktu pembayaran yang harus
dilakukan.

2015
KUHD
Hukum Perikatan
UUPT

Peraturan
PENGATURAN/ Pelaksananya
DASAR HUKUM
SB

KUHD

Hukum Surat Berharga

SE/SKBI atau
Menkeu
Hukum Pasar Modal
Secara fisik Surat Berharga hanyalah merupakan sepucuk
surat, tetapi secara hukum dapat mengikat.

Jadi ada 4 Teori secara causa yuridis suatu surat berharga


mempunyai kekuatan mengikat :
la)   Teori Kreasi (Creatie theorie )
b)   Teori Kepatutan (Redelijkheids theorie)
c)   Teori Perjanjian (Overeenkomst theorie)
d)   Teori Penunjukan (Vertonings theorie)

2015
a)   Teori Kreasi (Creatie theorie )
Sebab surat berharga mengikat penerbitnya adalah karena tindakan penerbit
menandatangani surat berharga. Karena penandatanganan tersebut, penerbit
terikat meskipun pihak pemegang surat berharga sudah beralih kepada pihak lain
dari pemegang semula.

b)   Teori Kepatutan (Redelijkheids theorie)


Penerbit surat berharga terikat dan harus membayar surat berharga kepada
siapapun pemegangnya secara patut.

c)   Teori Perjanjian (Overeenkomst theorie)


Penerbit surat berharga terikat karena penerbit telah membuat perjanjian dengan
pihak pemegang surat berharga .

d)   Teori Penunjukan (Vertonings theorie)


Sebabnya surat berharga mengikat penerbitnya adalah karena pihak pemegang
surat berharga tersebut menunjukkan surat berharga tersebut kepada penerbit
untuk mendapatkan pembayaran.

2015
Jenis-Jenis Surat Berharga

KUHD :
-Wesel
-Cek
-Surat Sanggup
-Promes Atas Tunjuk

Diluar KUHD :
-Bilyet Giro
-Travels Cheque
-Konosemen
-Saham
-Obligasi
-Sertifikat Bank Indonesia

2015
• wesel adalah surat berharga yang memuat kata
wesel di dalamnya, diberikan tanggal dan
ditandatangani di suatu tempat, dalam mana si
penerbit memberi perintah tanpa syarat kepada
tersangkut untuk pada hari bayar – membayar
sejumlah Uang kepada orang (penerima) yang
ditunjuk oleh penerbit atau penggantinya di suatu
tempat tertentu.

2015
• Cek adalah surat berharga yang di dalamnya
terdapat kata cek/ cheque dimana penerbitnya
memerintahkan kepada bank tertentu untuk
membayar sejumlah uang kepada orang yang
namanya disebut dalam cek, penggantinya,
pembawanya pada saat ditunjukkan.

2015
• Surat sanggup adalah surat berharga yang memuat
kata “aksep” atau promes dalam mana penerbit
menyanggupi untuk membayar sejumlah yang
kepada orang yang disebut dalam surat berharga itu
atau penggantinya atau pembawanya pada hari
bayar.

2015
• promes atas unjuk adalah suatu surat yang
diberikan tanggal, ditandatangani oleh penerbitnya
terhadap orang lain untuk suatu pembayaran
sejumlah uang yang ditentukan di dalamnya kepada
penunjuk (atas tunjuk) pada waktu diperlihatkan.

2015
• Bilyet giro adalah surat perintah tak
bersyarat dari nasabah yang telah dibakukan
bentuknya kepada bank penyimpanan dan
untuk memindahkan sejumlah dana dari
rekening giro yang bersangkutan kepada
pihak penerima yang disebutkan namanya,
kepada bank yang sama atau kepada bank
lainnya.

2015
• Travel cheque atau cek perjalanan adalah
surat yang berharga dikeluarkan oleh sebuah
bank, yang mengandung nilai, di mana bank
penerbit sanggup membayar sejumlah uang
sebesar nilai nominal kepada orang yang
tanda tangannya tertera di cek perjalanan
itu.

2015
• Apabila diteliti fungsinya dan peran cek
perjalanan adalah sebagai berikut:
• Bahwa seorang yang melakukan perjalanan
tidak perlu lagi membayar uang tunai dalam
jumlah yang banyak
• Orang tersebut akan merasa aman dari
resiko perampokan dan kehilangan uang

2015
• Bill of Lading (B/L) atau biasa disebut juga
Konosemen adalah surat tanda terima barang yang
telah dimuat di dalam kapal laut yang juga
merupakan tanda bukti kepemilikan barang dan
juga sebagai bukti adanya kontrak atau perjanjian
pengangkutan barang melalui laut.

konosemen, merupakan dokumen pengapalan


yang paling penting karena mempunyai sifat
jaminan atau pengamanan.
Konosemen ( B/L) menunjukkan hak pemilikan atas
barang-barang dan tanpa B/L seseorang atau
pihak lain yang ditunjuk tidak dapat menerima
barang-barang yang disebutkan didalam B/L.
2015
• Saham dapat didefinisikan sebagai
surat/tanda penyertaan modal seseorang
atau pihak (badan usaha) dalam suatu
perusahaan atau perseroan terbatas. Dengan
menyertakan modal tersebut, maka pihak
tersebut memiliki klaim atas pendapatan
perusahaan, klaim atas asset perusahaan, dan
berhak hadir dalam Rapat Umum Pemegang
Saham (RUPS).

2015
• Obligasi merupakan surat utang jangka
menengah-panjang yang dapat
dipindahtangankan yang berisi janji dari
pihak yang menerbitkan untuk membayar
imbalan berupa bunga pada periode
tertentu dan melunasi pokok utang pada
waktu yang telah ditentukan kepada pihak
pembeli obligasi tersebut. 

2015
• Sertifikat Bank Indonesia (SBI) adalah surat
berharga yang dikeluarkan oleh Bank
Indonesia sebagai pengakuan utang
berjangka waktu pendek (1-3 bulan) dengan
sistem diskonto/bunga.

2015

Anda mungkin juga menyukai