Oleh :
RISCA NOVYDITA
KOMPETENSI DASAR
Menuliskan nama-nama senyawa
organik dan anorganik sederhana
serta persamaan reaksinya.
MATERI POKOK
• Tata nama senyawa
• Rumus kimia senyawa
MENU
Senyawa Biner
Senyawa Poliatomik
Senyawa Asam
Senyawa Basa
Senyawa Biner
Senyawa yg terbentuk dari 2 unsur ( logam +
nonlogam atau nonlogam + nonlogam
a. Penamaan senyawa biner : logam dan nonlogam
Tuliskan nama unsur logam tanpa modifikasi,
diikuti nama unsur nonlogam dan menambahkan
akhiran “ida”
Example :
NaCl : Natrium Klorida
Li2O : Litium Oksida
NaBr : Natrium Bromida
CsI : Cesium Iodida
BaCl2 : Barium Klorida
b. Penamaan senyawa biner : logam dan nonlogam
dengan bilangan oksidasi lebih dari satu jenis
Karbon dioksida
N 2O3
Dinitrogen trioksida
Senyawa Poliatomik
Senyawa yg dibentuk dari ion – ion poliatomik. Pada
ion poliatomik tergabung lebih dari 2 atom
membentuk ikatan kovalen
Cara penamaannya :
Menggunakan awalan asam lalu diikuti dengan nama
pasangannya dan di akhiri dengan kata “ida”
Contoh :
HF : Asam florida
HCl : Asam klorida
HBr : Asam bromida
HI : Asam Iodida
H2S : Asam sulfida
Senyawa Basa
Senyawa yg menghasilkan ion OH- ( hidroksida )
ketika dilarutkan dalam air
Cara penamaannya :
Menyebutkan nama unsur yg terikat dengan OH- dan
diikuti dg kata hidroksida
Example :
KOH : Kalium hidroksida
NaOH : Natrium hidroksida
Mg(OH)2 : Magnesium hidroksida
Latihan Soal
Berilah nama senyawa – senyawa di bawah ini :
a. P2O5
b. Ca(OH)2
c. Na3PO4
Tuliskan rumus kimia dari senyawa berikut ini :
a. Belerang trioksida
b. Aluminium bromida
c. Kalium sulfat
d. Aluminium sulfat
e. Ammonium fosfat
Soal Kelompok